Anda di halaman 1dari 15

MENGHARGAI KARYA

ORANG LAIN DAN


MENGHINDARI PERBUATAN
TERCELA
Sikap Menghargai
Menghargai Kehidupan
Keluarga
Seorang adik harus mampu menghargai karya
kakaknya dan bila perlu meniru dan belajar dari
kakaknya. Begitu juga sebaliknya,
Kakak harus mampu meghargai adiknya. Orang
tua harus mampu memotivasi anak-anaknya
supaya mereka bisa berkarya dan berprestasi.
Orang tua yang acuh tak acuh terhadap apa yang
dilakukan anaknya sama dengan tidak
menghormati karya anaknya.
Ayat Mengahargai Keluarga

Artinya:
Keridhaan Allah tergantung pada
keridhaan kedua orangtua dan
kemurkaan Allah tergantung pada
kemurkaan kedua orangtua (H.R. At-
Tirmizi)
Menghargai Kehidupan
Bertetangga
Tetangga ialah orang-orang yang tempat
tinggalnya berdekatan dengan tempat
tinggal kita. Sikap ini termasuk akhlak
mulia serta merupakan tanda dari orang-
orang beriman. Seseorang dianggap
menghormati dan menghargai
tetangganya apabila ucapan dan
perbuatannya itu baik, dan diridhai oleh
Allah serta mendatangkan manfaat.
Seseorang dianggap menyakiti tetangga
apabila Ia berkata keji, melakukan gibah,
dan mengadu domba.
Ayat Menghargai Tetangga

Artinya:
Barang siapa yang beriman kepada
Allah dan hari akhir, maka
hendaknya ia menghormati
tetangganya.
(HR. Muslim)
Menghargai Kehidupan Berasyarakat,
Berbangsa dan Bernegara
Menghargai Guru dan
Ulama
Guru memberi kita berbagai ilmu
pengetahuan yang bermanfaat.
Ulama telah menyampaikan
petunjuk-petunjuk Allah, tentang
jalan yang benar dan baik. Oleh
sebab itulah sudah selayaknya
setiap orang menghormati dan
menghargai guru dan ulama.
Seseorang dianggapmenghargai
mereka apabila bersikap dan
bertutur kata sopan yg
Meghargai Orang yang lebih
mudan dan tua

Orang beriman hendaknya bersikap


hormat dan sopan kepada orang-
orang yang lebih tua lebih-lebih jika
mereka uzur.
Demikian juga orang yang lebih tua
hendaknya menyayangi kaum
muda.
Teman sejawat dan Sebaya

Seseorang biasanya lebih banyak


bergaul dengan teman
sejawat/sebaya. Oleh krn itu
hubunga antar teman sejawat dan
sebaya hendaknya saling
menghormati dan menghargai.Hal
ini biasanya diikuti oleh sikap
terpuji lainnya seperti menolong
dalam kebaikan dan ketakwaan
Kaum Duafa

Orang-orang mampu seharusnya


menyadari keberadaan kaum Duafa
yang senantiasa menolong mereka
mendatangkan rezeki, misalnya menjadi
pembantu, buruh gedung perkantoran,
cs dll.
Oleh karen itu sudah seharusnya orang-
orang mampu menghargai kaum Duafa
yang dipekerjakanya. Baik dengan sikap
dan tutur kata yang baik serta perbuatan
yang bermanfaat.
Lawan Jenis

Dalam pergaulan antara pria dan


wanita hendaknya saling
menghormati dan menghargai baik
dengan sikap dan tutur kata yang
sopan maupun dengan perbuatan
yang bermanfaat yang diridhai
Allah contonya berusaha agar tidk
terjadi fitnah
Orang yang Berlainan
Agama

Dalam bergaul dengan umat


beragama lain umat islam harus
tetap berpegang teguh pada
keyakinannya. Sikap menghargai
agama lain diwujudkan dengan
sikap dan tutur kata yg sopan dan
perbuatan yang diridhai Allah.
Ulul Amri
Ulul Amri bisa diartikan pemimpin yang
mengurus, mengatur dan memerintah.
Pemimpin atau pemerintah dianggap
menghormati atau menghargai yang
dipimpinnya dengan terwujudnya
kedamaian dn kesejahteraan di bawah
ridha Allah.
Rakyat di anggap menghormati dan
menghargai pemimpin apabila
melaksanakan tugas dan kewajibannya
dengan ikhlas karena Allah, untuk
memperoleh ridha-Nya.
Demikian Persentasi dari
Kami

MOHON MAAF JIKA TERJADI


KESALAHAN KATA DALAM
PEMAPARAN MATERI ATAUPUN
PENYAJIAN

Anda mungkin juga menyukai