Anda di halaman 1dari 10

Kenakeragaman

Hayati di
Indonesia
Indikator
Mengidentifikasi upaya pembudidayaan keanekaragaman
hayati dalam mendukung penyediaan bahan pangan, obat-
obatan, dan industri kreatif.
Menganalisis pemanfaatan keanekaragaman hayati di
lingkungan sekitar peserta didik
Perhatikan gambar berikut
Diskusi kelompok
kelompok 1 dan 2 : tanaman obat-obatan
kelompok 3 dan 4 : tanaman perkebunan
kelompok 5 dan 6 : tanaman industri

secara bergantian masing-masing anggota kelompok


mengambil kartu berisikan gambar sesuai dengan
pembagian kelompoknya masing-masing dan
didiskusikan dalam kelompoknya.
Indonesia dikenal sebagai salah satu negara yang
memiliki keanekaragaman hayati terbesar kedua di
dunia berdasarkan riset lembaga Conservation
International di tahun 1998.
Pemanfaatan
Tanaman Perkebunan
Kelapa Sawit
Teh
Tebu
Kina
Kopi
Kapuk
Kapas
Kakao, dan lain lain
Pemanfaatan tanaman
Obat-obatan
Alang-alang
Jahe
Jambu Biji
Jati belanda
Jeruk nipis
Kumis kucing
Lidah Buaya
Kumis Kucing
Dan lain-lain
Pemanfaatan Tanaman Industri
Bambu
Rotan
Jarak
Kayu jati
Kayu Putih
Kelapa
Karet
Dan lain-lain
Tugas
Buatlah artikel tentang salah satu pemanfaatan
tumbuhan yang dapat dijadikan obat yang berada di
lingkungan tempat tinggalmu
Yuk Nyanyi

Anda mungkin juga menyukai