Anda di halaman 1dari 8

PERDARAHAN PASCA

MELAHIRKAN

OLEH :
NURHASANAH AMD. KEB
Pengertian Perdarahan Pasca
Melahirkan
Perdarahan Postpartum adalah perdarahan lebih dari 500 600 ml
dalam masa 24 jam setelah bayi lahir.

Perdarahan Post partum diklasifikasikan menjadi 2, yaitu:


Perdarahan Postpartum Dini ( Early Postpartum Hemorrhage )
yaitu, Terjadi dalam 24 jam pertama setelah bayi lahir. Penyebab
utama : atonia uteri, retensio plasenta, sisa plasenta dan robekan
jalan lahir.

Perdarahan Postpartum Lanjut ( Late Postpartum Hemorrhage ):


Terjadi lebih dari 24 jam pertama setelah bayi lahir.
Mengapa terjadi
perdarahan ???
Luka tempat tertanamnya plasenta/ari-ari belum
pulih (sub involusi plasenta)
Tertinggalnya sisa plasenta atau ari-ari dalam
rahim
Infeksi
Faktor Pendukung terjadinya
perdarahan
Beberapa kondisi selama hamil dan bersalin
dapat merupakan faktor pendukung terjadinya
perdarahan pasca melahirkan, keadaan tersebut
ditambah lagi dengan tidak maksimalnya kondisi
kesehatannya dan nutrisi ibu selama hamil.
Usia Ibu
terlalu muda (<20 th) atau
terlalu tua (>35 th)

Anemia
Kadar HB lebih rendah dari batas normal (< 11,5 gr%)
Bayi Lahir dengan ukuran besar
Mempengaruhi kontraksi dinding otot rahim
pasca bayi lahir
Pengalaman melahirkan
Terlalu sering melahirkan dan dekatnya jarak kelahiran
berisiko mengalami perdarahan
Gejala Klinis umum yang
terjadi adalah
kehilangan darah dalam jumlah yang banyak (> 500 ml)
nadi lemah
Pucat
lochea berwarna merah
Haus
Pusing
Gelisah
Letih
tekanan darah rendah
ekstremitas dingin
mual
Penanganan :
Segera rujuk ke pelayanan kesehatan untuk mendapatkan
penanganan

Mendapat obat untuk menghentikan perdarahan (suntikan


methergin)

Bila ada sisa plasenta segera lakukan curettage


dokter

Mendapatkan antibiotik sebagai pelindung


infeksi
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai