Anda di halaman 1dari 14

SOLUSIO PLASENTA PADA IBU HAMIL

38 MINGGU
Kelompok A1 =
102012187 Selfiani Siagian
102013345 Fendy
102013552 Yolanda Phingkasari
102014065 Torda Febriantika
102014130 Eri Aprilia
102014156 Dominikus Veri Efendi
102014177 Elena Silvia Tara
102014201 Vania Christy
102014249 Dede Andrianus Njoto S
SKENARIO 1
Seorang perempuan, usia 38 tahun, hamil keempat,
datang ke IGD dengan keluhan nyeri perut dan
keluar darah dari jalan lahir sejak 6 jam yang lalu.

Rumusan Masalah: Seorang perempuan (38 tahun),


hamil keempat dengan keluhan nyeri perut dan keluar
darah dari jalan lahir sejak 6 jam yang lalu.

Hipotesis: Pasien perempuan tersebut mengalami


solusio plasenta.
ANAMNESIS
Identitas pasien: Perempuan (38 tahun) Riwayat haid: HPHT: 7 September
2016 (tgl. Pemeriksaan 31 Mei 2017).
Mens teratur, siklus 28 hari.
Keluhan utama: Nyeri perut dan keluar Masa kehamilan: 38 Minggu
darah dari jalan lahir sejak 6 jam yang
lalu. Tafsiran kelahiran : 14-06-2017

Riwayat penyakit sekarang: Keluar Riwayat obstetri: G4P3A0


darah warna kecoklatan, jumlah tidak Laki-laki lahir normal didukun, berat tidak
banyak. Perut dirasakan nyeri terus tahu, usia 10 tahun.
menerus. Pasien merasa lemas. Riwayat Hamil di luar kandungan, dioperasi 6
trauma disangkal. tahun yang lalu.
Laki-laki lahir normal dibidan, berat lupa,
usia 3 tahun.
Riwayat penyakit dahulu: Hipertensi Hamil saat ini.
sejak 5 tahun lalu, tidak minum obat
dengan teratur.
Riwayat KB: Tidak ada

Riwayat ANC: Kontrol ke bidan 2x,


terakhir 1 bulan yang lalu
Pemeriksaan Fisik
KU: sakit sedang-Kesadaran: CM Kepala/Leher: Konjungtiva tanpa anemis
TTV: TD 100/60 mmHg-Nadi 110x/mnt- sklera tdk ikterik
Napas 24x/mnt-Suhu 37C

Paru-Jantung: normal; Abdomen: membuncit teraba tegang; ekstremitas: akral dingin


Pemeriksaan Obstetri: Inspekulo: tampak darah mengalir dari
Leoplod tidak dilakukan karena perut orificium uteri eksterna berwarna merah
tegang kecoklatan.
DJJ: tidak terdengar Orivicium uteri eksterna tertutup
Permukaan portio licin

Pemeriksaan Penunjang
USG:
Darah Lengkap: Hematom retroplasenter. plasenta
HB 7 g/dl-Ht 22%-Leukosit 12.000/L- berimplantasi di fundus uteri, meluas ke
Trombosisit 150.000/L corpus anterior tidak sampai segmen bawah
rahim
Solusio Plasenta Plasenta Previa
Definisi Terlepasnya sebagian atau seluruh Plasenta yang berimplantasi pada
permukaan maternal plasenta dari segmen bawah rahim sehingga
tempat implantasinya yang normal menutupi seluruh atau sebagian dari
pada lapisan desidua endometrium ostium uteri internum
sebelum waktunya yakni sebelum
anak lahir
Etiologi dan Belum diketahui dengan pasti Belum diketahui dengan pasti
faktor Usia muda, primiparitas, solusio Riwayat kehamilan dengan ibu
predisposisi plasenta rekurens berusia lanjut
Kategori fisik: trauma tumpul Multiparitas
perut Riwayat seksio sesarea sebelumnya
Kelainan rahim: mioma
submukosum di belakang plasenta
Penyakit ibu: hipertensi, kelainan
pembukan darah
Iatrogenik: merokok dan kokain

Gejala klinik Perdarahan yang berwarna tua Perdarahan uterus keluar melalui
keluar melalui vagina vagina
Rasa nyeri perut dan uterus yang Tanpa rasa nyeri
tegang terus-menerus mirip his
partus prematurus.
EPIDEMIOLOGI
Dalam kepustakaan dilaporkan insiden solusio
plasenta 1 dalam 155 sampai 1 dalam 225
persalinan (yang berarti <0,5%) di negara-negara
Eropa untuk solusio plasenta yang tidak sampai
mematikan janin. Untuk solusio yang lebih berat
sampai mematikan janin insidennya lebih rendah 1
dalam 830 persalinan (1974-1989) dan turun
menjadi 1 dalam 1550 persalinan (1988-1999).
KLASIFIKASI SOLUSIO PLASENTA
Ruptur sinus marginalis
Plasenta terlepas dibagian pinggir saja

Solusio plasenta parsialis


Plasenta terlepas lebih luas

Solusio plasenta totalis


Seluruh permukaan maternall plasenta lepas
Tanda/Gejala Gambaran Klinis
Ringan Sedang Berat
Perdarahan yg disertai
nyeri Pelepasan sebagian Plasenta terlepas > Plasenta terlepas >
Anemia & syok kecil bagian 2/3 permukaan
Rahim keras spt papan &
terasa nyeri saat Perdarahan sedikit Perdarahan 100 Perdarahan banyak
dipegang cc/ml
Palpasi sulit dilakukan krn
Coklat-kehitaman Coklat kehitaman Coklat-kehitaman
rahim kersa
Fundus uteri makin lama Agak nyeri, tegang- Nyeri-tegang- Sangat nyeri-
makin baik sifatnya terus sifatnya terus tegang spt papan
DJJ biasanya tdk ada menerus menerus
Pd toucher teraba
ketuban yg teregang Bagian janin msh Bagian janin sulit Bagian janin sgt
terus-menerus dpt diraba diraba sulit diraba
Proteinuria krn pre-
eklamsi Ibu syok Ibu syok berat

Janin masih hidup Janin masih hidup Janin telah mati


(gawat janin)
GAMBARAN KLINIS
Solusio plasenta Plasenta previa
Perdarahan Disertai nyeri Tanpa nyeri
Segera disusul partus Berulang sebelum partus
Keluar hanya sedikit Keluar banyak
Palpasi Bagian anak sukar Bagian terendah masih
ditentukan tinggi
Bunyi jantung janin Biasanya tidak ada Biasanya jelas
Pemeriksaan dalam Tidak teraba plasenta Teraba jaringan plasenta
Ketuban menonjol
Selaput ketuban Robek normal Robek marginal
Cekungan plasenta Ada impresi di jaringan Tidak ada
plasenta akibat hematoma
PATOFISIOLOGI
KOMPLIKASI SOLUSIO PLASENTA
Anemia
Syok hipovolemik
Gangguan pembekuan darah
Gagal ginjal mendadak
Kematian janin
Kelahiran prematur
Kelahiran perinatal
PENATALAKSANAAN
Bergantung pada kondisi klinis ibu, usia kehamilan
dan jumlah perdarahan

Solusio Plasenta

Fetal hidup Fetal mati

Maturitas:
Viable lahirkan pervaginam/SC Lahir
Non Viabel pematangan paru, observasi
PROGNOSIS
Solusio plasenta ringan: prognosis masih baik
untuk ibu dan janin

Solusio plasenta sedang: prognosis lebih buruk


terhadap janinnya disamping morbiditas ibu yang
lebih berat

Solusio plasenta berat: prognosis paling buruk


buruk

Anda mungkin juga menyukai