Anda di halaman 1dari 21

KATARAK SENILIS

ARY CHENDRIANY
PENDAHULUAN

Katarak adalah perubahan lensa mata yang seharusnya


jernih dan tembus pandang menjadi keruh, cahaya sulit
mencapai retina akibatnya penglihatan menjadi kabur.
Katarak merupakan penyebab terbanyak kebutaan di
dunia. Di Indonesia 0,78% dari prevalensi kebutaan 1,5%
pada tahun 1996.
Dipengaruhi oleh factor intrinsic dan ekstrinsic
Laporan kasus
1 IDENTITAS PASIEN
Nama : Tn. M
Umur : 66 tahun

Jenis kelamin : Laki-laki

Agama : Islam
Suku : Aceh

Status perkawinan : Menikah

Pekerjaan : Pensiun
Alamat : Kp punge blang, jalan harapan no.14 kecamatan

jaya baru
Tanggal pemeriksaan : 12 Juli 2015
I. Anamnesis

Keluhan Utama :

Pasien mengeluhkan penglihatan buram di mata kanan sejak 2


tahun yang lalu.
Keluhan Tambahan:

Kadang kadang pasien merasa pusing jika terlalu banyak


membaca, berasap, sakit kepala dan cepat mengantuk.

ADA. I. Classification and Diagnosis. Diabetes Care 2011;34(suppl 1):S12.


Riwayat Penyakit Sekarang:
Pasien datang ke poli mata RS meuraxa dengan keluhan penglihatan buram
di mata kanan seperti ada asap yang menghalangi pandangannya sejak 2
tahun yang lalu.
Semakin lama, pasien mengaku penglihatannya makin buram dan makin
mengganggu aktivitas sehari-hari 5 bulan.
Pasien menyangkal adanya keluhan mata merah, nyeri, gatal, dan berair.
Pasien juga menyangkal adanya benturan sebelumnya pada mata.

Riwayat Penyakit Dahulu:


Riwayat kelainan pada mata sebelumnya disangkal oleh pasien.
Riwayat alergi disangkal.
Riwayat hipertensi disangkal.
Riwayat DM disangkal.

Riwayat Penyakit Keluarga


Tidak ada anggota keluarga yang mempunyai keluhan serupa.

Pemeriksaan Fisik
Kesadaran : Compos mentis
Keadaan umum : Baik
Tekanan darah : Tidak diperiksa
Laju nadi : 76x / menit
Laju napas : 16x / menit
OD OS

Visus 1/300 0,2

Posisi bola mata Ortoforia

Gerak bola mata Baik ke segala arah Baik ke segala arah

Palpebra superior Tenang Tenang

Palpebra inferior Tenang Tenang

Konjungtiva:
Tarsal superior Tenang Tenang
Tarsal inferior Tenang Tenang

Konjungtiva bulbar Tenang Tenang


Injeksi siliar (-) Injeksi siliar (-)
Injeksi konjungtiva (-) Injeksi konjungtiva (-)
Sklera Tenang Tenang

Kornea Jernih Jernih

Bilik mata depan Jernih, kedalaman sedang Jernih, kedalaman sedang

Iris Warna coklat tua Warna coklat tua


Radier (+) Radier (+)
Kripta (+) Kripta (+)

Pupil Isokor, bulat, diameter 3 mm Isokor, bulat, diameter 3mm

Refleks cahaya Langsung (+) Langsung (+)


Tidak langsung (+) Tidak langsung (+)

Lensa Keruh tapi tidak menutupi seluruh lensa Keruh tapi tidak menutupi seluruh lensa
Iris shadow (+) Iris shadow (+)
Refleks Fundus (+) Refleks Fundus (+)
Pemeriksaan Funduskopi
OD OS
Batas Tegas Tegas

Warna Merah Jambu Merah Jambu

Rasio Arteri/Vena 2/3 2/3

C/D ratio 0,3 0,3

Makula lutea Merah Merah

Retina Homogen Homogen

Eksudat Tidak ada Tidak ada

Perdarahan Tidak ada Tidak ada

Sikatriks Tidak ada Tidak ada

Ablasio Tidak ada Tidak ada


Resume
Pasien datang ke poli mata RS meuraxa dengan keluhan
penglihatan buram di mata kanan seperti ada asap yang
menghalangi pandangannya sejak 2 tahun yang
lalu.Semakin lama, pasien mengaku penglihatannya
makin buram dan makin mengganggu aktivitas sehari-
hari 5 bulan. Pasien menyangkal adanya keluhan
mata merah, nyeri, gatal, dan berair. Pasien juga
menyangkal adanya benturan sebelumnya pada mata.
Pemeriksaan oftalmologi :
VOD : 1/300
VOS : 0,2
Pemeriksaan Funduskopi dalam batas normal
Diagnosis Kerja
Katarak senilis
Tatalaksana

Catarlent eye drop


Eyevit
Pro Pembedahan
Katarak
Katarak adalah kekeruhan pada lensa mata yang menyebabkan
gangguan penglihatan.
Berdasarkan data dari World Health
Organization (WHO), katarak merupakan
kelainan mata yang menyebabkan
kebutaan dan gangguan penglihatan yang
paling sering ditemukan seperti tercantum
pada gambar
Etiologi
Penyebab paling banyak adalah akibat proses lanjut usia/
degenerasi, yang mengakibatkan lensa mata menjadi keras dan
keruh. ( Katarak Senilis )
Dipercepat oleh faktor lingkungan, seperti merokok, sinar
ultraviolet, alcohol , kurang vitamin E , radang menahun dalam bola
mata , polusi asap motor / pabrik karena mengandung timbale
Cedera mata , misalnya pukulan keras , tusukan benda ,panas yang
tinggi , bahan kimia yang merusak lensa ( Katarak Traumatik )
Peradangan / Infeksi pada saat hamil , penyakit yang diturunkan
( Katarak Kongenital )
Penyakit infeksi tertentu dan penyakit metabolik misalnya diabetes
mellitus ( Katarak komplikata )
Obat-obat tertentu (misalnya kortikosteroid ,klorokuin ,klorpromazin
,ergotamine, pilokarpin )
Manifestasi klinis
1. Penglihatan kabur dan berkabut
2. Fotofobia
3. Penglihatan ganda
4. Warna manik mata berubah / putih
5. Kesulitan melihat di waktu malam
6. Sering berganti kacamata
7. Perlu penerangan lebih terang untuk
membaca
8. Seperti ada titik gelap didepan mata
9. Melihat dekat jelas (bersifat sementara)
Katarak senilis
Bentuk :
Katarak nuclear

Katarak kortikal

Katarak kupuliform
Stadium
Katarak insipien katarak
intumesen

Katarak imatur katarak matur


Katarak hipermatur
Perbedaan stadium katarak
senilis
Insipien Imatur Matur Hipermatur

Kekeruhan Ringan Sebagian Seluruh Masif

Cairan Lensa Normal Bertambah Normal Berkurang

Iris Normal Terdorong Normal Tremulans

Bilik Mata Depan Normal Dangkal Normal Dalam

Sudut Bilik Mata Normal Sempit Normal Terbuka

Shadow Test Negatif Positif Negatif Pseudopositif

Penyulit - Glaukoma - Uveitis + Glaukoma


Penatalaksaan
Prosedur operasi pada ekstraksi katarak
ICCE (Intra capsuler cataract ekstraksi)

EECE (Extra cataract extraction)

Phakoemulsifikasi

SICS
Komplikasi
Komplikasi Intra Operatif
Komplikasi dini pasca operatif
Komplikasi lambat pasca operatif
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai