Anda di halaman 1dari 70

TULANG

PENDAHULUAN
Bagian tulang: epifisis, metafisis,
diafisis.
Densitas: lusen osteolitik
opak osteoblastik.
TULANG PEMERIKSAAN
RADIOLOGI

1.FOTO POLOS
2.TOMOGRAFI
3.BONE SCAN
4.CT SCAN
5.MRI
6.ARTERIOGRAFI
7.USG
FOTO POLOS
SYARAT :
1. 2 PROYEKSI

2. SATU SENDI TERFOTO

3. BANDINGKAN YANG NORMAL DAN YANG


SAKIT
BAGIAN TULANG

1.EPIFISIS ------------ (3)

2.GARIS EPIFISIS--- (5)

3.METAFISIS --------- (6)

4.DIAFISIS------------- (7)
STRUKTUR TULANG

TERDIRI DARI :
1. PERIOSTEUM.

2. CORTEX, Tdd:
- Str. Compactum
- Str. Spongiosum

3. MEDULLA.
RADIOLOGIS :

BATAS METAFISIS DAN DIAFISIS TAK


TAMPAK.

MEDULLA LEBIH RADIOLUSEN.

PERIOSTEUM TAK TAMPAK .


SUSUNAN TULANG SECARA
BIOKIMIAWI
H20 -----------------------------------25%

BAHAN ORGANIK ----------------30%.

BAHAN ANORGANIK ------------45%


* CA FOSFAT.
* CA CARBONAT
PATOLOGI
1. KONGENITAL : - POLIDAKTILI

- MIKROSEFALI

2. TRAUMA : - AKIBAT UMUM: FRAKTUR


DAN
DISLOKASI.

- BERSIFAT EKSTERNAL,
INTERNAL,RINGAN YANG
TERUS MENERUS.

3. RADANG.

4. TUMOR.

5. DEGENERASI.
FRAKTUR
1.JENIS : - TRAUMATIK
- PATOLOGIK
- STRESS / FATIQUE

2. PENILAIAN : - KEDUDUKAN :
* APOSISI
* ALIGNMENT
* TORSI
- LOKASI
TRAUMA
FRAKTUR DISKONTINUITAS.
COMPLETE: BROKEN CORTEX 2 SIDE.
INKOMPLET: TORUS (BUCKLING OF
THE CORTEX); GREENSTICK
FRACTURE (INKOMPLET IN
CHILDREN).
LINIER; OBLIK; KOMINUTIF
INTERVAL FOTO :

a. Saat mendiagnosis.

b. Pasca reposisi.

c. 1 sampai 2 minggu pada kontrol posisi.

d. 3 sampai 8 minggu pada evaluasi kalus.

e. Setiap perubahan beban.


ACUTE FRACTURE
ABRUPT DISCONTINUITY OF THE CORTEX
LUCENT FRACTURE LINE
ACUTE ANGULATION OF THE NORMALLY
SMOOTH CONTOUR OF THE BONE.
EDGES OF A FRACTURE JAGGED AND ROUGH
FRACTURE FRAGMEN NOT COTICATED.
PITFALLS: SESAMOIDS (FORM IN A TENDON;
OVER JOINT SPACE) ACCESSORY OSSICLES(
DO NOT FUSE THE PARENT BONE)
DISLOCATION: THE BONES THAT
ORIGINALLY FORMED THE TWO
COMPONENTS OF A JOINT ARE NOT
IN APOSITION TO EACH OTHER.
SUBLUXATION (PARTIAL DISLOCATION
AND GOES BACK INTO PLACE) IN
PARTIAL CONTACT AT JOINT
LUKSASIO
Adalah lepasnya kepala
Sendi dari cekungan
Sendi.
Luksasi tidak identik
Dgn dislokasi.
Dislokasi =tempat yg
salah.
Dislokasi belum tentu
Luksasi.
LUKSASI ARTIKULATIO
COXAE
Yang dinilai :
Gr. Shanton : garis
lengkung yang dibentuk tepi
bawah ramus superior os
pubis dan tepi medial kolum
femoris.
Gr. Skinner : garis
horisontal yang ditarik
melalui tepi atas trochanter
mayor dan tepi bawah
DESCRIBING FRACTURE
NUMBER OF FRAGMEN (SIMPLE; COMINUTED: >2)
DIRECTION OF THE FRACTURE LINE
(TRANSVERSE; OBLIQUE; SPIRAL)
RELATIONSHIP OF THE FRACTURE
LINE( DISPLACEMENT, ANGULATION,
SHORTENING, ROTATION)
RELATIONSHIP OF THE FRAGMENS
COMMUNICATION FRACTURE WITH THE OUTSIDE.
SOFT TISSUE
Tipe fraktur

1. Green stick
frakture

2. Avulsi
frakture
3.Fraktur
Transversal

4.Fraktur
longitudinal
5.Fraktur
kompresi

6.Fraktur
kominutif
7. Fraktur
impresi
3.APOSISI

A. Aposisi baik,
alignment
jelek.

B. Aposisi baik,
alingment
baik.
C. Aposisi dan alignment jelek
4. LOKASI
TULANG PANJANG :
1/3 PROXIMAL

1/3 TENGAH

1/3 DISTAL
5. KOMPLIKASI
TERDIRI DARI :
1. OSTEOMIELITIS.
2. PSEUDOARTHROSIS.
3. NON UNION
4. MAL UNION.
5. ATROFI SUDDECK
6. KEKAKUAN SENDI.
7. NEKROSIS AVASKULER.
AVULSION FRACTURE
FRACTURE FRAGMENT IS PULLED
FROM ITS PARENT BONE BY
CONTRACTION OF A TENDON OR
LIGAMENT.
>> YOUNGER INDIVIDUAL
SALTER HARRIS FRACTURE
EPIPHYSEAL PLATE FRACTURE IN
CHILDREN.
I&II HEAL WELL.
III ARTHRITIC CHANGES /
ASYMMETRICAL GROWTH PLATE
FUSION
IV&V ANGULAR DEFORMITY AND
SHORTENING
COMMON FRACTURE EPONYMS

COLLES: FR. DISTAL RADIUS WITH


DORSAL ANGULATION DISTAL RADIAL
FRAGMEN.
FALL ON THE OUTSTERCTHED HAND.
SMITH: FRACTURE DISTAL RADIUS
WITH PALMAR ANGULATION DISTAL
RADIAL FRAGMEN.
FALL ON THE BACK OF FLEXED HAND
FRACTURE HEALING
AGE, SITE, POSITION FRACTURE
FRAGMEN, DEGREE OF
IMMOBILIZATION, THE BLOOD SUPPLY.
NEXT SEVERAL WEEK
OSTEOCLAST.
FRACTURE LINE WIDEN.
CALLUS : INTERNAL (OBLITERATION
FRACTURE LINE)- EXTERNAL
(PERIOSTEAL HEALING)
COMPLICATION
DELAYED UNION: FRACTURE DO NOT
HEAL FOR 6-8 WEEKS).
MALUINON: HEAL ; MECHANICAL OR
COSMETICALLY UNACCEPTABLE
POSITION
NON UNION: FRACTURE HEALING
WILL NEVER OCCUR. DISTRACTION
FRACTURE FRAGMEN.
PERBEDAAN FRAKTUR ANAK-ANAK DAN
DEWASA

DEWASA ANAK

SERING TUNGKAI LENGAN BAWAH DAN


BAWAH SEKITAR SIKU

PENYEMBUHAN LEBIH CEPAT


LAMBAT

REMODELLING REMODELLING BAIK


KURANG
A.FRAKTUR PERGELANGAN
TANGAN DAN TANGAN
1. FRAKTUR
RADIUS
DISTAL :
* Fr.
COLLES

* Fr.
SMITH
2. FRAKTUR
METAKARPAL :

SERING TERJADI PADA


METAKARPAL V
SETELAH MENINJU
( BOXERS
FRACTURE )
3.FRAKTUR BENNET

FRAKTUR DISLOKASI
PADA BASIS
METAKARPAL
B. FRAKTUR PADA LENGAN
BAWAH
FRAKTUR RADIUS DAN
ULNA :
*FRAKTUR
MONTEGGIA: afractureof
theproximalthird of
theulnawith dislocation of
thehead of the radius.

