Anda di halaman 1dari 11

ETE R K A ITAN S IT E L AY O U T

K
T E RH A D A P S T R AT E G I
PEMBAYAR A N P R O Y EK
D A N NIMA S A Z -Z A HRA SOFA
UN OL E H : D IMA S D IA N D ARU
DI SUS
Nama Proyek : Pembangunan Hotel Swiss Belinn Juanda-

Surabaya
Alamat Proyek : Jl. Juanda Surabaya
Nilai Kontrak : Rp. 5.421.600.000,-
Pelaksanaan Pekerjaan : 300 Hari Kalender
Bentuk Kontrak : Lumpsum
Luas Bangunan : 8.426 m
Jumlah Lantai : 6 lantai
Owner : PT. Sinar Nawaka Sejahtera
Kontraktor Utama : PT. SURYA BANGUN PERSADA
INDAH ( SBPI )
Alamat : Jl. Nginden Semolo No. 98 Lt. 2 Surabaya
Konsultan Pengawas : PT. IGAL Consulting Engineers
Konsultan Perencana : PT. IGAL Consulting Engineers
Sub-Kontraktor : PT. Amanah Abadi
2. LOKASI PEKERJAAN

Lokasi dan luasan lahan sangat


berpengaruh terhadap proses
pelaksanaan proyek.
3. SITE LAYOUT

Semua manajemen
proyek akan
ditempatkan secara
terpusat tepat berada
di samping site.
Keterangan :
1Pos satpam
2Kantor kontraktor
3Kantor pengawas
4masjid
5Toilet
6tempat material
3. SITE LAYOUT PENEMPATAN TC

Dalam proyek ini


digunakan Tower Crane
dengan radius 60 m.

Dengan memperhitungkan
penempatan TC yang tepat akan
dapat memudahkan efisiensi
pekerjaan dan efisiensi biaya
pelaksanaan.
Pekerjaan Sementara Penunjang Konstruksi

RENCANA PAGAR SEMENTARA


Pada Proyek ini direncanakan pagar proyek menggunakan pagar corrugated metal yang
dicat sesuai standar perusahaan. Seperti terlihat dalam visualisasi berikut dibawah:
Dalam pemasangan pagar sementara ini sangat mempengaruhi biaya langsung proyek,
besar biaya yang dipakai tergantung luas proyek yang akan di pasangi pagar sementara.

Pagar proyek di sekeliling proyek Pagar proyek di sekeliling proyek


PENGATURAN LALU LINTAS

Pada pintu masuk maupun keluar proyek di pasang lampu rotary tanda peringatan HATI-HATI KELUAR MASUK
KENDARAAN PROYEK
Agar lalu lintas tetap terkendali ada petugas flagman yang mengatur lalu lintas keluar masuk kendaraan proyek.
STANDAR FASILITAS SEMENTARA

Site Office Interior Site office Meeting Room Canteen

Fabrikasi bekisting Gudang kayu Kebersihan fabrikasi Bekisting tertata rapi


bekisting

Fabrikasi besi Stock besi tertata rapi Stock besi dipisahkan


menurut diameter Besi yang telah dipabrikasi
masing-masing Ditata secara rapi
ARAH GALIAN

Dengan memperhitungkan arah


dan jumlah alat yang dipakai dalam
proses galian tanah, akan
berpengaruh terhadap penetapan
metode kerja.

ANALISA WAKTU PELAKSANAAN

Jumlah Galian : 12,429 m3


Waktu Pelaksanaan : 30 Hari Kalender
Produksi Galian Perhari : (12,429/30) = 414.3 m3
Kapasitas Produksi PC-200 : 225 m3 / Hari
(Dengan Kondisi tanah Normal)
Jumlah Excavator PC-200 : (414,3 : 225 )
= 1,8 2 Unit
DALAM PENYUSUNAN LAY OUT SITE AKAN
MEMPEROLEH HASIL BIAYA LANGSUNG
DARI ITEM PEKERJAAN PERSIAPAN,
SEBAGAIMANA SUDAH TERLAMPIR PADA
GAMBAR DISAMPING.

Anda mungkin juga menyukai