Anda di halaman 1dari 22

RICO

Kelompok
5
FARID STEVEN

Struktur
Kepemilikan dan
Hak Kewajiban
Struktur Kepemilikan
RUPS

Dewan
Organ Perusahaan Komisaris

Direksi

AD/RT Per-UU

RUPS
Pemegang Saham Keputusan Penting
terkait Modal yg
Pemegang Saham ditanam
Pemegang Saham

Kepentingan
Perusahaan
Struktur Kepemilikan

Struktur kepemilikan berkaitan dengan siapa yang memegang


saham terbesar dalam suatu perusahaan.

Umumnya dimiliki oleh Individual, Pemerintah atau Institusi.

Spesifiknya oleh institusi domestik, institusi asing, pemerintah, karyawan


dan individual domestik
Struktur Kepemilikan
Struktur Agency
Kepemilikan Problem

Kepentingan Kepentingan
Pemodal / Pemilik Pengelola/manajemen

Laba tinggi Nilai Gaji, tunjangan,


perusahaan naik fasilitas terbaik

COST naik
Ingin COST rendah

Bagian laba / Reputasi


dividen Job security, dsb
Jensen dan Meckling: 2 Cara
untuk mengendalikan Agency
Problem

Peningkatan
Peningkatan
kepemilikan
kepemilikan manajerial
Institusional
Struktur Kepemilikan

semakin terkonsentrasi pemilik saham, semakin mudah


semakin terkonsentrasi pemilik saham, semakin mudah Jensen dan
kontrol manajemen, sehingga meminimalkan Biaya Jensen dan
kontrol manajemen, sehingga meminimalkan Biaya
pengawasan dan meningkatkan kinerja korporasi Warner
pengawasan dan meningkatkan kinerja korporasi Warner

Di Indonesia, Kepemilikan keluarga rendahnya


pemisahan kepemilikan dan pengendalian.

Tidak terdapat manfaat dan dampak positif kepemilikan Niki


terkonsentrasi terhadap kinerja perusahaan Lukviarman

Disebabkan oleh perbedaan tingkat konsentrasi,


Struktur Governance dan sistem legal
F
Struktur Kepemilikan A
KT
A
Tidak ada keunggulan kinerja perusahaan dengan kepemilikan
terkonsentrasi dibandingkan dengan kepemilikan tersebar.
Motivasi atas pola kepemilikan tersebut didasari atas:

mempertahankan perusahaan dan kekayaan keluarga (Familial


Wealth)

peluang penyalahgunaan kekuasaan berupa eksprosiasi

Melalui kepemilikan silang antarperusahaan dalam kelompok


bisnis
Penunjukan BOC/BOD yg memiliki hubungan kekeluargaan
dengan pemilik

Contoh: penjualan produk dibawah harga pasar


kepada perusahaan yang terafiliasi.
Struktur Kepemilikan

Dampak Kepemilikan Terkonsenterasi (dimiliki


keluarga atau kelompok bisnis)

Mengurangi
upaya
Melemahkan melindungi
efisiensi dan pemilik
daya saing minoritas
Mereduksi
Efektivitas perusahaan
Mekanisme
CG
Hak dan Tanggung Jawab
Pemilik
Dalam pelaksanaannya, pemilik harus
memperhatikan prinsip-prinsip berikut:

Kelangsungan hidup perusahaan

Terpenuhinya asas kewajaran dan kesetaraan


sesuai dengan AD/RT dan Per-UU
Hak Pemegang Saham

Hadir, Berpendapat dan Memberi Suara


Peroleh
Berhak bersuara
penjelasan
dan
dan
mendapat
informasi
Menerima perlakuan
yang akurat
Dividen sesuai
terhadap
Jenis
Memperoleh Informasi Tepat waktu, Benar dan Teratur
penyelenggaraan
Sahamnya RUPS
Tanggung Jawab Pemegang Saham

Perhatikan kepentingan Pemilik minoritas dan


pemangku kepentingan lainnya

Pemilik saham minoritas gunakan haknya


dengan baik sesuai UU dan AD/RT

Tahu batasan kekayaan pribadi-entitas dan


fungsinya jika rangkap jabatan di BOC/BOD

Akuntabilitas dan jelasnya hubungan antar


perusahaan
Perlindungan Terhadap Pemegang Saham

Lindungi Hak Pemegang Saham

Menyelenggarakan daftar
pemegang saham

Sediakan informasi tepat waktu,


benar dan teratur

Tidak memihak pada salah satu


pemegang saham

Beri penjelasan dan informasi


penyelenggaran RUPS secara akurat
RAPAT UMUM
PEMEGANG SAHAM

RUPS
Pemegang Saham
Pemegang Saham
Pemegang Saham

Organ Perseroan yang mempunyai wewenang yang tidak


diberikan kepada Direksi atau Dewan Komisaris dalam batas
yang ditentukan dalam Undang-Undang ini dan/atau
anggaran dasar (UU 40 Tahun 2007 tentang PT)

Konkretnya : Forum diimana para pemegang saham


memiliki kewenangan untuk memperoleh
informasi/keterangan mengenai perseroan, dari direksi
maupun dari dewan komisaris
Keterangan
dan keputusan
disusun sesuai
agenda

Panggilan
RUPS o/ Diselenggaraka
n di t4
pemegang
Saham 1/10
dan dewan
RUPS kedudukan atau
kegiatan utama
perseroan
komisaris

RUPS
Tahunan dan
RUPS
Lainnya
PEMANGGILAN RUPS

melakukan pemanggilan RUPS 15 hari setelah terima permintaan


penyelenggaran RUPS, jika tidak dilakukan, permintaan ditujukan pada
Direksi dewan komisaris

melakukan pemanggilan RUPS 15 hari setelah terima permintaan


penyelenggaran RUPS, jika tidak dilakukan, mengajukan permohonan
kepada Kepala PN u/ pemberian izin melakukan pemanggilan sendiri
BOC RUPS.

Memanggil pemohon, BOD dan BOC untuk dimintai keterangan. Jika


persyaratan terpenuhi dan kepentingan yg wajar u/ dilakukan RUPS maka
akan diberi izin.

Kepala PN Isinya bentuk RUPS, mata acara RUPS sesuai permohonan,jangka waktu

pemanggilan RUPS, kuorum kehadiran, dan/atau persyaratan pengambilan
keputusan RUPS, serta penunjukan ketua rapat serta perintah yg mewajibkan
BOD/BOC untuk hadir di RUPS.
PEMANGGILAN RUPS

Surat
14 hari tercat
at
sebelu
atau
m Tgl iklan
RUPS surat
Tangg kabar
al, Pemb
waktu agian
, salina
temp
at
n
dan materi
mater rapat
i cuma2
acara
HAK SUARA

Setiap Saham = Satu Suara, kecuali anggaran dasar menentukan lain

Tidak berlaku untuk:

saham dikuasai sendiri oleh Perseroan;


saham induk Perseroan yang dikuasai oleh anak perusahaan
saham Perseroan yang dikuasai oleh Perseroan lain yang
sahamnya dimiliki oleh Perseroan.

Pemegang saham dapat menghadiri atau diwakili dengan adanya


surat kuasa untuk menggunakan hak suara. Tetapi hanya boleh
dikuasakan pada satu orang saja.

CATATAN: Perwakilan tidak boleh


anggota BOD, BOC atau pegawai
perseroan
PELAKSANAAN RUPS

Kuorum dr jumlah seluruh saham dgn hak suara

Tidak Kuorum, dilakukan pemanggilan RUPS kedua

RUPS kedua kuorum jika dihadiri 1/3 bagian

Tidak Kuorum, maka minta Ketua PN u/ menetapkan Kuorum


RUPS ketiga

RUPS kedua dan ketiga dilangsungkan dalam jangka waktu paling cepat
10 hari dan paling lambat 21 hari setelah RUPS yang mendahuluinya
dilangsungkan.

CATATAN:
Pemanggilan RUPS ke2 dan ke3 dilakukan dalam
jangka waktu paling lambat 7 hari sebelum RUPS
kedua atau ketiga dilangsungkan
PELAKSANAAN RUPS
Keputusan RUPS diambil berdasarkan Musyawarah untuk mufakat

Jika tidak terjadi kemufakatan, maka keputusan sah jika disetujui bagian dari
jumlah suara hadir

RUPS penggabungan,
RUPS mengubah peleburan,
AD/RT pengambilalihan,
permohonan pailit
Paling sedikit dihadiri 2/3
bagian dr jumlah saham Paling sedikit dihadiri 3/4
dan keputusan sah jika bagian dr jumlah saham
disetujui 2/3 bagian yang dan keputusan sah jika
hadir disetujui 3/4 bagian yang
hadir

CATATAN
Setiap penyelenggaraan RUPS, wajib dibuat risalah
dan ditandatangani oleh ketua rapat dan min.1
orang pemegang saham yang ditunjuk.
Pemegang saham dapat mengambil keputusan
yang mengikat di luar RUPS dengan syarat
semua pemegang saham dengan hak
suara menyetujui secara tertulis
dengan menandatangani usul yang
bersangkutan
THANKs
Bertanyalah untuk
apa yang kamu tidak
ketahui
~steven manurung~
1. Gian (12): batasan2 pemilik, pemilik ingin menarik
dananya??

2. Hendarta (14): kepemilikan terkonsentrasi apakah baik,


contoh enron.

3. Stefan (35): fokus pemilik keluarga, tetapi tidak negatif,


memungkinkan di atur diluar UU PT?

4. Gerry () : tahun 2014, pt shimizu (pemilik saham) meminta


RUPS kepada PN
5. Hasan () : pemilik saham preferen hak suaranya dibanding
saham biasa? Pemilik obligasi boleh ikut RUPS?
6. Lugis () : Direksi tidak tahu dipecat lewat RUPS, baru tahu
setelah ada RUPS. Penyebab? Mitigasi?

Anda mungkin juga menyukai