* FRAKTUR GALLEAZI:
fracture of the distal part of
theradiuswith dislocation
of distal radioulnar joint and
an intactulna.
C.FRAKTUR PADA LENGAN
ATAS
1. FRAKTUR
SUPRAKONDILER
HUMERUS

2. FRAKTUR
EPIKONDILUS
MEDIAL ATAU
LATERAL
3. FRAKTUR
INTERKONDILUS
HUMERI

4. FRAKTUR COLLUM
CHIRURGICUM
(surgical neck of
humeri)
D. FEMUR
FRAKTUR KOLUM FEMORIS
E.TUNGKAI BAWAH
(FRAKTUR TIBIA PROXIMAL)
F. FRAKTUR PERGELANGAN KAKI
( FRAKTUR POTT)
CRANIUM
FRAKTUR PADA
CRANIUM :
1. LINEAR ---LURUS

2. IMPRESI ---SEBAGIAN
TULANG MASUK
CRANIUM.
3. FRAKTUR DIASTASIS
(SUTURA)

.
RADANG
1.PERIOSTITIS
MERUPAKAN RADANG PERIOSTEUM

Ro : TERLIHAT GAMBARAN RADIOOPAK YANG TERPISAH DARI


TULANG.

DD/ :

- FISIOLOGIS NEONATUS PREMATUR - HIPERVITAMINOSIS VIT A.


- KELAINAN KONGENITAL.
- TRAUMA LAMA.
- PROSES KEGANASAN.
- TUMOR EWING.
- HIPOVITAMINOSIS VIT C.
- RADANG SENDI.
- PENYAKIT KOLAGEN
2.Osteomielitis
* Akut.
* Kronik.
Infeksi bisa terjadi pada fraktur terbuka
maupun hematogen.
Osteomielitis Akut.
-Prosesnya cepat.
-Lokal.
-General.
Ro pada osteomielitis :
* Akut lokal :
- destruksi tulang osteolitik.
- Terbatas pada 1 tulang.
- Rx. Periosteal (+).
- Soft tissue swelling (+).

*General :
- osteolitik soliter/multuipel.
- Banyak tulang.
- Rx periosteal (+).
- Soft tissue swelling (+)
Pada osteomielitis akut tanda-tanda radang jelas,
fokus primer diketahui.

Osteomielitis kronik :
Ro: - Osteolitik dan osteosklerotik.
- Korteks tebal dan irreguler.
- Sequester +.
- Involukrum +.
- Rx.periosteal +
Abses brodie
Kronis.
Asimptomatik.
Tampak spongiosa dekat ujung tulang.
Radiologis :
- Bayangan bulat / oval radiolusen dgn
batas
tegas di daerah metafisis.
- Sekuester +/ - .
- Rx. Periosteal +/-

Osteomielitis tuberkulosa
A. Tulang panjang:
- Lesi di metafisis.
- destruksi berbentuk bulat/
lonjong dg batas tak tegas.
- Pada proses kronis batas
tegas.

B. Tulang belakang:
- Sering : thorakal bawah dan lumbal
atas.
- Lesi : a. Marginal.
b. Central.
c. Anterior/ subperiosteal.
- Proses : pada satu vertebrae atau
lebih.
- Discus intervertebralis menyempit.
- corpus vert colaps ---baji----gibbus.
- Kypohosis angular.
Osteomielitis
sklerotika
Garree :
Ro :
Osteosklerotik
Destruksi tak jelas
Sequester (-)
Involukrum (-)
Reaksi periosteal tak
jelas
Gambaran radioopak
didaerah korteks
TUMOR
TERDIRI DARI :
i. BENIGNA
ii. MALIGNA : # PRIMER.

# SEKUNDER---
METASTASE
PERBEDAAN RADIOLOGIS JINAK DAN
GANAS
NO TUMOR JINAK GANAS

1. BATAS TEGAS TDK TEGAS

2. TUMBUH LAMBAT CEPAT

3. TEPI SKLEROTIK IRREGULER

4. SIFAT EKSPONSIF INFILTRATIF

5. Rx perios (-) (+)


teal

6. Metastase (-) (+)


TUMOR GANAS PRIMER SEKUNDER

1.FOKUS SOLITER MULTIPLE

2.USIA MUDA TUA

3.Rx periost (+) (-)

4.Soft tissue
Swelling (+) (-)
METASTASE PADA TULANG

SERING : PELVIS, COLLUM VERTEBRALIS,COSTA,


FEMUR PROXIMAL, HUMERUS PROXIMAL, TENGKORAK.

RADIOLOGIS : - OSTEOBLASTIK
- OSTEOLITIK
- CAMPURAN

TUMOR YANG SERING METASTASE :


- CA MAMMAE
- CA PROSTAT
- CA PARU
- CA GINJAL
PENILAIAN TUMOR TULANG YANG
PERLU DIPERHATIKAN :

UMUR
LESI
BAGIAN TULANG YANG KENA
KELAINAN (destruksi, rx periosteal,
tulang baru, jaringan sekitarnya).
BATAS LESI (tegas, tidak tegas)
TUMOR JINAK
1.OSTEOMA
PENOJOLAN TULANG
YANG NORMAL
BATAS TEGAS
PADAT,
OSTEOSKLEROTIK,HOM
OGEN
BULAT OVAL
DIAMETER <2.5 cm.
PERDILEKSI:
KALVARIUM,
MANDIBULA, MAKSILA,
TLG FRONTAL
2. OSTEOCHONDROMA
MENGENAI TULANG
PANJANG
BANYAK DIJUMPAI
BIASANYA BERTANGKAI
SOLITER, KADANG
MULTIPEL.
LOKASI SEKITAR
LUTUT-------METAFISIS
KHAS : PENONJOLAN
TULANG DGN UJUNG TAK
TERATUR, DAN MENJAUHI
SENDI.
UMUR 2- 60 TH, SERING
PADA 10-20 TH.
3. ANEURYSMAL BONE
CYST
@UMUR 5 20 TH
@PEREMPUAN LEBIH
BANYAK
@RADIOLOGI :
*SOFT TISSUE MASS
*OSTEOLITIK
IRREGULER
*KORTEX MENIPIS DAN
MENGGEMBUNG KELUAR
* BATAS LESI TAK TEGAS
DAN SERING DISERTAi
SKLEROTIK
@LOKASI : TULANG PANJANG
PADA METAFISIS
4. OSTEOKLASTOMA
UMUR 20-40 TH
(GIANT CELL TUMOR)

PREDILEKSI : TULANG
PANJANG PADA UJUNG
TULANG
(SUBARTIKULER)-----SENDI
LUTUT
RADIOLOGIS :
-LESI EKSENTRIS
-KORTEX TIPIS
-OSTEOLITIK +
-SOFT TISSUE MASS +
-RX PERIOST +
DD/: ANEURYSMA BONE
TUMOR GANAS
1.OSTEOSARCOMA
UMUR 10-25 THN
PREDILEKSI : FEMUR
DISTAL, TIBIA PROKSIMAL,
HUMERUS PROXIMAL,
PELVIS.
LOKASI: METAFISIS.
RADIOLOGIS :
SUN RAY APP---RX
PERIOSTEAL.
SOFT TISSUE SWELLING.
DESTRUKSI TULANG
---OSTEOLITIK, OSTEOBLASTIK,
CAMPURAN.
SEGITIGA CODMAN
2. SARCOMA EWING

=ENDOTEHELIAL
MYLOMA
=HEMANGIOMA
ENDOTHELIOMA
USIA MUDA
PREDILEKSI : TULANG
PANJANG, IGA, PELVIS.
LOKASI : DIAFISIS.
SIFAT RADIOSENSITIF
KOLUMNA VERTEBRALIS
NORMAL :
CERVIKAL ----------- LORDOSIS
TORAKAL ----------- KIFOSIS.
LUMBAL ----------- LORDOSIS.
SAKRAL -------- --- KIFOSIS.
COCCYGEUS-------- KIFOSIS
1.SPONDILITIS
SPESIFIK DAN NON SPESIFIK(BANAL)

