Anda di halaman 1dari 11

ANSIS : PROGRAMA

DINAMIS

MUH. ISMAN TUMIWA


Programa dinamis

Bila terdapat beberapa rencana ( berjumlah kecil) , kita dapat memilih yg


terbaik dengan mempelajari setiap rencana itu. Tetapi bagaimana jika kita
harus memilih di antara sangat banyak alternatif ? Dapatkah kita mempelajari
setiap alternatif dengan baik , dalam waktu yang singkat? Salah satu cara yang
mudah adalah Programa Dinamis(PD).
PD: adalah suatu pendekatan terhadap masalah-masalah pengambilan
keputusan dengan jalan menetapkan urutan-urutan keputusan.
Prinsip dalam PD : sekali kita telah mengetahui suatu jalan terbaik dari satu
titik tertentu ke titik akhir( tujuan ), ikutilah jalan itu tanpa memperdulikan
bagaimana cara kita sampai pada titik tertentu itu
CONTOH:
MANAJER Pabrik ingin memasang kabel listrik.
Dari sumber listrik A ke B ( tempat produksi).
Lihat gambar Peta A ke B
Masalahnya mencari rute yang paling
menguntungkan.
Pekerjaannya mengali dan menutup tanah dengan
perkerasan. Tetapi Kadang harus membongkar
bangunan yg sudah ada sehingga menimbulkan
biaya yg besar.
Pemasangan kabel dari A ke B hanya dilakukan
ke arah timur dan utara. Jadi tidak ada
pemasangan ke barat dan ke selatan
Utara MEMILIH route dari A ke B
f c
k B
7 8 10
3 7 11
5
l e
6 g 9 d 7
9 5 9
10
i
m 8 h 8 j
12
8 10 7
8 7 9 6

A n o p
Timur ANGKA =BIAYA
Algoritmanya:
Utara 1. Identifikasi rute per titik dengan langkah Mundur B ke A
2. Menentukan biaya setiap rute yg mempunyai alternatif. Yang
k dipilih yg murah B
1 7 f 1 8 c 1 10
3 7 11
5
4 3 2 1
l e
6 g 9 d 7
9 5 9
10 10
6 3i 1
m 8 h 8 j
12
8 10 7
8 7 9 6
20 10 4 1
A n o p
Timur
utara
Dari C ada berapa kemungkinan jalan ke B jawab satu
Dari E ke B ada 1
Dari D ke B ada 2 , melalui C dan E
C B

2 1
E
D
timur
Identifikasi rute dgn langkah mudur dari B ke A, maka
Utara didapat jumlah kemungkinan rute dari A ke B ada 20

f c
k B
1 1 1

4 3 2 1 e
l
g d

10 6 3 i 1
m h j

20 10 4 1
A n o p
Timur
Dari C ada berapa kemungkinan jalan ke B jawab satu
Maka biayanya 10. Dari E hanya ada satu jalan maka biaya 11
Dari D ke B ada 2 , melalui C dengan biaya 17 dan dari E dengan
Biaya 18, Maka yang dipilih yang 17 (melalui C)

B
C
1 10
11
7 17

2 1
E
D 7
Karena GFCB(21) lebih murah di banding
GDCB(26) maka yg dipilih GFCB

F 18 C 10
B
8

3 7
21 11
17 7
9
G E
D
25 18 10
K B

5 21 17
6 11
L 9

27
5 22 9
36 9 10
20
8 8 12
m
30
Biaya pemasangan kabel dari A ke B sebesar 44, DGN RUTE

A-M-L-G-F-C-B
18 10
25
k B
7 F 8 C 10
3 7 11
5 21 17 11
27
L e
6 G 9 d 7
9 5 9
10 20
36 22 i
M 8 h 8 j
30 12
8 10 7
8 7 9 6 27
44 37 32

A n o p

Anda mungkin juga menyukai