Anda di halaman 1dari 3

cara menentukan arah

medan listrik dan medan


magnet pada gelombang
elekromagnetik
Gelombang elektromagnetik memancarkan 2 medan,
yakni medan listrik dan medan magnet, dimana kedua
nya saling tegak lurus, serta arah kedua medan itu tegak
lurus pula dengan arah rambatnya
cara menentukan arah medan magnet dan medan
listrik dapat dicari dengan menggunakan kaidah
tangan kanan, yakni:
1. Jari tengah sebagai arah rambat gelombang
elektromagnetik
2. ibu jari sebagai arah medan listrik
3. jari telunjuk sebagai arah medan magnet

Anda mungkin juga menyukai