Anda di halaman 1dari 6

Alamat Website

By. Hadi Salam, S. Pd


Alamat website biasanya dibuat disesuaikan
dengan lembaga atau organisasi pemilik
website tersebut.

Contoh :

http://www.itb.ac.id
Milik Institut Tekhnologi Bandung
www.kompas.com
Milik harian Kompas
Sebagian nama website diberi nama sesuai
dengan tujuan atau informasi yg ditampilkan
diwebsite tersebut.
Contoh :
www.lyric.com
Website yg menyimpan lirik-lirik lagu
http://ticketing.keretaapi.com
Website untuk mencari informasi tiket
kereta api
Sebuah alamat website merupakan kombinasi
dari PROTOKOL yg digunakan, nama HOST,
dan nama DOMAIN.
Untuk memudahkan mengenali alamat website
maka penamaan alamat websitediberi nama
domain yaitu abjad yang ditambahkan setelah
nama website.
Nama Domain dapat saja berupa negara,
lembaga atau organisasi.
Selain itu juga Anda dapat melihat nama
direktori dan nama file dari halaman web
address bar.
Contoh :
http://www.itb.ac.id/pascasarjana/syarat_pendaftaran.ht
m
Alamat URL diatas dapat dijelaskan SBB :
Protokol yang digunakan:http
Nama komputer host:www
Nama domain level kedua (second-lever): itb
Nama domain level pertama (top level) : ac.id
(akademik di Indonesia)
Nama direktori : pascasarjana
Nama file: Syarat_pendaftaran.htm

Anda mungkin juga menyukai