Anda di halaman 1dari 40

FIELDA DJUITA

Disampaikan di Meet The Expert


ILUNI FK UI77
Sabtu,3 September 2016
Di Phandhapa Manggala Praja Nugraha Trenggalek
CURRICULUM VITAE

Fielda Djuita

1977 : Dokter Umum,Universitas Indonesia


INSTALASI RADIOTERAPI RS. KANKER DHARMAIS
1989 : Spesialis Radiologi, Universitas Indonesia
1990 : Sub Spesialis Radioterapi, Universitas Indonesia
1997 : Fellowship in Radiology Imaging in Royal Perth Hospital Australia
2002 : Study in Technique Radiation in Sentinel Node Procedure of Breast Cancer in
Academie Ziekenhuis Groningen.
2004 : Fellowship in Radiation Oncology in Toranomon Hospital, Tokyo - Japan
2005 : Training Radiotherapy at Sussex Country Hospital Brighton and

St.Thomas Hospital London, UK.


2009 : Training VMAT in Variant Center, Las Vegas.
2014 : S3 Pendidikan Kedokteran, Universitas Gajah Mada.

ORGANIZATION:
IKATAN DOKTER INDONESIA
PERHIMPUNAN ONKOLOGI INDONESIA (bendahara)
PERHIMPUNAN ONKOLOGI RADIASI NDONESIA
(Sekretaris Kolegium)

2
PENDAHULUAN
Terapi Radiasi adalah penggunaan sinar
pengion dalam mengobati penyakit
keganasan.
Keganasan dapat diterapi dengan operasi,
kemoterapi dan radiasi.
Pusat Radiasi di Indonesia masih terbatas.
Tenaga dokter spesialis Onkologi radiasi baru
84 orang.
197 PROYEKSI PENDUDUK
1
INDONESIA
BERTAMBAH
Mencapai 305 juta di
2035
Proporsi remaja besar
198 Proporsi lanjut usia
0
naik

MASUK PADA ERA


DIGITAL DAN
TEKNOLOGI

2010
TANTANGAN
Usia Ketahanan Pangan
produktif
(BONUS dan Energi
DEMOGRAFI) Penyediaan
adalah lapangan kerja.
Kelompok Pergeseran pola
rentan
penyakit dan
komposisi penduduk4
Perubahan Beban Penyakit

STROKE STROKE
Kecelakaan
Lalin
Jantung
Kecelakaan Lalin
STROKE Iskemik
Kecelakaan Kanker
Lalin Jantung Iskemik Diabetes
Diabetes

Jantung
Iskemik
Diabetes
5
Sumber data: Global burden of diseases
Male Lung Cancer Female Breast Cancer
Incidence (ASR w) Incidence (ASR w)
Penang, Malaysia : 28.4 Bangkok, Thailand : 34.3
Bangkok, Thailand : 32.1 Male Female Penang, Malaysia : 49.8
Rizal, Philippines : 43.7 Rizal, Philippines : 57.0

ASR world (per 100.000 population)


is a weighted mean of the age-specific rates; the weights are
given by population distribution of a standard population
Number of Cases & Cost of Catastrophic Illnesses:
FACT 3
Hospitalization January-June 2014

# of Cases Cost (IDR) Type of


Illness

Source: BPJS, 2014


Number of Cases & Cost of
Catastrophic Illnesses: Outpatient
January-June 2014
Number Cost Type of
of Cases (IDR) Ilness

Source: BPJS, 2014


STANDARD AND GUIDELINES

National and Provincial


Referral Hospital

14 national 20 provincial
referral hospital referral hospital
TELE MEDICINE/ Radiotherapy center
IAEA INS 6/015

Primary center
Secondary center
Tertiary center

IAEA recommendation
Penggunaan Radiasi dalam
Kedaruratan
Dapat digunakan untuk penyakit-penyakit
dibawah ini ;

85% oleh karena keganasan.


Biasanya tumor di sulcus superior

Prinsipnya radiasi digunakan untuk


kedaruratan sbb;
Obstruksi VCSS
Perdarahan.
Metastasis otak
Contoh kasus
Tn. MS.laki2 33 tahun, datang ke RSKD dg
Karnofsky 90,bullneck, sesak napas.
WD/ VCSS. Lab ; normal
Dilakukan radiasi cito 5 x 300 cGy (3/7-10/7
2014)
17-7- 2014; menjalani operasi.
Histologi; Mixed germ cell tu
(yolk sac, seminoma
,Chorio ca).
27-9-2014; Radiasi pasca operasi
25x200cGy.
Gambaran
Venektasi
klinis
Venektasi
Contoh kasus
Sebelum radiasi Sesudah RT
Contoh kasus
Laki-laki 58 tahun, datang ke RSKD
oleh karena sesak, tidur dengan 2
bantal
Pemeriksaan Fisik ;
Hasil patologi ; adenokarsinoma
Tanda-tanda vcss
PASIEN DIRADIASI DALAM
POSISI DUDUK
Contoh kasus
Sebelum radiasi Sesudah RT + Operasi
Tindak lanjut setelah
radiasi emergensi.
Radiasi dihentikan setelah tujuan
radiasi tercapai.

Setelah keadaan emergensi diatasi


dilakukan tindakan diagnostik,
terutama patologi anatomi; biopsi
jarum halus (Fnab) bila lesi dekat ke
permukaan atau operasi untuk
mengangkat tumor dan sekaligus
mengetahui jenis tumor.
Contoh kasus
Laki-laki 21 tahun, datang ke RSKD
Oleh Karena Sesak, Tidur Setengah
Duduk
Pemeriksaan Fisik;
Tanda-tanda VCSS
Contoh kasus
Laki-laki 32 tahun, datang ke RS
Oleh karena Sesak, Tidur Setengah
Duduk
Pemeriksaan Fisik; tanda-tanda
VCSS
Riwayat Semonima testis.
Seminoma testis
VCSS karena Semonima testis
MENGATASI
Kegawatdaruratan dengan terapi Radiasi
Pendarahan :
Perdarahan adalah hal yang paling
sering terjadi pada pasien-pasien
kanker
Maka ;
Anti perdarahan.
Tampon
Radiasi cito.
Penanganan Perdarahan
MENGATASI
Kegawatdaruratan dengan terapi Radiasi
Perdarahan ;

PASIEN DATANG DENGAN PERDARAHAN HB 9 GR% . BB


56 KG.
DIRENCANAKAN RADIASI CITO.
BERAPA DARAH YANG HARUS DI BERIKAN DAN DARAH
APA?
(SELISIH HB YANG DIINGINKAN ) X 3 X BB= Y
(12-9) X 3 X 56 = 504 CC, PACKED CELL.
Kanker Leher Rahim
METASTASIS OTAK
PASIEN DENGAN METASTASIS OTAK AKAN
MEMPERLIHATKAN :
DEFISIT NEOROLOGI DENGAN GEJALA-GAJALA DIBAGI
DALAM 3 TINGKAT :
LEVEL I : SAKIT KEPALA TETAPI MASIH DAPAT
BERAKTIFITAS
LEVEL II : TERDAPAT GANGGUAN NEUROLIGIS.
LEVEL III : GANGGUAN NEOROLOGIS YANG NYATA DAN
MEMBUTUHKAN BANTUAN.
Metastasis
OTAK
PASIEN DENGAN LEVEL III SETELAH
RADIASI DIHARAPKAN MENJADI
LEVEL I DAN II DENGAN ATAU TANPA
CORTICOSTEROID, SEMENTARA
HANYA 1 PASIEN DARI 6 PASIEN
YANG PADA STAD IV DAPAT
MENCAPAI HAL INI.
RTOG MENGEVALUASI 2000 PS YANG
DIBERI TERAPI PALIATIF ANTARA
DOSIS 3000 cGy/3 MINGGU
4000 cGy/4 MINGGU SAMA
3000 cGy/2 MINGGU EFEKTIFNYA
SEBELUM RADIASI
SESUDAH RADIASI
RADIASI PALIATIF PADA
METASTASIS TULANG
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai