Anda di halaman 1dari 12

LAPORAN TUGAS AKHIR

PENGARUH MAIN JET DAN PILOT JET PADA


PUTARAN MESIN TERHADAP EFISIENSI BAHAN
BAKAR

Sebagaisalahsatusyaratuntukmenyelesaikan
Program Studi Diploma IV
JurusanTeknikMesinproduksidanperawatan

Oleh :
AFRIANTO RABBI
2204141040

JURUSAN TEKNIK MESIN


PRODUKSI DAN PERAWATAN
2017
Latar Belakang

Harga BBM yang semakin naik,untuk itu banyak


kendaraan bermotor baik roda dua maupun roda empat
dibuat lebih efisiensi. Pada kendaraan dengan
karburator dapat dilakukan usaha terkait dengan
menghemat BBM, salah satunya dengan mengganti
ukuran pilot jet dan main jet nya. Dari alasan di atas
makadilakukananalisaefisiensiBBMdenganmerubah
ukuranpilotjetdanmainjetnya.
Rumusan Masalah

Populasimotormasihbanyakyangberoperasi.
Permasalahanyangtimbulpadasistembahan
bakaryangberanekaragam,agarpembahasan
terfokusmakasebagaiperumusanmasalahnya
yaitubagaimanapengaruhukuranpilotjetdan
mainjetterhadapefisiensiBBM?
Batasan Masalah

Uji coba dilakukan pada engine stand.


Perbandingan pilot jet dan main jet pada putaran mesin terhadap efisiensi
bahan bakar
Bahan bakar yangdigunakan adalah Pertalite, Pertamax, Pertamax
Plus
Data yang diambil meliputi daya, torsi, dan konsumsi bahan bakar
TujuanPenelitian
Mengetahui pengaruh dari pilot jet dan main jet terhadap
efisiensi BBM.
Untuk mengetahui ukuran pilot jet dan main jet yang paling
efisien.
Dapat melakukan penyetelan pada karburator dengan baik.

ManfaatPenelitian
Dapat digunakan sebagai kompetensi penulis dalam bidang
otomotif.
Dapat mengetahui pasangan ukuran pilot jet dan main jet yang
paling efisiensi dalam pemakaian BBM.
Sebagai referensi dan pembelajaran.
Mangkok Karburator

Mangkok Karburator ( float


chamber ) berfungsi untuk
menyimpan bensin pada waktu
belum digunakan
JarumPelampung

Berfungsi untuk mengatur masuknya


bensin ke dalam mangkok karburator
Skep/Katupgas

Berfungsi untuk mengatur banyaknya


gas yang masuk ke dalam silinder.
MainJetdanPilotJet

Saat mesin mulai distarter dan hidup, suplai bahan bakarnya dialirkan
melalui pilot jet. Sampai putaran mesin menengah, pasokan bahan
bakar masih mengandalkan part itu.
Main Jet juga dipakai sebagai part pendukung karbu untuk mensuplai
bahan bakar ke ruang bakar. Walau fungsinya sama, namun main jet
akan bekerja mengalirkan bahan bakar saat putaran mesin sudah ada
di tengah sampai atas.
JarumSkep/Jarum
Gas

Berfungsi untuk
mengatur besarnya
semprotan bensin
dari main nozzle
padawaktu motor di
gas.
METODOLOGIPENELITIAN

A.SistematikaPenelitian
1. Studiliteratur
2. Melakukanpengujian
3. AnalisaData
4. TahapPenelitian
5. Lokasi Penelitian
6. Pelaksanaan Percobaan
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai