Anda di halaman 1dari 11

KONSEP DASAR

KEWASPADAAN STANDAR

OLEH :
TIMPPI RSU BHAKTI RAHAYU
DENPASAR
PENDAHULUAN
Kewaspadaan standar (Kebersihan tangan
dan etika batuk) merupakan bagian dari
program PPI

Bertujuan untuk memutus mata rantai infeksi.

Pasien

LINGKUNGAN Pasien

PETUGAS,
PENGUNJUNG
ETIKA
BATUK
Kebersihan Tangan
(Hand Hygiene)
Suatu prosedur tindakan
membersihkan tangan dengan
menggunakan sabun antiseptik
dibawah air mengalir atau dengan
menggunakan handrub berbasis
alkohol
TUJUAN
Menghilangkan kotoran yang melekat di
tangan
Menghilangkan bau yang melekat di tangan
Mencegah penyebaran infeksi silang
Menjaga kondisi tangan agar tetap steril
Memberikan perasaan yang segar dan
bersih
ETIKA BATUK
&
BERSIN
Menghentikan penyebarab kuman kuman yang
membuat anda dan orang lain sakit.
CARA BATUK DAN BERSIN YANG
SALAH

x x x
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai