Anda di halaman 1dari 18

HUBUNGAN KEPATUHAN DIET MAKAN TERHADAP

KEJADIAN KOMPLIKASI DIABETES MELITUS DI


RUMAH SAKIT UMUM FASTABIQ SEHAT PKU
MUHAMMADIYAH TAHUN 2017

Oleh
supriyanto
Latar belakang
Diabetes mellites atau disebut DM merupakan
gangguan metabolik kronik yang tidak dapat di
sembuhkan tetapi dapat di kendalikan, yang
cirinya hiperglikemia karena defisiensi insulin
dan atau ketidakadekuatan penggunaan
insulin
Tujuan
Tujuan umum
Mengetahui hubungan kepatuhan diet makan
terhadap kejadian komplikasi Diabetes Melitus
Tujuan kusus
Mengetahui tingkat kepatuhan pasien Diabetes
Mellitus dalam menjalankan terapi diet makan
Mengetahui kejadian komplikasi pada pasien
Diabetes Mellitus
Menganilsa hubungan kepatuhan diet makan
terhadap kejadian komplikasi Diabetes Melitus
Patofisiologi
Klasifikasi DM
Dm tipe I
DM tipe II
DM tipe lain
DM gestasional
Faktor resiko DM
Genetik
Usia
Berat badan
aktivitas
Komplikasi DM
Komplikasi akut
hiperglikemia, diabetik ketoasidosis dan hiperglikemi hiperosmolar non ketosis
Komplikasi kronis
Makrovaskuler
Dinding pembuluh darah menebal, sklerosis dan menjadi oklusi oleh plaque
yang menempel di dinding pembuluh darah
komplikasinya adalah penyakit arteri koroner, penyakit cerebrovaskuler dan
penyakit vaskuler perifer.
Mikrovaskuler
Kelainan ini menyebabkan membran dasar kapiler menebal, seringkali
menyebabkan penurunan perfusi jaringan,disebabkan salah satu atau
beberapa proses peningkatan jumlah sorbitol.
Komplikasinya di retina (retinopatidiabetik) dan diginjal (nefropati diabetik)
Neuropati
Neuropati merupakan perburukan yang progresif dari saraf yang diakibatkan
oleh kehilangan fungsi saraf.
Komplikasinya disebut neuropatidiabetik
Faktor yang mempengaruhi naiknya kadar
gula darah
Diet
Aktivitas fisik
Penggunaan obat
Stres
Usia
obesitas
penatalaksanaan
Terapi diet
Latihan fisik
Pemantauan kadar glukosa
Terapi obat
pendidikan
kepatuhan
Pengertian
Kepatuhan dimaknai sebagai perilaku seseorang
dalam meminum obat, mengikuti anjuran diet dan
atau melakukan perubahan gaya hidup yang sesuai
dengan rekomendasi dari tenaga kesehatan
profesional (WHO, 2010).
Faktor yang Mempengaruhi
Faktor demografi
Faktor psikologis
Faktor sosial
Faktor sistem pelayanan kesehatan
Kerangka teori
Di Bab 2
Metode penelitian
1. Variabel penelitian
Variabel independen kepatuhan diet makanan
Variabel dependenkomplikasi diabetes melitus
2. Hipotesa penelitian
Ha : Ada Hubungan Kepatuhan Diet Makan Terhadap
kejadian Komplikasi Diabetes Melitus
Ho : Tidak ada Hubungan Kepatuhan Diet Makan
Terhadap kejadian Komplikasi Diabetes Melitus
Kerangka konsep penelitian
Variabel Independent Variabeldependent

Kepatuhan diet Kejadian komplikasi diabetes melitus dirsu


makanan fastabiq sehat pku muh.pati
Rencana penelitian
1. Jeneis penelitian
Menggunakan metode penelitian korelasi yaitu untuk
menggambarkanhubungan suatu fenomena atau gejala
yang satu dengan yang lainnya.
2. Pendekatan waktu penelitian
menggunakan cross sectionalfaktor pengaruh dan faktor
terpengaruh
3. Metode pengumpulan data
1. Data primer
2. Data sekunder
4. Populasi penelitian
Populasi merupakan seluruh subyek atau
obyek dengan karakteristik tertentu yang
akan diteliti
5. Prosedur sampel dan sampel penelitian
a. sampel penelitian
b. tehnik sampling
7. Analisa data
a. Analisa univariat
1. bertujuan untuk menjelaskan atau mendeskripsikan
karakteritik setiap variabel penelitian,Untuk data
numerik digunakan nilai mean atau rata rata
b. Analisa bivariant
a. Merupakan analisa untuk mengetahui interaksi dua
variabel, baik berupa komparatif, asosiatif, maupun
korelatif
6. Devinisi operasional
Ada dibab 3

Anda mungkin juga menyukai