Anda di halaman 1dari 20

MENDORONG PARTISIPASI POLITIK

MASYARAKAT DALAM PILKADA


SEBAGAI
UPAYA MELAHIRKAN KEPALA
DAERAH
BERKUALITAS
PENDAHULUAN
1. TERBENTUKNYA DEMOKRASI DAN
PERKEMBANGANNYA DI INDONESIA DIPENGARUHI
OLEH BERBAGAI FAKTOR, BAIK FAKTOR INTERNAL,
MAUPAN EKSTERNAL.
a. FAKTOR INTERNAL BERSUMBER DARI BUDAYA
MASYARAKAT DAN IDEOLOGI POLITIK.
b. FAKTOR EKSTERNAL BERSUMBER DARI
PENGARUH PERKEMBANGAN POLITIK LUAR
NEGERI YANG DIDUKUNG OLEH MEDIA
INFORMASI.
2. DEMOKRASI MERUPAKAN SEBUAH PROSES
PERKEMBANGAN KEHIDUPAN POLITIK YANG
DIPENGARUHI OLEH BERBAGAI FAKTOR (EKONOMI,
SOSIAL, BUDAYA, FAKTOR EKSTERNAL YANG
DIDUKUNG OLEH PERKEMBANGAN TEKNOLOGI
4. PARA AHLI HANYA DAPAT MEMBERIKAN BATASAN
ATAU KRITERIA. CONTOH HENRY B. MAYO
(BUDIARDJO, 2003):
a. PENYELESAIAN PERSELISIHAN DENGAN DAMAI
DAN MELEMBAGA;
b. MENJAMIN TERSELENGGARANYA PERUBAHAN
SECARA DAMAI DI TENGAH MASYARAKAT YANG
TERUS BERUBAH;
c. PERGANTIAN PIMPINAN/PEJABAT SECARA
TERATUR;
d. MEMBATASI PENGGUNAAN KEKERASAN;
e. MENGAKUI DAN MENGANGGAP WAJAR
KEANEKARAGAMAN;
f. MENJAMIN TEGAKNYA KEADILAN
5. LALU MENGAPA DEMOKRASI?
6. DEMOKRASI MEMBUKA KESEMPATAN PARTISIPASI
POLITIK SECARA LUAS:
a. MENENTUKAN TUJUAN
b. MENENTUKAN PEMIMPIN
c. MENGAWASI PEMERINTAHAN;
d. MEMINTA PERTANGGUNGJAWABAN.

7. NILAI-NILAI DEMOKRASI:
a. PENGHARGAAN ATAS KESAMAAN
b. PENGHARGAAN AKAN PARTISIPASI DALAM KEHIDUPAN
BERSAMA
c. PENGHARGAAN ATAS KEBEBASAN
d. PENGHARGAAN ATAS PERBEDAAN
8. SELAMA LEBIH DARI 55 TAHUN TERAKHIR
DEMOKRASI MEMILIKI DEFINISI YANG BERAGAM,
MEMILIKI BANYAK BENTUK SEHINGGA REJIM YANG
DIKTATOR PUN MENGGUNAKAN KATA DEMOKRASI
UNTUK MENYAMARKAN KEDITAKTORANNYA.
PENTINGNYA PILKADA
1. PILKADA DINIATKAN UNTUK MENDEMOKRATISASIKAN
KEHIDUPAN BERBANGSA-BERNEGARA DI TINGKAT
LOKAL (PROVINSI, KABUPATEN DAN KOTA) DALAM
RANGKA MENCARI PEMIMPIN YANG MEMILIKI LEGITIMASI
KUAT, DEMOKRATIS, DAN REPRESENTATIVE.
2. PILKADA SECARA LANGSUNG MERUPAKAN BAGIAN
PENTING DALAM DESENTRALISASI PADA EMPAT
DIMENSI YAKNI DESENTRALISASI POLITIK,
ADMINISTRASI, FISKAL DAN EKONOMI MESKIPUN BUKAN
SEGALA-GALANYA. ARTINYA MASIH BANYAK HAL PENTING
LAINNYA YANG PERLU DIPIKIRKAN.
3. PENGGUNAAN DANA PUBLIK MAUPUN MODAL SOSIAL
BERUPA KERUKUNAN MASYARAKAT, KEAMANAN &
KETERTIBAN SOSIAL JANGAN SAMPAI DIKORBANKAN
HANYA SEMATA-MATA UNTUK PILKADA.
4. SECARA UMUM, DESENTRALISASI MEMPUNYAI TIGA
TUJUAN YAKNI: (A) TUJUAN POLITIK, (B) TUJUAN
ADMINISTRASI, (C) TUJUAN SOSIAL EKONOMI.
5. TUJUAN POLITIK DARI DESENTRALISASI ADALAH
MEMBANGUN INFRASTRUKTUR DAN
SUPRASTRUKTUR POLITIK TINGKAT LOKAL MENJADI
LEBIH DEMOKRATIS. PILKADA SECARA LANGSUNG,
BERKAITAN DENGAN SALAH SATU DIMENSI TUJUAN
POLITIK DARI DESENTRALISASI.
6. TUJUAN ADMINISTRASI DARI DESENTRALISASI
ADALAH MENCIPTAKAN BIROKRASI PEMERINTAHAN
LOKAL YANG MAMPU MEMAKSIMALKAN NILAI-NILAI
4E, YAKNI EFEKTIVITAS, EFISIENSI,
EQUITY/KESETARAAN, SERTA EKONOMIK.
7. TUJUAN SOSIAL DAN EKONOMI DARI
DESENTRALISASI ADALAH MENINGKATKAN
KESEJAHTERAAN MASYARAKAT SECARA
KESELURUHAN, AGAR MENJADI LEBIH BAIK
PARTISIPASI POLITIK
1. PILKADA MERUPAKAN SARANA UNTUK
MEWUJUDKAN KEDAULATAN RAKYAT.
2. MELALUI PILKADA INILAH, DIGANTUNGKAN HARAPAN
UNTUK DAPAT MEMBENTUK PEMERINTAHAN YANG
MEMILIKI LEGITIMASI, BERTUMPU PADA
KEHENDAK RAKYAT DAN MENGABDI PADA TUJUAN
UNTUK MENSEJAHTERAKAN RAKYAT SERTA
MEWUJUDKAN KEADILAN SOSIAL.
3. UNTUK MEWUJUDKAN HARAPAN TERSEBUT,
PARTISIPASI POLITIK SEJATI RAKYAT, MENJADI KUNCI
UTAMA KEBERHASILAN PILKADA, YAKNI PARTISIPASI
RAKYAT YANG DIDASARKAN PADA PENGETAHUAN
TENTANG SISTEM POLITIK, HAK-HAK POLITIK RAKYAT
DAN KESADARAN KRITIS DALAM MENGGUNAKAN
HAK POLITIK DAN MENANGGAPI SELURUH PROSES
DAN TAHAPAN PILKADA.
LIMA ASPEK PENTING PARTISIPASI POLITIK:
1. PARTISIPASI POLITIK HARUS BERUPA AKTIVITAS
BUKAN SIKAP.
2. PARTISIPASI POLITIK DIMAKSUD ADALAH AKTIVITAS
POLITIK SEORANG WARGA NEGARA DALAM
KAPASITASNYA SEBAGAI DIRI SENDIRI, BUKAN
SEBAGAI BAGIAN DARI LEMBAGA ATAU TERLEBIH
LAGI NEGARA.
3. PARTISIPASI POLITIK MERUPAKAN AKTIVITAS YANG
SECARA SADAR DIMAKSUDKAN UNTUK
MEMPENGARUHI KEPUTUSAN-KEPUTUSAN
KENEGARAAN.
4. PARTISIPASI POLITIK MENCAKUP SELURUH AKTIVITAS
YANG DIMAKSUDKAN UNTUK MEMPENGARUHI
PEMERINTAH, TERLEPAS ADA ATAU TIDAK HASIL
NYATANYA.
PEMBELAJARAN PILKADA
LANGSUNG
1. MENINGKATKAN KESADARAN POLITIK
MASYARAKAT (DI TINGKAT
LOKAL/PROVINSI/KABUPATEN/KOTA).

2. MENGORGANISIR MASYARAKAT KE DALAM


AKTIVITAS POLITIK YANG MEMBERI PELUANG
LEBIH BESAR PADA SETIAP ORANG UNTUK
BERPARTISIPASI.

3. MEMPERLUAS AKSES MASYARAKAT


(KUANTITATIF MAUPUN KUALITATIF) UNTUK
MEMPENGARUHI PROSES PENGAMBILAN
KEPUTUSAN YANG MENYANGKUT
ADA TIGA FAKTOR PENTING YANG BERDAMPAK
LANGSUNG TERHADAP KEMAJUAN SUATU
DAERAH:
1. KAPASITAS & KAPABILITAS KEPALA
DAERAH TERPILIH;
2. DUKUNGAN PARTAI POLITIK YANG
TERCERMIN MELALUI ANGGOTANYA DI
DPRD;
3. PROFRSIONALITAS BIROKRASI
PEMERINTAHAN DAERAH.
PROBLEMATIKA
1. MUNCULNYA KANDIDAT SECARA MENDADAK,
MEMBUAT KANDIDAT CENDERUNG MEMENTINGKAN
PENCITRAAN DIBANDINGKAN RENCANA KEBIJAKAN
STRATEGIS YANG HENDAK DIUSUNG KANDIDAT.
2. PARPOL MEMPUNYAI PERAN PENTING DI DALAM
SELEKSI AWAL BAKAL CALON KEPALA DAERAH DAN
WAKIL KEPALA DAERAH. OLEH KARENA ITU, PARPOL
HARUS IKUT BERTANGGUNGJAWAB APABILA BAKAL
CALON TERSEBUT TERNYATA TIDAK MEMBAWA
KEMAJUAN BERARTI BAGI DAERAH OTONOM
BERSANGKUTAN.
3. KEGIATAN KAMPANYE OLEH PASLON DAN PARTAI
POLITIK PENGUSUNG, MASIH BELUM SEPENUHNYA
DIKELOLA DALAM KERANGKA PENDIDIKAN POLITIK.
4. KECENDERUNGAN BERKEMBANGNYA POLITIK
IDENTITAS CENDERUNG MENGORBANKAN MODAL
5. POLITIK UANG DAN KAMPANYE HITAM, MERUSAK
INFRASTRUKTUR POLITIK DI TINGKAT LOKAL DAN
MERUSAK TATANAN DEMOKRASI YANG HENDAK
DIBANGUN DI TINGKAT DAERAH.
6. GEJALA PENURUNAN POLITIK KULTURAL DAN
MENINGKATNYA POLITIK PENENTINGAN. CONTOH
SEDERHANA ADALAH KOALISI ANTAR PARTAI POLITIK
YANG DIBANGUN TIDAK LAGI MENGINDAHKAN
NORMA IDEOLOGI.
7. SIKAP RASIONALITAS DAN OBYEKTIFITAS PEMILIH
DALAM MENENTUKAN PILIHAN.
TANTANGAN
1. POLITIK (TERLEPAS DARI SEGALA KONTROVERSI DI
DALAMNYA) ADALAH ALAT SOSIAL YANG PALING
MEMUNGKINKAN BAGI TERCIPTANYA RUANG
KESEMPATAN DAN WEWENANG, SERTA SANGAT
MEMUNGKINKAN RAKYAT MENGELOLA DIRINYA
SENDIRI MELALUI BERBAGAI AKSI BERSAMA, DISKUSI,
SHARING, DALAM PRINSIP KESETARAAN DAN
KEADILAN.
2. PROSES KADERISASI OLEH PARTAI POLITIK UNTUK
MELAHIRKAN CALON PEMIMPIN DAERAH YANG
MEMILIKI KAPASITAS DAN KAPABILITAS.
3. KONTROL ATAS JALANYA PEMERINTAHAN DAERAH
(CHECK AND BALANCE). MESKIPUN RAKYAT TIDAK
TERLIBAT LANGSUNG DALAM PENGAMBILAN
KEPUTUSAN PEMERINTAHAN SEHARI-HARI, NAMUN
RAKYAT DAPAT MELAKUKAN KONTROL ATAS JALANYA
PEMERINTAHAN YANG SUDAH MENDAPAT MANDAT
LANGSUNG DARI RAKYAT. KONTROL DAPAT
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai