Anda di halaman 1dari 33

KESEHATAN REPRODUKSI

REMAJA

SMP negeri 6 Desa Srikaton

Fanny Pratami Kinasih


Fakultas Kedokteran Universitas Bengkulu
2013
OUTLINE
Masa Remaja
Tumbuh Kembang Remaja
Perkembangan seksualitas remaja
Kesehatan reproduksi remaja putri
Kesehatan reproduksi remaja putra
Perilaku menyimbang seksual Remaja
PMS dan HIV AIDS
KESEHATAN REMAJA
A. MASA REMAJA
Remaja tahap peralihan antara anak-anak
dan dewasa
Usia 11- 21 tahun
Pada remaja terjadi 3 perubahan :

a. Terjadi perubahan pada bentuk tubuh


(fisik)
b. perubahan fisiologis (fungsi)
c. perubahan psikologis (emosional),
B. TUMBUH KEMBANG REMAJA

PUBERTAS
PERUBAHAN SECARA FISIK
PADA WANITA
Pertambahan tinggi dan berat badan
Tumbuh rambut disekitar alat kelamin dan ketiak
Pertumbuhan payudara
Panggul makin membesar
Mengalami menarche (menstruasi pertama kali)
Kulit lebih berminyak dan mudah berjerawat
Keringat bertambah banyak
Pantat berkembang lebih besar
Vagina mulai mengeluarkan cairan
PERUBAHAN SECARA FISIK
PADA PRIA
Badan lebih berotot (terutama bahu dan dada)
Pertambahan berat serta tinggi badan
Suara berubah lebih besar
Tumbuh rambut disekitar alat kelamin, kaki,
tangan, dada, ketiak dan wajah
Testis menjadi lebih besar dan dapat
menghasilkan sperma
Mengalami mimpi basah
Kulit lebih berminyak dan mudah berjerawat
b. Perubahan secara Psikologis
Tertarik pada lawan jenis, salah tingkah
saat mengalaminya
Terdorong untuk mempercantik diri
(wanita)
Keinginan menunjukkan kejantanan (pria)
Tidak percaya diri (rendah diri, malu,
cemas dan bimbang)

c. Perubahan Perilaku
Lebih senang berkumpul di luar rumah
Lebih sering membantah orang tua
Ingin menonjolkan diri
Kurang pertimbangan
Mudah terpengaruh teman
Menjelang haid menjadi perasa, mudah
sedih, marah dan cemas tanpa alasan
(wanita)
C. PERKEMBANGAN
SEKSUALITAS REMAJA

SEKS VS SEKSUALITAS
SAMA ATAU TIDAK??????

BERBEDA

- Seks=jenis kelamin
- seksualitas= segala sesuatu tentang jenis
kelamin (menurut sosial, psikologis, biologi,
kultural)
# PERILAKU SOSIAL ???
tingkah laku yang ditampilkan seseorang
untuk menarik lawan jenis (mejeng).
Faktor yang mempengaruhi perilaku sosial :
Pengalaman seksual, hormonal, lingkungan,
kepribadian, keimanan. (biologis, pengaruh
orang tua, pengaruh teman sebaya, sosial
kognitif).

PACARAN?? TERMASUK PERKEMBANGAN


SEKSUALITAS REMAJA
Pacaran hubungan lawan jenis yang
didasari komitmen untuk bersama-sama
melangkah menuju pernikahan.
Tujuan : saling mengenal, memahami,
menyesuaikan diri terhadapperbedaan
maupun persamaan
PACARAN TIDAK SELALU
NEGATIF??
Dampak positif Dampak Negatif
Prestasisekolah Keterkaitan pacaran dengan
Pergaulan sosial seks (bedakan antara sayang
Hubungan dengan keluarga
dan nafsu
Penuh masalah hingga stress
Cara mengisi waktu luang
akibat tekanan
Perasaan aman, tenang,
Berkembang prilaku baru
nyaman, terlindungi Kebebasan pribadi
berkurang
D. KESEHATAN REPRODUKSI

# Kesehatan reproduksi keadaan sehat baik secara fisik,


mental, maupun sosial yang berkaitan dengan sistem
reproduksi.
Sistem reproduksi terdiri dari alat-alat reproduksi serta
fungsinya
KESEHATAN REPRODUKSI
REMAJA PUTRI
a.Organ Reproduksi wanita
MENSTRUASI
Masa pubertas remaja putri identik dengan
menstruasi/ haid.
Menstruasi proses pelepasan darah dan cairan encer
dari uterus melalui vagina. Dimulai saat pubertas dan
berhenti sesaat waktu hamil atau menyusui dan
berakhir saat menopauses.
Peristiwa menstruasi ini terjadi setiap bulan selama
3-7 hari.
Siklus menstruasi biasanya 28-35 hari. Siklus bisa maju
atau mundur tergantung pada faktor stress dan
kelelahan.
saat sudah mengalami haid/ menstruasi wanita
dapat hamil jika berhubungan seksual
APA YANG HARUS
DIPERHATIKAN REMAJA
SAAT MENSTRUASI?
Menjaga kebersihan vagina
Terjadi nyeri pinggang dan
panggul saat sedang haid
normal karena peregangan otot
rahim
Pembalut harus diganti teratur
2-3 kali sehari atau setelah
mandi
Untuk pembalutnya sebaiknya
dicuci terlebih dahulu sebelum
dibuang ke kotak sampah
KESEHATAN REPRODUKSI
REMAJA PUTRA
a. Organ Reproduksi Pria
KESEHATAN REPRODUKSI
REMAJA PUTRA
Pada remaja putra, tanda akil baligh dalam
proses reproduksinya adalah sudah mampu
menghasilkan dan mengeluarkan sperma yang
terjadi pada anak-anak yang mengalami
mimpi basah.
- Mimpi basah adalah proses ejakulasi
(pengeluaran sperma) yang terjadi secara
alamiah tubuh untuk mengeluarkan timbunan
sperma yang sudah menumpuk akibat
dibentuk terus-menerus.
MIMPI BASAH VS MASTURBASI??
MASTURBASI
Masturbasi adalah perangsangan seksual yang disengaja
dilakukan pada organ kelamin untuk memperoleh
kenikmatan dan kepuasan seksual, sedangkan mimpi basah
adalah proses yang alamiah.

Dampak negatif masturbasi


Berpotensi terhadap ejakulasi dini kelak jika melakukan
hubungan seksual dengan istri.
Resiko terserang kanker prostat di usia senja makin besar.
Kemungkinan Mr. P dan Testis cepat rusak pada laki-laki.
Konsentrasi susah / sulit fokus.
Tidur tidak nyenyak / insomnia.
Jantung berdebar terus menerus.
Paru-paru bekerja tidak optimal / nafasnya cepat.
Kepala sering pusing.
E. PERILAKU MENYIMPANG
SEKSUAL REMAJA
A. SEKS BEBAS (FREE SEX)
Dampak seks bebas adalah :
Terjangkitnya penyakit PMS
(Penyakit menular seksual) dapat
resiko kemandulan dan
terjangkit HIV/AIDS
Meningkatkan insidensi aborsi
yang sangat beresiko untuk
ibu hamil terutama pada
remaja.
Akan berdampak sosial seperti
dikucilkan dari lingkungannya
dan putus sekolah.
B. KEHAMILAN REMAJA
Wanita siap untuk hamil secara
emosional maupun fungsional adalah
umur 20-35 tahun. Jika terjadi
kehamilan <20 tahun, maka akan
beresiko :
Keguguran
Bayi prematur dan BBLR kecil
Proses persalinan yang sulit.
Remaja wanita yang terlanjur hamil
akan mengalami kesulitan selama
kehamilan karena jiwa dan fisiknya
belum siap
B. KEHAMILAN REMAJA
Selain itu faktor resiko lain kehamilan
remaja yang tidak diinginkan :
Dampak psikologis perasaan marah,
takut, cemas, depresi, rendah diri,
bersalah dan berdosa
Remaja wanita yang berusaha
menggugurkan kandungan pada tenaga
non medis ataupun medis (aborsi)
Masa depan hancur dan putus sekolah

Bayi yang dilahirkan dari perkawinan


remaja, sering mengalami gangguan
kejiwaan saat ia dewasa.
C. ABORSI
Abortus provokatus kriminalis sering
terjadi pada kehamilan yang tidak
dikehendaki.
* Efek Jangka Pendek
Rasa sakit yang intens
Pendarahan yang banyak
Infeksi
Shock/Koma
Kematian

* Efek Jangka Panjang


Tidak dapat hamil kembali
Keguguran Kandungan
Kelahiran Prematur
Resiko aborsi :
Kematian mendadak karena
pendarahan hebat dan
infeksi serius disekitar
kandungan.
Kanker payudara (karena
ketidakseimbangan hormon
estrogen pada wanita).
Kanker indung telur (Ovarian
Cancer).
Kanker leher rahim (Cervical
Cancer).
F. PENYAKIT MENULAR SEKSUAL
(PMS) DAN HIV AIDS
Penyakit menular seksual (PMS)
HIV AIDS
HIV DAN AIDS APAKAH SAMA???

Berbeda.
HIV: human immunodeficiency virus (virus yg
menyerang sistim kekebalan tubuh, jd gampang
sakit n sukar sembuh)
AIDS: acquired immune deficiency syndrome
(kumpulan gejala penyakit yg disebabkan
menurunnya sistem kekebalan tubuh karena
terinfeksi HIV)
Terjadi penurunan sistem imunitas tubuh
sehingga rentan terinfeksi penyakit. Sampai
sekarang tidak ada obatnya.
Penyebab utama penularan :
SEKS BEBAS DAN NARKOBA !!!!
PENCEGAHAN
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai