Anda di halaman 1dari 17

PENETRASI BARAT

UMAT ISLAM
ISLAM ADALAH HARUS
AGAMA YANG MENGADOPSI
SEMPURNA, YANG ISLAM POLITIK BARAT,
MENGATUR SEJAUH TIDAK
SELURUH ASPEK POLITIK BERTENTANGAN
KEHIDUPAN DENGAN NILAI-
MANUSIA, NILAI AJARAN
TERMASUK POLITIK ISLAM
TOKOH PEMIKIRAN POLITIK
ISLAM MODERN

Sayyid Jamaluddin Al-


Afgani
Muhammad Abduh
Muhammad Rasyid Ridha
Muhammad Iqbal
Mustafa Kemal Ataturk
SAYYID JAMALUDDIN AL-
AFGANI
lahir pada 1838 M
Saat berusia 22 tahun, di
angkat menjadi pembantu
pangeran Dost Muhammad
Khan di Afganistan
Penasehat Sir Ali Khan.
Perdana Mentri pada
pemerintahan Muhammad
Azham Khan
Mendirikan al-Urwah al-
Wutsqa
Wafat pada 9 Maret 1897 (
59 tahun )
AKTIFITAS POLITIK
SAYYID JAMALUDDIN AL-
AFGANI

1979 1871
INDIA
1869 MESIR TURKI
1869

MENDIRIKAN
BERCERAMAH
al-Urwah al-Wutsqa

MENDIRIKAN PARTAI MENGEMBANGKAN


NASIONAL (HIZBUL PAN-ISLAMISME
WATHAN) ANGGOTA KEHORMATAN
MAJELIS PENDIDIKAN
USMANI
SAYYID JAMALUDDIN AL-
AFGANI
KEKUATAN DIRI
SEBUAH SENDIRI
MASYARAKAT

BENTUK DAN PEMIKIRAN DAN


SISITEM JIWA MASYARAKAT
PEMERINTAHA
N
MUHAMMAD ABDUH
Lahir pada 1849 M
Pendidikan dasar ditangani oleh
ayahnya
Menghafal Al-Quran di bawah
bimbingan seorang Hafiz
Saat berusia 15 tahun belajar di
Madrasah AL-Ahmani
Tahun 1866 masuk Universitas Al-
Azhar
Mengajar di Dar al-Ulum
Redaktur al-WaqaI al-Mishriyah
Hakim pengadilan penduduk
pribumi
Tahun 1895 anggota dewan
administratif Universitas Al-Azhar
Tahun 1899, Mufti Besar Mesir
PEMIKIRAN POLITIK
MUHAMMAD ABDUH
BERFIKIR KRITIS
DAN
PENGEMBANGAN
IJTIHAD
MENOLAK ADANYA
PENGONTROLAN
KEKUASAAN
KEKEUASAAN
KEAGAMAAN
PENGUASA SIPIL DIANGKAT
DAN DIBERHENTIKAN OLEH
RAKYAT
BUKA N TUHAN

PENCERDASAN
MASYARAKAT
MUHAMMAD RASYID RIDHA
Muhammad Rasyid bin Ali
Ridha bin Muhammad Syams
al-Din al-Qalmuny
Lahir di desa Qalamum,
daerah Suriah pada 27
Jumadil Ula 1282 H (1865 M)
Madrasah tradisional di Al-
Qalamun
Tahun 1882 M, Madrasah Al-
Wathaniyah al-Islamiyah
Menerbitkan majalah al-
Manar
Wafat pada tanggal 23
Jumadil Ula 1356 H (22
Agustus 1935 M)
SISTEM POLITIK
ISLAM

TAUHID RISALAH KHALIFAH

MENOLAK KONSEP KEPEMIMPINAN


KEDAULATAN HUKUM SUMBER HUKUM MENYELURUH DALAM
DARI MANUSIA, BAIK ABADI PERSOALAN YANG
SECARA INDIVIDUAL BERKENAAN DENGAN
MAUPUN LAINNYA MASALAH KEAGAMAAN
DAN DUNIAWI

MUKTAMAR ISLAM, DI KAIRO, MESIR


MUHAMMAD IQBAL
Lahir di Saikot, Punjab, Pakistan
pada 9 November 1877
Pendidikan awalnya di tangani oleh
ayahnya
Scottish Mission School di Sialkot
Tahun 1895, Government College
Tahun 1897, B.A dalam bidang bahasa
arab
Tahun 1899, M.A di bidang Filsafat
Tahun 1905, Trinity College Inggris
Tahun 1907, memperoleh gelar doktor
(Ph.D.)
Mengajar di Government College
Dewan Legislatif di Punjab
Tahun 1931-1932 tokoh teras Liga
Muslim dalam Konferensi Meja
Bundar di London
Wafat pada 21 April 1938
PANDANGAN MUHAMMAD
IQBAL
TENTANG AL-QURAN
Iqbal menyakini bahwa Al-Quran adalah wahyu
Allah yang diturunkan kepada Nabi Muhammad SAW,
dan berfungsi sebagai petunjuk kehidupan manusia
demi kebahagiaan mereka didunia dan akhirat kelak.
Menurut Iqbal, tujuan Al-Quran adalah untuk
membangkitkan kesadaran manusia yang lebih tinggi
tentang hubungannya dengan tuhan dan alam semesta.
Al-Quran memendang bahwa kehidupan adalah
suatu proses cipta yang kreatif dan progresif. Oleh
karenanya, umat Islam harus berani rumusan baru
secara inovatif untuk menyelesaikan berbagai
persoalan-persoalan yang mereka hadapi
KONSEP DEMOKRASI
MUHAMMAD IQBAL
Lima prinsip dasar konsepsi demokrasi
Iqbal

Pertama, Tauhid sebagai asas


Kedua, kepatuhan kepada hukum sebagaimana
yang disampaikan oleh Rasullullah SAW.
Ketiga, toleransi antara satu dengan yang lain

Keempat, demokrasi Islam tidak di batasi oleh


wilayah geografis, ras, tau bahasa.
Kelima, penafsiran hukum tuhan harus
dikembangkan melalui ijtihad
MUSTAFA KEMAL ATATURK
Lahir pada tahun 1881 di Salonika
(Yunani)
Sekolah dasar Modern di Salonika
Sekolah Menengah Militer Atas
Tahun 1905, mendapat pangkat
Kapten
Pendiri Vatan ve Hurriyet Cemiyeti
Panglima divisi ke-19
Inspektur Tentara di Erzurrum
Pendiri Majelis Nasional Agung
Perang yang pernah dimenangkan
1. perang melawan Itali ( 1911-1912 )
2. perang Dardanella ( 1915 )
3. perang Kaukasua (1961 )
4. Perang Palestina ( 1917 )
GAGASAN DAN GERAKAN POLITIK
MUSTAFA KEMAL ATATURK
HUBUNGAN SULTAN DAN
KEKUASAAN SULTAN
BARAT

Melakukan gerakan Melawan barat


anti pemerintah (sekutu) dan merebut
Membuat Majelis kembali wilayah
Nasional Agung kekuasaan Turki dan
Sekutu.
Menghapus jabatan
Sultan sebagai Merubah Turki

pemegang penuh menjadi barat.


kekuasan pada 1922
Melakukan perubahan
drastis dan radikal

Anda mungkin juga menyukai