Anda di halaman 1dari 20

INFEKSI SALURAN KEMIH

HABIBAH HANUM NST

DIVISI PSIKOSOMATIK DEPARTEMEN


ILMU PENYAKIT DALAM FK USU
RSPM / RS HAM MEDAN
PENDAHULUAN
INFEKSI SALURAN KEMIH ( ISK )
SERING DITEMUKAN DI PRAKTEK
UMUM (30%)
ISK SEDERHANA JARANG
MENYEBABKAN INSUFISIENSI GINJAL
ISK BERKOMPLIKASI SERING
MENYEBABKAN INSUFISIENSI GINJAL
DEFENISI
ISK ADALAH AKIBAT TERBENTUKNYA
KOLONI KUMAN DI SALURAN KEMIH.
KUMAN MENCAPAI SALURAN KEMIH
MELALUI HEMATOGEN DAN
ASCENDING
KLASIFIKASI
BERDASARKAN ADA/ TDK KOMPLIKASI
ISK SEDERHANA
( UNCOMPLICATED TYPE )
. ISK BERKOMPLIKASI
( COMPLICATED TYPE )
BERDASARKA LOKASI
ISK ATAS
WANITA (SISTITIS,SYND URETRA AKUT)

PRIA ( SISTITIS, PROSTATITIS )

ISK BAWAH
PIELONEFRITIS AKUT/ KRONIK
DIAGNOSA
ANAMNESE

ISK ATAS ISK BAWAH


NYERI PINGGANG POLAKISURIA
DEMAM DISURIA
MENGGIGIL NYERI SUPRA
MUAL PUBIK
MUNTAH
HEMATURI
PEMERIKSAN FISIS
FEBRIS
NYERI TEKAN SUPRA PUBIK
NYERI KETOK SUDUT
KOSTOVERTEBRA
LABORATORIUM
A. DARAH RUTIN
LEKOSITOSIS
B. URIN RUTIN
LEKOSITURIA
BAKTERI URIA >105 PERML URIN
PEMERIKSAAN PENUNJANG
DPL, Urinalisis, Kultur urin dan tes
resistensi kuman, tes fungsi ginjal,
gula darah, foto BNO-IVP,
USG Ginjal.
DIAGNOSA BANDING
ISK SEDERHANA
ISK BERKOMPLIKASI
BATU SALURAN KEMIH
PENATALAKSANAAN
NON FARMAKOLOGIS
BANYAK MINUM (BILA FUNGSI GINJAL
BAIK)
MENJAGA HIGENE GENITALIA
EKSTERNA
FARMAKOLOGIS
ANTI BIOTIKA BERDASARKAN POLA
KUMAN YANG ADA
KOMPLIKASI
BATU SALURAN KEMIH
OBSTRUKSI SALURAN KEMIH
SEPSIS
GANGGUAN FUNGSI GINJAL
PROGNOSIS
BAIK
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai