Anda di halaman 1dari 14

Geografi

Pembahasan
Apa Itu SIG ?
Kegunaan SIG

Komponen SIG
Data SIG
Sumber Data SIG

Konsep Dasar Kerja SIG


Tahapan Proses SIG

Aplikasi SIG
Apa Itu SIG ?
Sistem Informasi Geografi adalah
Suatu perangkat untuk melakukan koleksi, menyimpan,
mengelola, menganalisis & menyajikan data spasial yang
bergeoreferensi dengan berbasiskan teknologi komputer.

Teknologi komputer yang mampu untuk


memasukan, menyusun, memanipulasi,
dan menganalisis data serta
menampilkannya sebagai suatu sistem
informasi.
Kegunaan SIG
Sebagai alat untuk :
Melakukan queri dan analisis
Membuat keputusan yang akurat
Memproduksi peta
Komponen SIG
Komponen Utama SIG:
SDM (Sumber Daya Manusia)
Sistem Komputer (hardware & software)
Data (data spasial & atribut)
Metodologi / Prosedur
Data SIG
Data SIG dapat dikelompok menjadi 2 bagian yaitu:

Data spasial (spatial data)

Data atribut (attribute data)


Sumber Data SIG (1)
Sumber Data
Pemetaan Nasional
Satelit
Photogrametri
GPS
Terestris
Sumber Data SIG (1)
Organisasi Penyedia & Pemakai Data
Sumber Data SIG (2)
Organisasi Penyedia & Pemakai Data
Format Data SIG
Data
Model Vector & Raster
SIG bekerja dengan dua format data
yaitu :
Model vektor
Model raster
Konsep Dasar Kerja SIG (1)
Data yang terkait dengan dunia (world) disusun
berdasarkan tema (manajemen data) yang dapat
berhubungan secara geografis.

Dengan manajemen data tsb :


Menyajikan informasi secara cepat dan akurat.
Menggabungkan, atau overlay dari beberapa
lapisan/tema sehingga diperoleh
Informasi Baru.
Konsep Dasar Kerja SIG (2)
Acuan Geografis (Geographic References)
Acuan geografis secara implisit seperti lintang & bujur atau
koordinat grid peta.
Acuan geografis secara ekplisit seperti alamat, nama jalan,
nama sungai atau nama hutan.
Tahapan Proses SIG
Secara umum proses SIG terdiri dari 5 tahapan :
Input data
Manipulasi data
Manajemen data
Query dan Analisis
Visualisasi
Aplikasi SIG
Instansi yang telah menggunakan Aplikasi SIG:
BAKOSURTANAL, BPPT, BAPEDA, PT TELKOM, DEP.
KEHUTANAN, BPN, DPPT, PEMDA, DEP. PERTAMBANGAN, DEP.
PERHUBUNGAN, .

Contoh aplikasi SIG :


Aplikasi SIG untuk Tata Ruang Wilayah
Aplikasi SIG untuk Manajemen Pertambangan
Aplikasi SIG untuk Informasi Pertanahan
Aplikasi SIG untuk Utility (Telkom & PLN)
..

Back to AU

Anda mungkin juga menyukai