Anda di halaman 1dari 15

PITIRIASIS ROSEA

Definisi

Erupsi kulit akut


Sembuh sendiri
Dimulai dengan sebuah lesi inisial berbentuk
eritema dan skuama halus
Disusul lesi-lesi yang lebih kecil di badan,
lengan, dan tungkai atas
Tersusun sesuai lipatan kulit
Epidemiologi

Pada semua usia


Insiden tertinggi usia 15-40 tahun
Jarang pada usia <2 tahun atau >65 tahun
Perempuan : laki-laki = 1,5:1
2% dari kunjungan pada ahli penyakit kulit
Etiologi

Penyebab terjadinya belum diketahui


Diduga berhubungan dengan HHV-6 & HHV-7
Potensi kuat: Chlamydia pneumonia,
Mycoplasma pneumonia dan Legionella
pneumonia
Gejala klinis

20-50% kasus didahului gejala mirip infeksi


virus
5% didahului gejala prodromal (sakit kepala,
gejala GI tract, demam, malaise, artralgia)
Lesi soliter berupa makula eritem pada
batang tubuh/leher, diameter 2-10cm, pink
salmon, oval, dengan skuama tipis (Herald
patch)
Herald patch
Gejala klinis

Herald patch bertahan 1 minggu atau lebih,


saat mulai hilang muncul efloresensi baru dan
menyebar cepat.
Bentuk bervariasi (makula oval/plak dgn tepi
sedikit meninggi)
Khas: koleret dari skuama di tepi
Erupsi hilang pada 3-8 minggu
Inverted Christmas Tree appearence
Gejala klinis

Predileksi (batang tubuh, lengan atas


proksimal, tungkai atas)
Diagnosis

Anamnesis: munculnya erupsi kulit pertama


kali & pengobatan yang sudah dilakukan
Pemeriksaan klinis: minimal 2 dari 3 kriteria
Makula berbentuk oval atau sirkuler
Skuama menutupi hampir semua lesi
Terdapatnya koleret pada tepi lesi dengan bagian
tengah yang lebih tenang
Diagnosis banding

Sifilis stadium II
(lesi ada juga pada telapak tangan, kaki,
mukosa, mulut, serta ada kondiloma
lata/alopesia)
Psoriasis gutata
(plak dengan skuama berlapis, lentikuler)
Tinea korporis
(central healing, tepi lesi aktif, KOH +)
Diagnosis banding

Dermatitis numularis
(lesi berbentuk koin, tidak ada koleret,
predileksi tungkai)
Dermatitis seboroik
(predileksi scalp, alis mata, skuama berminyak)
Erupsi karena obat
(ditimbulkan senyawa emas dan kaptopril,
hiperpigmentasi postinflamasi pada mulut)
Penatalaksanaan

Sistemik: untuk gatal dapat diberikan


antihistamin
Topikal: bedak asam salisilat yang dibubuhi
mentol -1%
Bila ada gejala serupa flu: Asiklovir 5x800mg
peroral selama 1 minggu
Kelainan kulit luas: Terapi UVB
Penatalaksanaan

Gatal hebat: prednison 5 mg peroral 4x1 tab


selama 3 hari, 3x1 tab selama 4 hari,
kemudian 2 tab selama 1-2 minggu
Prognosis

Sembuh spontan, biasanya dalam 3-8 minggu


Dapat terjadi hipo/hiperpigmentasi pasca
inflamasi sementara
Kekambuhan hanya pada 2% kasus

Anda mungkin juga menyukai