Anda di halaman 1dari 41

ANTENATAL CARE

(ANC)

Oleh
Ns.Dwi Rezkika Opini, S.Kep
ANC adalah Pengawasan sebelum
persalinan terutama ditujukan pada
pertumbuhan dan perkembangan janin
dalam rahim
Pengawasan : Kesh. Ibu, Deteksi dini
penyakit penyerta & komplikasi
kehamilan, menetapkan resiko kehamilan
(tinggi, meragukan dan rendah)
Menyiapkan persalinan well born
baby dan well health mother
Mempersiapkan pemeliharaan bayi &
laktasi
Tujuan ANC
1. Memantau kemajuan khmln, memastikan
kesejahteraan ibu & tumbang janin
2. Mean & mmprthnkn kes fisik, mental,
srta sosial ibu & janin
3. Menemukan scr dini adanya
mslh/gangguan & kmgknan komplikasi yg
tjd slma masa khmln
4. Mmprsiapkn khmln & psalinan dg
selamat, baik ibu maupun bayi, dg trauma
seminimal mgkn
5. Mmpsiapkn ibu agar masa nifas &
pmberian ASI Eksklusif brjln normal
6. Mmprsiapkn ibu & klrga dpt brperan dg
baik dlm memelihara bayi agar dapat
tumbuh & brkembg scr normal
7T
1. Timbang BB
2. Ukur Tekanan Darah
3. Ukur TFU
4. Pmberian imunssi TT lgkp
5. Pmberian Tablet besi (Fe) 90 1x1
6. Lakukan Tes PMS
7. Temu wicara dlm rngka prsiapan rujukan
BILA HPHT TIDAK
DIKETAHUI???
TFU ( Cm x 7/8 = Usia dl mgg)
Terabanya ballotement di simpisis
12 mgg
DJJ (+) dg Dopller 10-12 mgg
DJJ (+) dg fetoscop 20 mgg
Quickening 20 mgg
USG
Perhitungan Taksiran Partus
Rumus NAEGLE
BULAN 1-3:
Hari +7, Bulan +9, Tahun+0
BULAN 4-12
Hari+7, Bulan -3, Tahun +1
Perhitungan Taksiran Berat Janin
TFU (12 belum masuk PAP) X 155 = .gr
TFU (11 sudah masuk PAP) X 155 = .gr
Lingkup Asuhan Kehamilan
Dlm mmberikan asuhan kpd bumil, hrs
memberikan yan scr komprehensif atau
menyeluruh
lingkup askep pd bumil meliputi :
1. Mengumpulkan data riw kes & khmln
serta menganalisa tiap kunjungan/px
bumil
2. Melaks Px Fisik scr sistematis & lgkp
3. Melak Px Abdomen tmsk
TFU/posisi/presentasi & penurunan
janin
4. Melakukn penilaian pelvic, ukuran & struktur
panggul
5. Menilai keadaan janin slma khmln trmsk DJJ
dg fetoskope/pinard & grkn janin dg palpasi
6. Menghit UK & HPL
7. Mngkaji status nutrisi & hub dg prtumb janin
8. Mngkaji kenaikan BB ibu & hub nya dg
komplikasi
9. Mmberi penyuluhn ttg tanda2 bahaya &
bgmn menghub bidan
10. Melak penatalaks khmln dg anemia ringan,
HG tgkt I, abortus iminen & PER
11. Mnjlskn & mndemonstrasikan cara
mengurangi ketidaknyamanan khmln
12. Mmberi Immunisasi
13. Mengidentifikasi penyimpangn khmln
normal & penanganannya tmsk rujukan tepat
pd : krng gizi, prtumb janin tdk adekuat, PEB
& hipertens, PPV, khmln ganda aterm,
kematian janin, oedem yg signifikan, skt
kepala brt, g3an pndangan, nyeri epigastrium
krn hipertensi, KPSW, dugaan polihidramnion
Lanjut........
DM, kelainan kongenital, hasil laboratorium
abnormal, kelainan letak janin, infeksi bumi
spt : IMS, vaginitis, ISK
14. Mmberikan bimbgn & prsiapan prsalinan,
klhran & mjd ortu
15. Bimbgn & penyuluhn ttg perilaku keshtn
slma hamil spt : nutrisi, latihan, keamanan,
merokok
16. Penggunaan scr aman jamu atau obat2an
tradisional yg trsedia
Standar Asuhan Kehamilan
1. Standar 3 : Identifikasi Bumil

Melak kunj rmh & berinteraksi dg masy


scr brkala u/ penyuluhn & motivasi u/ Px
dini & teratur
2. Standar 4 : Px & Pemantauan
Antenatal
Px meliputi : anamnesis & pmantauan ibu
& janin, mengenal khmln RESTI,
imunisasi, nasehat & penyuluhn, mnctt data
yg tepat stp kunj, tindkn tepat u/ merujuk
Kunj ANC MINIMAL : 4x selama hamil
dianjurkan u/ melak Kunj IDEAL selama
hamil
Pengkajian Prenatal
Anamnesa kes
a. Identitas klien dan penanggung jawab:
nama, usia, tanggal lahir, ras, pendidikan
terakhir, pekerjaan, tanggal pengkajian
b. Keluhan utama: alasan datang ke RS/yang
dirasakan oleh klien seperti tanda2 kehamilan
yang meliputi: PQRST(palliative/provokatif,
quantitas, region, scale, timing)
c. RKS: diagnosis kehamilan, GPA, umur
kehamilan dan taksiran persalinan
d. Riwayat Kesehatan Dahulu dan Riwayat
Obstetric/ Gynaecologic:Riwayat medik,
usia pertama kali menstruasi dan riwayat
menstruasinya, infertilitas, riwayat terkena
penyakit sexual menular (PSM), riwayat
sexual,riwayat kehamilan dan persalinan yang
lalu )
e. Riwayat Kontrasepsi
f. Riwayat Kesehatan Keluarga disertai
Genogram ( 3 generasi mulai dari klien ke
atas )
g. Riwayat Psikososial (Mekanisme
koping, adaptasi kehamilan klien
dan pasangan, hubungan seksual)
h. Penerimaan keluarga
i. Rencana Bersalin
j. Kebutuhan belajar
k. Activity Daily Living
1. Pemeriksaan Fisik
a. Penampilan umum klien (kesadaran,
postur tubuh, penampilan fisik )
b. Tanda-tanda vital (Tekanan darah,
nadi,respirasi, suhu )
c. Tinggi dan berat badan (sebelum dan saat
hamil )
d. Head to toe / persistem
Kepala dan leher
Kepala: kebersihan, distribusi rambut
dan kekuatannya
Muka: chloasma gravidarum, udem
Mata:konjungtiva, gangguan
penglihatan,
Mulut: kebersihan, karies, gusi,
Leher: pembesaran thyroid,
peninggian JVP
Dada dan Payudara
Inspeksi: pengembangan paru,
kebersihan payudara, bentuk putting
Auskultasi bunyi paru dan jantung
Palpasi: massa (batas, konsistensi,
mobilitas), colustrum
Abdomen
Periksa: bekas luka, striae, linea
nigra, BU, KK
Periksa Leopold I sd IV
DJJ
Genetalia dan anus
a. Udem a. Tanda Piskacek
b. Varises b. Tanda
c. Tanda chadwick Ballottement
d. Tanda Hegar c. Keputihan
e. Tanda Goodell d. Haemorroid
3. Standar 5 : Palpasi Abdominal

Px LEOPOLD I, II, III, IV


Pemeriksaan Leopold
1. LEOPOLD I
- Tinggi fundus uteri
- Bagian apa yang terdapat dalam fundus
2. LEOPOLD II
Bagian apa yang terdapat di kanan kiri perut
ibu
3. LEOPOLD III
Apa yang terdapat di bagian bawah &
bagian bawah sudah/belum tergpegang oleh
PAP
4. LEOPOLD IV
Berapa masuknya bagian bawah ke
dalam rongga panggul
4. Standar 6 : Pengelolaan
Anemia pd Khmln
Pmberian Tablet Fe
5. Standar 7 : Pengelolaan Dini
Hipertensi pd Khmln
Antisipasi tjd nya Eklamsia
6. Standar 8 : Persiapan
Persalinan
Mmberikan saran kpd bumil, suami & klrga
u/ memastikan persiapan prsalinan bersih &
aman, prsiapan transportasi, & biaya
Bidan sebaiknya melak kunj rmh u/ hal ini
dlm mmberikan asuhan/yan standar
minimal 7T
Imunisasi TT 0,5 cc
Interval (Selang Waktu Lama
Antigen % Perlindungan
Minimal) Perlindungan

Pada kunjungan antenatal


TT 1 - -
pertama

TT2 4 minggu setelah TT1 3 tahun* 80

TT3 6 bulan setelah TT2 5 tahun 95

TT4 1 tahun setelah TT3 10 tahun 99

TT5 1 tahun setelah TT4 25 tahun 99


2. ANALISA DATA
Terdiri dari PE/PES ( Problem, etiologi dan
symptom ) untuk menentukan masalah
berdasarkan dari data yang terkumpul.
Data ini dikelompokkan menjadi data
subjektif ( keluhan yang dirasakan oleh
klien ) dan data objektif ( hasil pemeriksaan
perawat melalui inspeksi, palpasi, perkusi
dan auskultasi )
3. Diagnosa kep.
Trimester I
Risiko tinggi terhadapperubahan nutrisi kurang
dari kebutuhan tubuh berhubungan dengan
perubahan nafsu makan, mual, muntah
Ketidaknyamanan berhubungan dengan
perubahan fisik dan hormonal
Risiko tinggi terhadap kekurangan volume
cairan berhubungan dengan hilangnya cairan
yang berlebihan ( muntah )
TM II
Risiko tinggi terhadap perubahan citra tubuh
berhubungan dengan biofisik, respon orang lain
Ketidakefektifan pola nafas berhubungan
dengan pergeseran diafragma karena
pembesaran uterus
Risiko tinggi terhadap infeksi saluran kemih
berhubungan dengan statis urinarius dan
higienis buruk
TM III
Perubahan pola seksual berhubungan
dengan perubahan hasrat seksual,
ketidaknyamanan
Kurangnya pengetahuan ( kebutuhan belajar )
mengenai persiapan untuk persalinan /
kelahiran perawatan bayi berhubungan dengan
kurangnya pengalaman, kesalahan interprestasi
informasi
4. Rencana ASKEP
Resiko tinggi terhadap perubahan kebutuhan
nutrisi kurang dari kebutuhan berhubungan
dengan nafsu makan, mual atau muntah
Hasil yang di harapkan
BB Menjelaskan komponen diet seimbang
prenatal
Mengikuti diet yang dianjurkan
Mengkonsumsi suplemen zat besi atau vitamin
sesuai resep
Menunjukkan penambahan yang sesua
5. Intervensi
Tentukan keadekuatan kebiasaan asupan nutrisi dulu atau
sekarang dengan mengunakan batasan 24 jam.
Berikan informasi tertulis atau verbal yang tepat tentang
diet prenatal an suplemen vitamin atau zat besi setiap
hari
Tanyakan keyakinan berkenaan dengan diet sesuai
budaya dan hal-hal yang tabu selama kehamilan
Timbang BB klien pastikan BB pregravida biasanya
Tinjau ulang frekuensi dan beratnya mual dan muntah
Pantau kadar HB atau HL
Tes urin aleton, albumin dan glukosa
Ukur pembesaran uterus
6. Implemetasi
7. Evaluasi
Tingkatan keberhasilan tergantung pada
ukuran kriteria yang telah ditetapkan

Anda mungkin juga menyukai