Anda di halaman 1dari 15

TINEA KRURIS

Oleh : Reyyan Alfaj (2011730090)


Pembimbing : dr. Heryanto, Sp. KK
KEPANITERAAN KLINIK ILMU KESEHATAN KULIT & KELAMIN
RUMAH SAKIT ISLAM JAKARTA SUKAPURA
FAKULTAS KEDOKTERAN & KESEHATAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JAKARTA
Identitas
Nama : Tn. HK
Usia : 44 tahun
Jenis Kelamin : Laki laki
Alamat : Cakung
Agama : Islam
Status : Menikah
Pendidikan terakhir : SD
Tanggal Periksa : 07 April 2017
Anamnesa

Gatal-gatal pada
Keluhan
kedua selangkangan
Utama sejak 2 bulan SMRS

Keluhan Bentol, berbekas, kulit


Tambahan terkelupas
Riwayat Penyakit Sekarang

Os datang dengan keluhan gatal-gatal pada


kedua selangkangan yang dirasakan sejak 2
bulan yang lalu. Os tidak tahu penyebab dari
gatal pada selangkangannya. Keluhan gatal
dirasakan hilang timbul, gatal biasanya
dirasakan saat berkeringat dan terasa perih
apabila terluka akibat garukan
Riwayat Penyakit Sekarang

Os mengaku sering menggaruk daerah gatal


sampai keluar air dan bentol. Bekas garukan
Os menjadi warna kehitaman
Riwayat Tidak ada keluhan
Penyakit serupa
Dahulu Asma (-) DM (-)
Riwayat Tidak ada keluhan
Penyakit sama
Keluarga Asma (-) DM (-)
Riwayat
Pengoba Belum berobat
tan
Pasien tidak memiliki
Riwayat
riwayat alergi obat
Alergi maupun makanan

Pasien mandi dua kali


sehari,pasien mengganti
celana dalam sehari dua
Riwayat kali, Os tidak pernah
Psikosos mengeringkan
ial kelaminnya setelah
pipis, pasien seringkali
menggaruk-garuk
bentol-bentolnya.
Pemeriksaan fisik
Keadaan umum : baik
Kesadaran : Composmentis
Tanda vital : Tidak dilakukan

Status Generalisata
Kepala : t.a.k.
Leher : t.a.k.
Thoraks : t.a.k.
Abdomen : t.a.k.
Ekstremitas : t.a.k.
Genital : t.a.k.
Kulit : lihat status
dermatologis
Status Dermatologi
Lokasi : ad regio Inguinalis dextra dan
sinistra
Eflouresensi : Makula hiperpigmentasi
berskuama
Penyebaran : regional
Bentuk : Polisiklik, tidak teratur
Ukuran : Plakat
Batas : tegas
RESUME

Pasien datang dengan keluhan gatal-gatal


pada kedua selangkangan yang dirasakan
sejak 2 bulan yang lalu. Keluhan gatal
dirasakan hilang timbul, gatal biasanya
dirasakan saat berkeringat dan terasa perih
apabila terluka akibat garukan.
Pemeriksaan fisik ditemukan lesi berbentuk
makula hiperpigmentasi berskuama pada
regio inguinalis dextra dan sinistra
berukuran plakat dan berbentuk polisiklik
dan tidak teratur.
Anjuran Pemeriksaan Penunjang

Pemeriksaan mikrobiologi dengan larutan KOH


10%
Pemeriksaan kultur
Diagnosa

Diagnosa Kerja
Tinea kruris

Diagnosa Banding
Dermatitis kontak
Candidiasis
Penatalaksanaan

Non Medikamentosa
Jangan menggaruk bagian gatal tersebut,
sebaiknya potong kuku tangan pasien
Mengganti celana dalam 2x sehari
Mengeringkan area selangkangan setelah
buang air
Penatalaksanaan

Medikamentosa
Terapi topical
Itrakonazol 2x200 mg selama 3 hari

Terapi sistemik
Loratadin 1 x 10 mg, bila gatal

Anda mungkin juga menyukai