Anda di halaman 1dari 16

Sistem Pelumasan Dan Ruang

Bakar

HILMAN ABDUL LATIF


IQBAL MAULANA
IMAM NURUL HOLIK
JERI IRAHANDI
SISTEM PELUMAS

VACUUM PUMP
CAMSHAFT

OIL COOLER
PISTON COOLING
INJECTION PUMP JET

OIL COOLER CRANKSHAFT


SAFETY VALVE

OIL PUMP

OIL PUMP SAFETY VALVE OIL FILTER

OIL FILTER PRESSURE


SAFETY VALVE REGULATOR VALVE
CARA KERJA MINYAK PELUMAS
1. Minyak pelumas membentuk lapisan tipis ( film
minyak ) untuk melindungi lapisan logam
terhadap kontak langsung antara 2 buah logam
2.Minyak pelumas mendinginkan komponen
mesin
3.Membuang kotoran kotoran dari mesin
4.Melindungi komponen komponen dari korosi
MACAM MACAM METODE PELUMASAN

Model tekanan
Minyak pelumas disalurkan dengan
cara ditekan, untuk melumasi
komponen komponen mesin
Model percikan
Minyak pelumas dipercikkan oleh
connecting rod yang mempunyai oil
spoon ( sendok )

Model kombinasi percikan & tekanan


Minyak pelumas dipercikkan untuk
melumasi dinding silinder dan minyak
pelumas ditekan untuk melumasi
komponen komponen yang lain
POMPA OLI ( OIL PUMP )

TYPE RODA GIGI


Pada type ini, oli
dikompresikan diantara roda
gigi dan body, jika salah satu
roda gigi diputar, maka roda
yang satunya lagi akan
berputar berlawanan
Akibatnya oli yang berada
diantara body pompa dan
roda gigi, akan didorong
keluar dari sisi inlet ke sisi
outlet.
TYPE ROTOR Pada pompa jenis ini drive rotor
shaft dibuat eksentrik terhadap
body pompa. Akibatnya ketika
rotor berputar driven rotor ikut
berputar, tetapi terjadi perubahan
jarak ( celah ) antara drive rotor
dan driven rotor. Oli masuk melalui
sisi inlet pada saat celah rotor
lebar dan keluar melalui sisi out let
pada saat celah rotor menyempit.
OIL PUMP

THROCHOID TYPE OIL PUMP

Bagian - bagiannya
1. Drive Rotor
2. Driven Rotor
3. Relief Valve
OIL FILTER

Bagian - bagiannya
1. Check Valve
2. Element
3. Case
4. Relief Valve
OIL PRESSURE SWITCH
ALIRAN OLI
TIPE RUANG BAKAR
1. Tipe Direct injection (Injeksi langsung)

TOROIDAL SHAPE
Nozzle (170 - 220kg/cm 2 )
Keuntungan :
1. Konstruksi cylinder head yang sederhana memperkecil
kemungkinan terjadinya deformasi pada cylindaer head
akibat panas
2. Jika panas yang hilang makin kecil diharapkan rasio
kompresi dapat dikurangi
Kerugian :
1. 1. Kemampuan mesin jenis ini sangat dipengaruhi oleh
kualitas bahan bakar yang harus benar-benar baik.
2. 2. Kemungkinan timbulnya suara yang mengganggu &
diesel knocking akan lebih besar karena tekanan
pembakaran yang tinggi.
3. 3. Ternyata pada type fuel mising swirl tidak mampu
memiliki kecepatan maksimum seperti pada tipe
auxiliary combustion chamber.
2. Tipe Pre-chamber (Ruang Bantu)

NOZZLE
3. Swirl chamber (Kamar pusar)

NOZZLE
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai