Anda di halaman 1dari 7

PEDIKULOSIS

JESSICA OKTAVIA (406152057)


DEFINISI

Infeksi kulit/ rambut pada manusia yang disebabkan oleh Pediculus.


Menyarang manusia Pediculus humanus, menyerang binatang juga
Pediculus animalis.
Pediculus: parasit obligat ( menghisap darah untuk bertahan hidup).
KLASIFIKASI

Pediculus humanus var. capitis

Pediculosis capitis
Pediculus humanus var. corporis Pedikulosis korporis
Pedikulosis pubis
Pediculus pubis/ phthirus pubis
PATOFISIOLOGI

PEDIKULUS
DI RAMBUT/ BERPINDAH KULIT
PAKAIAN

PENGARUH LIUR+
MENGHISAP DARAH
EKSKRETA

KRUSTA MENGGARUK GATAL


Pediculosis kapitis Pedikulosis korporis Pedikulosis pubis
Epidemiologi >> anak usia muda >> dewasa dengan hygiene Dewasa: dpr nyerang
& cara >> dilingkungan padat (asrama, buruk, dsebut penykit vagabond jenggot/kumis : tergolong IMS
penularan panti asuhan) Kutu hidup dipkaian & transien Anak: alis/bulu mata/ tepi
Cara penularan: perantara: sisir, kekulit utk hisap darah batas rambut kepala
bantal, kasur. Cara penularan: melalui pakaian Cara penularan: kontak lgsg
Etiologi Pediculus var kapitis: 2 mata 3 Pediculus var korporis (betina: Pediculis var pubis
pasang kaki warna abu abu P1,2-4,2 mm L:1/2P , jantan >>
St telur larva nimfa dewasa kcil. St = dgn P.kapitis
Gejala klinis Gatal >>di oksiput & temporal. Bekas garukan akibat gatal Gatal di pubis dan sekitar
Garukan erosi, ekskoriasi, inf. Pembesaran KGB Bercak abuabu/ kebiruan
Sek (pus & krusta) bau busuk makula serule
Black dot krusta dari darah
Penunjang DX Dx: menemukan kutu & telur ( wana Menemukan kutu & telur di serat Mencari kutu dan kutu dewasa
abu dan berkilat) kapas pakaian.
DD/ Tinea kapitis Neurotic excoriation Dermatitis seboroik
Pioderma ( impetigo krustosa) Dermatomikosis
Dermatitis seboroik
Terapi Malathion 0,5%/1% lotio Krim gameksan 1% dioles seluruh Krim gameksan 1%
Krim gama benzene heksa-klorida tubuh, didiam 24 jam mandi. Rambut genital dicukur
1% Pakaian dicuci air panas dan Pakaian dicuci air panas
Inf sekunder: AB sistemik & topikal setrika. Pasangan diobati
Cukur rambut dan jaga hygiene Inf sekunder: AB sistemik & topikal
Pedikulosis kapitis Pedikulosis korporis Pedikulosis pubis
PROGNOSIS

Ad vitam Ad bonam
Ad
sanationam Ad bonam
Ad
fungsionam Ad bonam
Prognosis baik bila terapi adekuat dan orang disekitar yang terinfeksi jg diterapi

Anda mungkin juga menyukai