Anda di halaman 1dari 21

ENZIM

Presented by Dita Try Oktaviyanti


Definisi

Protein yang mengatalisis reaksi biokimia


konsentrasi rendah dalam sel
meningkatkan laju reaksi tanpa
mengubah posisi kesetimbangan
Tiga sifat utama enzim :

Kemampuan katalitiknya
Spesifisitas
Kemampuan untuk diatur (regulasi)
Kompleks enzim substrat

Aktivitas enzim tidak meningkat lagi pada konsentrasi


substrat tertentu, Brown (1902) menduga bahwa enzim
di dalam mengikat molekul substrat mempunyai
kemampuan terbatas yaitu menjadi jenuh. Michaelis
menten mengusulkan suatu persamaan yang
didasarkan kepada asumsi sehingga memungkinkan
diadakannya pengujian hipotesis. Salah satu asumsinya
yaitu:
E + S ES E + P
enzim + substrat Enzim substrat Enzim + Produk
Klasifikasi Enzim
MENURUT IUBMB, ENZIM DIBAGI DALAM 6 KELAS (GOLONGAN) UTAMA :

OKSIDOREDUKTASE
TRANSFERASE
HIDROLASE
LIASE
ISOMERASE
LIGASE
Teori untuk menjelaskan kerja enzim

Lock and Key analogy

Induced Fit theory


Bagian-bagian enzim

Kita mengenal istilah:


Holoenzim
Apoenzim/ apoprotein
Gugus prostetik
Koenzim
Kofaktor
Suhu
Peningkatan suhu menyebabkan molekul
bergerak cepat. Pada kondisi yang
demikian suatu reaksi dapat berlangsung
cepat atau tidak berjalan sama sekali
(berhenti). Hal demikian dimungkinkan
karena setiap enzim mempunyai suhu
optimum tertentu sehingga dapat
melangsungkan reaksi secara maksimal.
Suhu yang terlalu tinggi atau melampaui
batas optimum akan menyebabkan
enzim mengalami denaturasi.
Pengaruh pH terhadap reaksi
enzimatis
Inhibitor merupakan senyawa
kimia yang bersifat
menghambat kerja enzim. Ada
dua jenis inhibitor, yaitu
inhibitor kompetitif dan
inhibitor non kompetitif.
Dari penjelasan mengenai fungsi enzim dalam
proses metabolisme, maka dapat disimpulkan
bahwa metabolisme itu merupakan peristiwa
reaksi-reaksi kimia yang berlangsung dalam sel
makhluk hidup dan enzim yang merupakan
senyawa organik yang berfungsi sebagai
katalis, sehingga dapat mempercepat
berlangsungnya suatu reaksi kimia

Anda mungkin juga menyukai