TBC PIOGENIK
1. RESPON < OSTEOBLASTIK > OSTEOBLASTIK.
TULANG

2. DESTRUKSI + + PADA + PADA ARCUS.


CORPUS
3. GIBBUS (+) (-)
4. DISKUS N/SEMPIT SEMPIT
5.ABSES PARA ++ -
VERTEBRAE
6.PERJALANAN LAMBAT CEPAT
PENYAKIT
2. FRAKTUR
KOMPRESI
JARANG LEBIH DARI
SATU VERTEBRAE
DISCUS INTAK
KORPUS WEDGING---
PEMIPIHAN
ABSES
PARAVERTEBRAE (-).
SEMUA BAGIAN
KOLUMNA
VERTEBRALIS DAPAT
TERKENA
3.
SPONDILOLISTHESI
S
PERGESERAN CORPUS
VERTEBRAE KE
POSTERIOR
DIBANDING CORPUS
DIATASNYA.
HANYA DAPAT
DITEGAKKAN SECARA
RADIOLOGIK
JELAS PADA FOTO
LATERAL
4. TUMOR
METASTASE
DESTRUKSI +
KORPUS KOLAP
MULAI DARI AWALNYA
PEDIKEL.
SERING MULTIPLE.
DD/ FRAKTUR
KOMPRESI---DIAMETER
CORPUS BERTAMBAH,
PADA METASTASE
TIDAK.
SENDI

PADA X-FOTO TULANG RAWAN TIDAK KELIHATAN.


ARTRITIS
RADANG SENDI
ETIOLOGI : SPESIFIK, PIOGENIK, GANGGUAN
METABOLISME
Ro SECARA UMUM:
-SOFT TISSUE SWELING
- PERUBAHAN SELA SENDI.
- PERUBAHAN REAKTIF.
- KALSIFIKASI JARINGAN LUNAK.
A. RHEUMATOID
ARTHRITIS
. WANITA > LAKI-LAKI.
. UMUR 20 40 TH.
. RF
. BIASANYA SIMETRIS/
BILATERAL.
. RADIOLOGI :
- SENDI TANGAN / KAKI
LEBIH SERING.
- SOFT TISSUE SWELLING
- JUNXTA ARTICULAR
EROSIONS.
- SELA SENDI LEBAR
( PADA YANG AKUT).
- PSEUDOCYST
SUBCHONDRAL.
- DESTRUKSI KARTILAGO.
- ANKILOSIS.
- BISA TERJADI SULUKSASI.
B. GOUT
o GANGGUAN
METABOLISME PURIN.
o ASAM URAT MENINGGI.
o LAKI > WANITA.
o TERUTAMA PADA SENDI
METATARSAL PHALANX I
o GAMBARAN RADIOLOGI :
* PUNCH OUT LESSION
* SOFT TISSUE
SWELLING.
* EROSI SENTRAL /
PERIFER.
* KALSIFIKASI JARINGAN
LUNAK.
C. OSTEOARTRITIS
= DEGENERATIVE JOINT
DISEASE.
PADA ORANG-TUA.
BUKAN RADANG.
MENGENAI SENDI YANG
MENOPANG BERAT
BADAN ( PANGGUL DAN
KAKI).
GAMBARAN
RADIOLOGI :
* SELA SENDI SEMPIT.
* SPUR ( + ).
* SKLEROSIS
KLASIFIKASI OA GENU

KELGREN-LAWRENCE:
grade 0:no radiographic features of OA are present
grade 1:doubtful joint space narrowing (JSN) and possible osteophytic lipping
grade 2:definite osteophytes and possible JSN on anteroposterior weight-bearing
radiograph
grade 3:multiple osteophytes, definite JSN, sclerosis, possible bony deformity
grade 4:large osteophytes, marked JSN, severe sclerosis and definite bony
deformity
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai