Anda di halaman 1dari 11

Liberal sebuah panggung masyarakat yang

terorganisir dengan kegiatan untuk melakukan


keseimbangan antara negara dan pasar.

Radikal (Gramsci) memberi tekanan kuat dalam


negosiasi dan konflik untuk mencari kekuatan dan
mengaburkan batasan antara civil society dan negara.
Uzbekistan sebagai negara bekas pecahan Uni Soviet
memiliki pandangan anti-Islam berkembang di negara
tersebut. Namun bantuan donor membantu NGO
berkembang dan menghilangkan pandangan tersebut.

Kehadiran Ceko dan Polandia di Uni Eropa diawali


oleh kekuatan Civil Society seperti NGO. Mereka
membantu negara ini menaikkan standar hidup,
mengatasi kemiskinan dan diskriminasi sosial.
Internationalization
Liberalization
Universalization
Westernization
Deterritorialization
Masalah dari gap tersebut:
1. Distribusi pendapatan di seluruh dunia
2. Daya saing ekonomi global
3. Standar hidup
1. Kolonialisme
2. Perdagangan
3. Hutang
1. Respon atas dampak globalisasi
2. Meniadakan gap
3. Bekerja dalam MDGs & SDGs
Globalisasi (negara pasar civil society)
NGO masuk ke dalam pasar melalui Corporate Social
Responsibility (CSR)
Humanitarian aid
Food aid
Medical aid
Emergency aid
Development aid (Official Development
Assistance/ODA)
Long-term loans
Tied aid
Project aid
Technical assistance aid
Commodity aid
Types of official development aid
Bilateral aid
Multilateral aid
1. Grant Model

2. Contracting
Sebelum 1980: NGO dianggap sebagai aktor yang tidak
sungguh-sungguh dalam sektor pembangunan
Setelah 1980: Sasaran pemberian bantuan adalah
upaya pengurangan kemiskinan, konservasi
lingkungan, pendidikan, etc.

Anda mungkin juga menyukai