Anda di halaman 1dari 15

KERAJINAN TEKSTIL

COPYRIGHT : I NYOMAN KARMANI KAYNANDA X-MIA/8


AGENDA

PENGERTIAN KERAJINAN TEKSTIL KERAJINAN TEMPAT HANDPHONE


JENIS-JENIS KERAJINAN TEKSTIL PENERAPAN KEWIRAUSAHAAN DALAM
WIRAUSAHA KERAJINAN TEKSTIL
PRINSIP-PRINSIP KERAJINAN TEKSTIL
DESAIN KERAJINAN TEKSTIL TANYA JAWAB

KERAJINAN TEKSTIL TAS PENUTUP


PENGERTIAN KERAJINAN TEKSTIL

MERUPAKAN KERAJINAN YANG DIBUAT DARI BAHAN-BAHAN TEKSTIL


UNTUK MENGHASILKAN KERAJINAN YANG BAIK DAN UNIK DIBUTUHKAN KREATIVITAS YANG
TINGGI
MENURUT A.HAMIDIN, KERAJINAN TANGAN DIBEDAKAN MENJADI 4 YAITU :
KERAJINAN DARI BAHAN YANG TERSEDIA DI ALAM
KERAJINAN DARI KAIN
KERAJINAN DARI BAHAN BEKAS
KERAJINAN DARI MANIK
JENIS-JENIS KERAJINAN TEKSTIL

BAHAN DASAR KERAJINAN TEKSTIL ADALAH KAIN TEKSTIL. ADAPUN BEBERAPA BAHAN TEKSTIL YANG
DAPAT DIBUAT KERAJINAN SEPERTI BAHAN KATUN, SATIN, BATIK, MORI, DAN LAIN SEBAGAINYA
JENIS KERAJINAN TEKSTIL DIBAGI MENJADI 2 KELOMPOK YAITU :
BENDA HIAS
KERAJINAN DARI BAHAN DASAR TEKSTIL YANG DIMANFAATKAN SEBAGAI HIASAN (SARUNG
BANTAL PADA KURSI, DAN HIASAN DINDING)
BENDA PAKAI
KERAJINAN DARI BAHAN DASAR TEKSTIL YANG DAPAT DIPAKAI UNTUK KEPENTINGAN SEHARI-
HARI (SARUNG BANTAL DAN GULING, BEDCOVER, TAPLAK MEJA, TUDUNG SAJI, DSB.)
PRINSIP-PRINSIP KERAJINAN TEKSTIL

UNITY (KESATUAN)
SUATU BENDA KARYA SENI HARUS MERUPAKAN PERPADUAN ANTARA UNSUR-UNSUR PEMBENTUKAN
SECARA BAIK DAN SEMPURNA.
COMPLEXITY (KERUMITAN)
SUATU BENDA KARYA SENI BIASANYA MENGANDUNG UNSUR-UNSUR TEPADU YANG TIDAK
SEDERHANA/RUMIT TETAPI MENGANDUNG KESEIMBANGAN NILAI.
INTENSITY (KESUNGGUHAN)
SUATU KARYA SENI HARU MEMILIKI NILAI KESUNGGUHAN DI DALAMNYA YANG SERAT DENGAN
MAKNA KENAPA KARYA SENI ITU DIBUAT.
DESAIN KERAJINAN TEKSTIL

DESAIN MERUPAKAN RANCANGAN SUATU KARYA SENI YANG BERTUJUAN UNTUK


MEMUDAHKAN DALAM PENCIPTAAN KARYA SENI DENGAN NILAI TINGGI
SEBELUM KITA MEMBUAT/MEMPRODUKSI SEBUAH KARYA SENI KITA HARUS TERLEBIH DAHULU
MENDESAIN GAMBAR KARYA SENI TERSEBUT
TAS
DALAM MEMBUAT TAS BEBERAPA HAL YANG PERLU DIPERHATIKAN

A. BAHAN DASAR

BAHAN UNTUK MEMBUAT TAS BERANEKA RAGAM, CONTOH TAS YANG TERBUAT DARI TEKSTIL
1) TOTE BAG
2) TRAVEL BAG
3) HOBO BAG
4) MASSANGER BAG ATAU POSTMAN BAG
5) RANSEL
HAL YANG PERLU DIPERHATIKAN DALAM MENDESAIN TAS
a) MENYIAPKAN ALAT YANG DIBUTUHKAN DALAM MEMBUAT TAS
b) MENYIAPKAN BAHAN. BAHAN DASAR BIASANYA (KAIN KATUN/KAIN BELACU, KAIN PELAPIS, DAN KAIN PERCA)
c) MENGHITUNG BIAYA YANG DIKELUARKAN UNTUK MEMPRODUKSI TAS
d) MENGHITUNG HARGA JUAL DAN KEUNTUNGAN YANG AKAN DIDAPAT DARI PENJUALAN TAS TERSEBUT.
e) MENGEMAS TAS TERSEBUT SEHINGGA LAYAK DIJUAL
f) MENJUAL ATAU MEMASARKAN TAS TERSEBUT SESUAI DENGAN KONSEP PENJUALAN
TEMPAT HANDPHONE

TEMPAT HANDPHONE MEMILIK FUNGSI YANG SAMA DENGAN DOMPET.


BEBERAPA TEMPAT HANDPHONE DARI TEKSTIL
1) TEMPAT HANDPHONE DARI KAIN FLANNEL
2) TEMPAT HANDPHONE DARI KAIN SONGKET
3) TEMPAT HANDPHONE DARI KAIN KATUN
4) TEMPAT HANDPHONE DARI KAIN BATIK
ADA BEBERAPA HAL YANG PERLU DIPERHATIKAN
1) MENYIAPKAN ALAT YANG DIBUTUHKAN
2) MENYIAPKAN BAHAN
3) MENGHITUNG BIAYA PENGELUARAN
4) MENGHITUNG HARGA JUAL
5) MENGEMAS TEMPAT HANDPHONE
6) MENJUAL DAN MEMASARKAN TEMPAT HANDPHONE
PENERAPAN KEWIRAUSAHAAN DALAM WIRAUSAHA KERAJINAN TEKSTIL

1. KONSEP DAN STRATEGI PEMASARAN


1) ANALISIS KESEMPATAN PASAR
2) PENENTUAN PASAR SASARAN
3) MENETAPKAN STRATEGI PERSAINGAN
4) MENGEMBANGKAN SISTEM PEMASARAN
5) MENGEMBANGKAN RENCARA PEMASARAN
6) MELAKSANAKAN DAN MENGENDALIKAN RENCANA PEMASARAN YANG TELAH DISUSUN
STRATEGI PEMASARAN DARI SUDUT PANDANG PENJUAL
a) TEMPAT YANG STRATEGIS (PLACE)
b) PRODUK YANG BERKUALITAS (PRODUCT)
c) HARGA YANG BERSAING DI PASAR (PRICE)
d) PROMOSI (PROMOTION)
STRATEGI PEMASARAN DARI SUDUT PANDANG KONSUMEN
1) KEINGINAN DAN KEBUTUHAN KONSUMEN (CUSTOME NEEDS AND WANTS)
2) KENYAMANAN (CONVENIENCE)
3) BIAYA KONSUMEN (COST)
4) KOMUNIKASI (COMMUNICATION)
II. PROMOSI
a) MEMBERIKAN INFORMASI KEPADA KONSUMEN
b) MEMBERITAHUKAN PERSEPSI PRODUK YANG DIBUTUHKAN KEPADA PELANGGAN
c) MEMPERKENALKAN DAN MEMBERIKAN PEMAHAMAN TENTANG PRODUK
d) MENDORONG UNTUK MEMILIH DAN MEMBELI SUATU PRODUK
e) MEMBUJUK PELANGGAN UNTUK MEMILIH DAN MEMBELI SUATU PRODUK
f) MENGIMBANGI KELEMAHAN UNSUR BAURAN PEMASARAN YANG LAIN
g) MENANAMKAN CITRA YANG BAIK YANG TELAH DIHASILKAN
CONTOH MEDIA PROMOSI
1) PERIKLANAN
2) PERSONAL SELLING
a) PERSONAL CONFRONTATION
b) CULTIVATION
c) RESPONSE
3) PUBLISITAS
4) PROMOSI PENJUALAN
APAKAH ADA PERTANYAAN?
SEKIAN DAN TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai