Anda di halaman 1dari 9

SYARIAH DAN IBADAH

OLEH KELOMPOK 7

ANGGOTA KELOMPOK :
1.NASRUDIN
2.PUTRA YOGA
3.RAHMAT FERNANDO
Syariah

Syariah adalah sebutan terhadap


pokok ajaran Allah dan Rasulnya yang
merupakan jalan atau pedoman hidup
manusia dalam melakukan hubungan
vertical kepada Pencipta, Allah SWT,
dan juga kepada sesama manusia.
Dari segi tujuan, Syariah memiliki pengertian
ajaran yang menjaga kehormatan manusia
sebagai makhluk termulia dengan memelihara
atau menjamin lima hal penting, yaitu:

a) Menjamin kebebasan beragama


(Berketuhanan Yang Maha Esa)
b) Menjamin kehiupan yang layak
(memelihara jiwa)
c) Menjamin kelangsungan hidup keluarga
(menjaga keturunan)
d) Menjamin kebebasan berpikir
(memelihara akal)
e) Menjamin kehidupan dengan tersedianya
lapangan kerja yang pantas (memelihara harta)
Ruang Lingkup Syariah

Ibadah
Muamalah
Munakahat
Jinayat
Siyasa
Akhlak
Peraturan lainnya
Sumber-Sumber Syariah

Al-Quran, kalam Allah yang diturunkan kepada Nabi


Muhammad SAW, dan merupakan Undang-Undang yang
sebagian besar berisi hukum-hukum pokok.
Al-Hadist (As-Sunnah), sumber hukum kedua yang
memberikan penjelasan dan rincian terhadap hukum-
hukum Al-Quran yang bersifat umum.
Rayu (Ijtihad), upaya para ahli mengkaji Al-Quran dan As-
Sunnah untuk menetapkan hukum yang belum ditetapkan
secara pasti dalam Al-Quran dan As-Sunnah.
Ijma Sahabat,tekad yang konsisten terhadap sesuatu atau
kesepakatan suatu kelompok terhadap suatu perkara.
Qiyas,menyamakan suatu kejadian yang tidak ada
nashnya,dengan kejadian yang sudah ada nash/hukumnya
Ibadah

Ibadah secara bahasa (etimologi) berarti merendahkan diri


serta tunduk. Sedangkan menurut syara (terminologi), ibadah
mempunyai banyak definisi, tetapi makna dan maksudnya
satu. Definisi itu antara lain adalah:
1. Ibadah adalah taat kepada Allah dengan melaksanakan
perintah-Nya melalui lisan para Rasul-Nya.
2. Ibadah adalah merendahkan diri kepada Allah Azza wa
Jalla, yaitu tingkatan tunduk yang paling tinggi disertai dengan
rasa mahabbah (kecintaan) yang paling tinggi.
3. Ibadah adalah sebutan yang mencakup seluruh apa
yang dicintai dan diridhai Allah Azza wa Jalla, baik berupa
ucapan atau perbuatan, yang zhahir maupun yang bathin.
Ruang lingkup ibadah
Shalat
Puasa
Zakat
Haji
Dan banyak contoh ibadah lain nya
Keutamaan Ibadah

Ibadah di dalam syariat Islam merupakan


tujuan akhir yang dicintai dan diridhai-Nya.
Karenanyalah Allah menciptakan manusia,
mengutus para Rasul dan menurunkan Kitab-
Kitab suci-Nya. Orang yang melaksanakannya
dipuji dan yang enggan melaksanakannya
dicela.
Wassalam
mohon maaf atas kekurangan
nya

Anda mungkin juga menyukai