Anda di halaman 1dari 14

Assalamualaikum Wr, Wb....

Alfhi Mardzhati
xi ipa 5
Momen Gaya (Torsi)
Apa yang di maksud dengan Momen Gaya
dan Torsi?

Jika pada gerak lurus yang menyebabkan


gerak sebuah benda adalah gaya F, maka
pada gerak melingkar peran gaya F iru
dilakukan oleh torsi(momen gaya)
Persamaan Matematis Momen Gaya (Torsi)

r.F
Ket:
= Vektor momen gaya
(Torsi) (Nm)
r = Lengan gaya (m)
F = Gaya (N)
Persamaan Momen Gaya Jika Terdapat Sudut Apit
Antara F dan r

rF sin
Ket:
= Vektor momen gaya
(Torsi) (Nm)
r = Lengan gaya (m)
F = Gaya (N)
= Sudut apit antara F dan r
Dalam menjumlahkan torsi, putaran yang
searah dengan jarum jam diberi tanda
positif, sedangkan yang berlawanan
dengan arah jarum jam diberi tanda
negatif
Apabila pada sebuah benda bekerja beberapa
buah gaya yang mengakibatkan benda berotasi,
maka persamaannya :
Contoh Soal 1:
Otot memberikan gaya ke atas sebesar 500
Newton pada lengan bawah. Tentukan
torsi di sekitar sumbu rotasi melalui sendi
siku dengan menganggap bahwa otot
melekat 5,0 cm dari siku !
Penyelesaian
Diketahui:
F = 500 N
= 60
r = 5,0 cm = 0,05 m
Ditanyakan: = . . . ?
= F r sin
= 500 x 0,05 x sin 60
= 21,5 Nm
Jadi, besar besar torsi disekitar sumbu
rotasi melalui sendi siku adalah 21,5 Nm
Contoh soal 2 :
Pada sebuah benda bekerja tiga vektor gaya
tentukan torsi total pada benda!
Penyelesaian:
Diketahui:
F1 = 50 N, F2 = 20 N dan F3 = 40 N
r1 = 4,0 cm, r2 = 8,0 cm dan r3 =2,5 cm
Ditanyakan: . . . ?
Penyelesaian
= F1r1 F2r2 + F3r3
= 50 x 0,04 20 x 0,08 + 40 x 0,025
= 2,0 1,6 + 1,0
= 2,4 Nm
Jadi, torsi total pada benda adalah 2,4 Nm
Contoh soal 3 :
Otot memberikan gaya ke atas pada
lengan sebesar 300 N. Perhatikan gambar
di samping! Dengan menganggap otot
melekat 5,0 cm dari siku, torsi di sekitar
sumbu rotasi melalui sendi siku adalah ...
Nm. (tan 53 = 4/3)
Penyelesaian
Diketahui:
F = 300 N
tan = 53 = 4/3
r = 5,0 cm = 0,05 m
Ditanyakan: = . . . ?
Sin = 4/5
= F r sin
= 300 x 0,05 x 4/5
= 12 Nm
Terima Kasih:-D

Assalamualaikum

Anda mungkin juga menyukai