Anda di halaman 1dari 12

ISTILAH ISTILAH BONGKARAN

TAMBANG BAWAH TANAH


BCM ( Bulk Cubic Meters:
volume bongkaran padat
LCM ( Loss Cubic Meters ) :
Volume bongkaran yg sudah mengalami pengembangan
karena bentuk berupa bongkah
BCMS ( Block Cubic Meters Standart ):
volume bongkaran padat standart
OBBCM ( Over Break Bulk Cubic Meters ):
Volume bongkaran padat melebihi volume bongkaran padat
standar
SWF ( Swelling Factor ):
Indek besaran pengembangan
( faktor pengembangan )
FORMULASI BONGKARAN TAMBANG
B C M ( BULK CUBIC METER )

BCM ( Bulk Cubic Meters) :


volume bongkaran padat
VOLUME BONGKARAN PADAT STANDART DAN VOLUME
BONGKARAN MELEBIHI STANDART
VOLUME BONGKARAN STANDART
Volume yang terbongkar realisasinya sesuai dengan yg
direncanakan
VOLUME BONGKARAN MELEBIHI STANDART
Volume yang terbongkar realisasinya melebihi ukuran yang
direncanakan ( over break )
FORMULASI BONGKARAN TAMBANG
B C M S ( BULK CUBIC METER STANDART )
0.50 GAMBAR DISAMPING ADALAH
ILUSTRASI LUAS BUKAAN
CL
4M X 4M
4M

GL

Apa bila kemajuan tambang = 1.50 m

Maka volume standartnya =


2M 2M

0.30 M 4M 0.30 M
1.50m x4m x 4m = 24 m3
ini yang disebut BCMS atau BCMS =
24 m3
FORMULASI BONGKARAN TAMBANG
L C M ( LOSS CUBIC METER )

LCM ( Loss Cubic Meters ) :


Volume bongkaran yg sudah mengalami pengembangan
karena bentuk berupa bongkah
FORMULASI BONGKARAN TAMBANG
SWF ( Swelling Factor )

SWELLING Factor ( Faktor Pengembangan )


SWF =LCM : BCMS
( VOLUME BONGKAH DIBAGI DENGAN VOLUME PADAT STANDART )

MISAL : 1.bongkaran padat standart = 24 m3 (BCMS)


2.Bongkaran bongkah setelah diledakan = 43,20m3( LCM )
Maka factor pengembang
43.20m3 : 24 m3 = 1.8 x
1.8 X adalah factor pengembang
FORMULASI BONGKARAN TAMBANG
OBBCM ( Over Break Bulk Cubic Meters )

OBBCM ( Over Break Bulk Cubic Meters )


Volume Bongkaran padat yang melebihi volume bongkaran
standart
Misal : luas bukaan rencana nya hanya 4m x 4m
Sedang realisasi menjadi 4,40 m x 4.30 m
apabila kemajuan tunnelling = 1.5 m
Maka :selisih perhitungan nya disebut ( OBBCM )
Rencana = 1.50 m x 4 m x 4 m = 24 m3 (BCMS )
Realisasi = 1.50 m x 4.40 m x 4.30 m = 28.38m3 ( BCM )
OBBCM = ( 28.38 m3 24 m3 ) =4.38 m3
OBBCM = ( BCM - BCMS )
OVER BREAK
(LUBANG BUKAAN MELEBIHI BUKAAN STANDART )
ARAH PEMBORAN
( CENTER LINE TERHADAP BACK SIGHT )
BS DAN CL TIDAK BISA DIPISAHKAN
Karena merupakan satu kesatuan sebagai arah pemboran

BS

CL

GL

1.5m

OPERATOR BOR HARUS SELALU MEMPERHATIKAN 2m 2m


ARAH PEMBORAN SESUAI STATION BS DAN CENTER
LINE
FUNGSI STATION UKUR
DALAM TAMBANG BAWAH TANAH

SEBAGAI ACUAN ( PATOKAN )


TITIK IKAT POLYGON
PATOKAN PENGUKURAN KEMAJUAN TAMBANG
PATOKAN ARAH PEMBORAN ( CENTER LINE DAN BACK SIGHT )
PEMANTAUAN PERGERAKAN BATUAN ( JENIS STATION UKUR WALL STATION )
PEMANTAUAN METER PASANGAN PENYANGAAN

YANG HARUS DIKETAHUI


STATION UKUR MEMPUNYAI NILAI ( X,Y,Z )
STASION UKUR YANG SUDAH BERGESER TIDAK BISA DIGUNAKAN LAGI KARENA AKAN
MEMPUNYAI PENGARUH YANG SANGAT BESAR TERHADAP ARAH LUBANG TAMBANG
COST DRIFT DEVELOPMENT
( Biaya pembuatan lubang maju )
COST DRIFT DEVELOPMENT
Biaya yang dikeluarkan dalam satuan rupiah, setiap ada
kemajuan tunnel
ASUMSI : biaya 1 meter maju development adalah
: Rp 14.000.000
Diketahui : 1) bukaan standart 4m x 4m
2)kemajuan front sudah mencapai 10 m
3)Volume standart nya adalah 10m x 4m x4m =160m3 ( BCMS )
Realisasi :rata2 luas bukaan = 4.70m x 4.50m
Volume bongkaran padat( BCM ) = 10 m X 4.70m x4.50m = 211.50 m3
SELISIH = ( 211.50m3 160m3 ) = 51.10 m3
Lost drift = ( 51.10m3 : ( 1x4x4) ) x Rp 14.000.000
=( 51.10 m3 : 16 m3 ) x Rp 14.000.000
= 3.219 x Rp.14.000.000 = Rp 45.066.000
kesimpulan

Over break :
1.memperlambat kemajuan development shg target tidak tercapai
2.memerlukan perbaikan lubang bukaan
3.kondisi front kerja tidak aman
4.Biaya kemajuan tunnelling tinggi
Dll ( berdampak negatif )
WASSALAM

Anda mungkin juga menyukai