Anda di halaman 1dari 11

Macam-macam cara penggunaan obat

Nama kelompok :
1.Anisa hafifah
2.David nicola saputra
3.Gianni apita
4.Intan anita
5.Yumita
Definisi pemberian obat :
Pemberian obat dapat melalui berbagai cara yaitu:
oral,peroral, parenteral, melalui mata, telinga,vagina,
hidung,dan anus.Pemberian obat per oral merupakan cara yang
paling banyak dipakai karena ini merupakan cara yang paling
mudah, murah, aman, dan nyaman bagi pasien. Berbagai
bentuk obat dapat di berikan secara oral baik dalam bentuk
tablet, sirup, kapsul atau puyer. Untuk membantu absorbsi ,
maka pemberian obat per oral dapat di sertai dengan
pemberian setengah gelas air atau cairan yang lain.
Obat merupakan alat utama terapi untuk mengobati klien
yang memiliki masalah. Obat bekerja menghasilkan efek
terapeutik yang bermanfaat. Walaupun obat menguntungkan
klien dalam banyak hal, beberapa obat dapat menimbulkan
efek samping yang serius atau berpotensi menimbulkan efek
yang berbahaya bila kita memberikan obat tersebut tidak
sesuai dengan anjuran yang tepat.

CARA PENGGUNAAN OBAT PERORAL


Pemberian obat secara peroral yaitu obat yang diberikan atau dimasukkan
melalui mulut,tetapi tidak ditelan atau tidak bertemu langsung dengan
lambung Contoh: obat kumur,obat cuci mulut.

CARA PENGGUNAAN OBAT MELALUI ORAL


Salah satu obat yang paling ada disekitar kita ialah obat oral. Obat oral
merupakan obat yang pemakaiannya dengan cara memasukkannya lewat
mulut. Dengan demikian obat oral juga dapat dikatakan sebagai obat dalam.
Contoh: serbuk, kapsul, tablet sirup

CARA PENGGUNAAN OBAT MELALUI MATA

1.Cucilah tangan anda.


2.Jangan memegang mulut botol atau ujung penetes.
3 Melihatlah ke arah atas
4 Tariklah pelupuk mata bawah ke bawah sehingga membentuk
kantung
5.Peganglah penetes sedekat mungkin dengan kantung tanpa
menyentuh
mata atau kantung tersebut.
6.Teteskan obat sesuai aturan pakai.
7.Pejamkan mata selama 2 menit. Jangan memejamkan mata
terlalu rapat
atau berkedip terlalu sering.
8.Cairan obat yang berlebih bisa dihilangkan dengan tissue
9.Cucilah tangan setelah menggunakan obat tetes mata
Cara Penggunaan Obat Tetes Telinga
Cara penggunaan obat melalui hidung

Hembuskan udara melewati hidung


Cuci tangan dengan sabun hingga bersih
Periksa ujung penetes untuk memastikan bahwa tidak rusak
atau retak
Hindari ujung penetes bersentuhan dengan hidung
Miringkan kepala Anda sejauh mungkin ke belakang, atau
berbaring telentang di permukaan yang rata (seperti di
tempat tidur) dan posisikan kepala anda menggantung di
tepinya
Teteskan obat sejumlah yang telah ditentukan
Tekuk kepala ke depan ke arah lutut dan gerakkan dengan
pelan ke kanan
Tetaplah dalam posisi ini selama beberapa menit
Bersihkan ujung penetes dengan air hangat. Segera tutup
botol obat tetes
Cuci tangan sampai bersih
Cara penggunaan obat douche

Cuci tangan
Jelaskan prosedur yang akan dilakukan.
Gunakan sarung tangan.
Buka pembungkus obat dan pegang dengan kain kasa.
Bersihkan sekitar alat kelamin dengan kapas sublimat.
Anjurkan pasien tidur dalam posisi dorsal
Apabila jenis obat suppositoria maka buka pembungkus dan
berikan pelumas pada obat
regangkan labia minora dengan tangan kiri dan masukkan obat
sepanjang dinding kanal vaginal posterior sampai 7-10 cm
setelah obat masuk, bersihkan daerah sekitar orifisium dan labia
dengan tisu
anjurkan untuk tetap dalam posisi kurang lebih 10 menit agar
obat bereaksi.
cuci tangan.
catat jumlah, dosis, waktu, dan cara pemberian.
Cara penggunaan obat melalui anus :

Cuci tangan Anda sampai bersih dengan air sabun Keluarkan


supositoria dari kemasan dan basahi sedikit dengan air bersih
Bila supositoria terlalu lembek, maka dinginkan lebih dahulu dala
leari es selama 30 menit, atau rendam dalam air dingin sebelum
membuka kemasan.
Atur posisi tubuh anak berbaring menyamping dengan kaki bagian
bawah diluruskan, sementara kaki bagian atas ditekuk ke arah perut
Angkat bagian atas dubur untuk menjangkau daerah anus.
Masukan supositoria, ditekan dan ditahan dengan jari telunjuk
sampai betul betul masuk ke bagian otot sfinkter rektum (sekitar
0,5 1 inci dari lubang dubur). Jika tidak dimasukan sampai bagian
otot sfinkter, supositoria akan terdorong keluar lagi dari lubang
dubur Tahan posisi tubuh anak agar tetap berbaring menyamping
dengan kedua kaki menutup selama kurang lebih 5 menit untuk
menghindari supositoria terdorong keluar.
Tahan posisi tubuh anak agar tetap berbaring menyamping dengan
kedua kaki menutup selama kurang lebih 5 menit untuk
menghindari supositoria terdorong keluar.
Cara penggunaan obat inhalasi :

Bukalah penutup ujung inhaler lalu kocok inhaler dengan kuat.


Genggam inhaler seperti contoh pada gambar. Tarik dan
hembuskan nafas secara perlahan.
Pegang inhaler di depan mulut dengan kepala agak
menengadah.Tempatkan ujung inhaler di dalam mulut di atas lidah
dan tutup inhaler dengan bibir Anda. Mulailah menarik nafas
perlahan dan tekan inhaler 1 kali bersamaan dengan menarik
nafas perlahan sedalam-dalamnya.
Tahan nafas Anda selama 10 detik atau selama mungkin yang
Anda sanggup, sebelum menghembuskan nafas perlahan untuk
memastikan seluruh obat masuk ke saluran nafas.
Jika dokter menyarankan lebih dari 1 kali pemakaian inhaler,
maka tunggulah 1 menit sebelum kembali mengocok inhaler dan
mengulangi langkah pada poin 2,3,dan 4.
Setelah selesai, berkumurlah dahulu dengan air hangat.
Cuci dan bersihkan ujung inhaler dengan air hangat tiap hari.
Cara penggunaan obat cuci mata
Bersihkan eyebath (mangkuk /wadah untuk larutan pembersih
mata) sebelum digunakan
Sekiranya kelopak mata belum bersih atau ada sisa makeup
bersihkan terlebih dahulu
Isi eyebath dengan larutan pembersih mata
Tundukkan kepala sedikit kedepan ,kenaka eyebath ke kelopak
mata jaga agarkelopak mata tetap terbuka supaya larutan
pembersih dapat mengalir bebeas di seluruh permukaan mata
mauoun dibawah kelopak mata
posisi kepala tetap menunduk ke depan goyangkan kepala ke
kiridan kekanan sehingga larutan dapat mengurut mata dan
efek pembersihan berlangsungs seksama .lakukan kurng lebih
menit.
Buang isi eyebath setelah pemakaian dan bersihkan kembali
eyebathnya
Ulangi langkah 1-6 untuk mata lainnya
Setelah pembersihan tutup mata sebentar lalu bersihkan sisa
larutan dengan tisu bersih
Terima kasih
Thank you
Arigatou-gozaimaz
Kamsahamnida

Anda mungkin juga menyukai