Anda di halaman 1dari 13

PRESENTASI ALAT BERAT

( ALAT PANCANG )
Di kerjakan oleh :
ULTRA MUNANDAR
D121 11 046
1. Drop hammer
adalah alat pancang yang terdiri atas palu baja berat dan
digerakan oleh kabel baja. Drop hammer di buat dalam standar
ukuranyang bervariasi antara 500 lb 3000 lb. dan tinggi jatuh
yang digunakan antara 5 ft 20 ft.
Beberapa keuntungan penggunaan drop hammer :
a. investasi lebih murah
b. mudah dalam pengoprasiannya
c. tersedia dengan berbagai variasi energi pukulan dan berbagai veriasi tinggi
jatuh.

Beberapa kerugian penggunaan drop hammer :


a. bekerja lambat
b. berbahaya jika hammer diangkat terlalu tinggi
c. berbahaya bagi bangunan di sekitar proyek karena getaran akibat
pemancangan cukup besar.
d. tidak dapat digunakan langsung untuk pemancangan di bawah air.
2. Stream hammer
adalah sebuah palu atau disebut juga ram, ram ini dijatuhkan secara
bebas mengangkat nya dengan uap atau kompresor udara.
Stream hammer dibagi menjadi beberapa jenis :

a. single acting steam hammer


b. dauble acting steam hammer
c. diferensial acting steam hammer
3. Hidraulic hammer
jenis ini beroperasi denga menggunakan fluida hidraolic, tidak seperti
hammer lain yang menggunakan uap atau kompressor udara yang masih
konversial.
4. Diesel hammer
pemancangan pondasi dengan diesel hammer adalah
pemancangan dengan ram yang bergerak sendiri oleh mesin diesel
tanpa memerlukan sumber daya dari luar. Hammer ini mudah
bergerak dari satu lokasi ke lokasi yang lain.

Keuntungan mengunakan diesel hammer :


a. diesel hammer hampir tak memerlukan sunber energi dari luar,
jadi hammer ini lebih mudah dalam mobilisasinya.
b. diesel hammer dapat dioperasikan pada daerah dingin, sampai
suhu 0 F, dimana pada suhu tersebut tak mungkin untuk
mengoprasikan uap.
c. berat diesel hammer lebih ringan.
d. perawatan dan servis bisa lebih cepat dan mudah.

Kerugian penggunaan diesel hammer :


a. sukar menentukan energi setiap pukulan
b. tidak dapat dioperasikan dengan baik jika pemancangan pada
tanah lunak.
c. jumlah pukulan / menit lebih kecil dari steam hammer.
d. panjang diesel hammer relative besar ditinjau dari tingkat
energinya.
Perhitungan produksi pemancangan
guna menghitung produksi pemancangan yang perlu diperhitungan
adalah waktu pemancangan tiang yang sesuai dengan kebutuhan struktur.

Dimana :
t = waktu pemancangan ( menit )
Le = panjang pondasi efektif ( meter )
S = masuknya pondasi setiap pukulan ( meter )
Vb = kecepatan pemancangan ( jumlah pukulan / menit )
Fo = faktor operasi
Untuk menentukan masuknya pondasi setiap pukulan dihitung dengan
menggunakan prinsif besarnya energi yang dihasilkan pukulan dikurangi energi
yang hilang.

Ep = m x g x h
dimana :
Ep = energi potensial
g = gravitasi ( m/det2 )
h = tinggi jatuh ( m )
m = massa benda ( kg )
Contoh soal :
CONTOH SOAL

Diketahui panjang pondasi 5 meter, dengan masuk nya setiap pukulan 0.30.
hitung lah waktu yang di perlukan untuk memasukan 1 tiang pancang, dengan
kecepatan pemancangan 20 pukulan / menit, faktor operasi alat ( keadaan
cuaca cerah = 1 , waktu kerja efektif misal baik = 50 menit / jam efesiensi nya 0,
83, keterampilan operator = 0,75 ) apabila pekerjaan baik.
Jawab :
TERIMA KASIH
Alat Berat dan Pemindahan Tanah Mekanis (Diktat Kuliah Untuk Mahasiswa Page 46
Jurusan Teknik Sipil Universitas Negeri Malang (UM) 2009)
Hak Cipta Sonny Wedhanto (dosen Jrs. Teknik Sipil- FT UM - E-mail:
s_wedhanto@yahoo.co.id

Anda mungkin juga menyukai