Anda di halaman 1dari 10

PEDOMAN PEMANTAUAN DAN

PENILAIAN PROGRAM
PERKESMAS

SUTIKNO
DINKES KAB. PEKALONGAN
I. LATAR BELAKANG

Menilai dan kemajuan


pelaksanaan Program secara
teratur dan berkesimbangunan.
Untuk Perencanaan kegiatan
tahap berikutnya.
Mencapai tujuan yang telah
ditetapkan.
II. TUJUAN
Umum :
Mendapatkan gambaran tentang pengelolaan
hasil pelaksanaan Perkesmas sebagai acuan
peningkatan cakupan dan mutu pelayanan
Khusus :
1. Diketahui tingkat kemajuan cakupan
Perkesmas
2. Diketahui tingkat mutu Pelayanan Perkesmas
3. Diketahui tingkat kemajuan Proses Pengelolaan
4. Diketahui ketersediaan SD Pendukung
5. Diidentifikasinya masalah dan penyebabnya
III. PRINSIP KEGIATAN PERKESMAS

A. Tujuan Prinsip
Individu, keluarga, kelompok dan
masyarakat mau dan mampu
memecahkan masalah kesehatannya
dengan pendekatan asuhan
keperawatan
B. Tingkat Kemandirian (KM)
Dapat meningkat dari KM paling rendah
(KMI) sampai KM paling tinggi (KM IV)
C. Jenis Kegiatan
LANJUTAN ....... PRINSIP KEGIATAN
PERKESMAS
C. Jenis Kegiatan
1. Pembinaan masyarakat melalui Darbin
2.Pembinaan Kesehatan kelompok khusus
3. Pembinaan kesehatan keluarga rawan dgn
askep
4. Pelayanan keperawatan tindak lanjut di
rumah
5. Perawatan maternal resti dan balita resti
6. Perawatan individu di Ruang RI Puskesmas
a. Pembinaan kesehatan keluarga
rawan dgn askep
Sasaran Program, Keluarga yg mempunyai :
- Bumil/Bulin/Bufas/maternal resti (15% x 3,2% jml pendd
sasaran)
- Bayi Resti (10,9 x 2,9% Jml pendd sasaran)
- Balita Resti(10,9 x 10,2% jml pendd sasaran)
- Usia lanjut (15%x 2,29% jumlah penddk sasaran)
- Penyakit kronis, menular (15%x0,3% jml penddk
sasaran)
- TLP termasuk DO program ( 0,67% x25.5%xjml
penddk sasaran
b. Pelayanan Keperawatan tindak lanjut di
rumah
Sasaran Program,
- Kasus tertentu pasca perawatan di Pusk/RS
- Post Op
- Pasien yg harus dirujuk, karena sesuatu hal
tdk mau dirujuk.
- Do Pelayanan Program
Perhitungan : 0,67% x (jml kasus baru + Do
bermasalah)
Kasus Baru =
0,45%x365x63,2%x76,2%x33,5
% x jumlah penduduk
Do Bermasalah = 15% Jml Do Puskesmas yg
c. Pelayanan Perawatan maternal
resti dan balita resti
Sasaran Program, Keluarga yg mempunyai :
- Bumil/Bulin/Bufas/maternal resti (15% x 3,2% jml
pendd sasaran)
- Bayi Resti (10,9 x 2,9% Jml pendd sasaran)
- Balita Resti(10,9 x 10,2% jml pendd sasaran)
IV. KEGIATAN PEMANTAUAN DAN PENILAIAN
PROGRAM PERKESMAS di PUSKESMAS

1. Pemantauan :
a. Cakupan program
1. cakupan keluarga rawan yg dibina
Jml Keluarga rawan yg selesai dibina x
100%
Jml Keluarga rawan yg menjadi sasaran

2. jangkauan pembinaan keluarga


Jml Keluarga yang dibina pembinaan x
100%
Jml Keluarga rawan yg menjadi sasaran
LANJUTAN .......IV. KEGIATAN PEMANTAUAN DAN PENILAIAN
PROGRAM PERKESMAS di PUSKESMAS

b. Mutu Pelayanan
1. cakupan sasaran yg mempunyai askep
Jml sasaran yg dilayani yg mempunyai
askep x 100%
Jml sasaran yg dilayani

2. Pemantauan proses pengelolaan program


- Adanya koordinasi dgn program lain
- Adanya rencana tahunan dan bulanan Perkesmas
- Adanya Pembagian dan penanggungjawab
daerah binaan perawat
- Adanya pencatatan dan pelaporan kegiatan dan
hasil perkesmas
- Adanya pemantauan kegiatan perdesa
- Adanya penilaian kegiatan pertahun.

Anda mungkin juga menyukai