Anda di halaman 1dari 9

Hidrolisis Garam

Garam
Garam terbentuk dari reaksi antara Asam dengan
Basa..
Berarti..
Ada 4 Kemungkinan Jenis Garam:
1. Garam dari Asam Kuat dan Basa Kuat
2. Garam dari Asam Kuat dan Basa Lemah
3. Garam dari Asam Lemah dan Basa Kuat
4. Garam dari Asam Lemah dan Basa Lemah
Berarti..
Ada 4 Kemungkinan Jenis Garam:
1. Garam dari Asam Kuat dan Basa Kuat (pH = 7)
2. Garam dari Asam Kuat dan Basa Lemah
3. Garam dari Asam Lemah dan Basa Kuat
4. Garam dari Asam Lemah dan Basa Lemah
Berarti..
Ada 4 Kemungkinan Jenis Garam:
1. Garam dari Asam Kuat dan Basa Kuat (pH = 7)
2. Garam dari Asam Kuat dan Basa Lemah (pH < 7)
3. Garam dari Asam Lemah dan Basa Kuat
4. Garam dari Asam Lemah dan Basa Lemah
Berarti..
Ada 4 Kemungkinan Jenis Garam:
1. Garam dari Asam Kuat dan Basa Kuat (pH = 7)
2. Garam dari Asam Kuat dan Basa Lemah (pH < 7)
3. Garam dari Asam Lemah dan Basa Kuat (pH > 7)
4. Garam dari Asam Lemah dan Basa Lemah
Hidrolisis
Hidrolisis adalah :
reaksi antara kation basa lemah dengan air
reaksi antara anion asam lemah dengan air

Anda mungkin juga menyukai