Anda di halaman 1dari 8

KONSEP DAN STRATEGI

PEMBERDAYAAN MASYARAKAT
DALAM PENGEMBANGAN
MASYARAKAT
Strategi Matra Mezzo
Kelompok 2

1. Heny Dyan 1. Murti Sekar Asih


2. Ika Oktavia Indriani 2. Neny Wahyuni
3. Intan Labamondo 3. Novia Ningsih
4. Julia Rika Pratiwi 4. Nur Azura
5. Kurnianti 5. Nurhaeni
6. Lilyani Rante 6. Nurseptiani Syamsiah
Konsep Pemberdayaan Masyarakat

Pemberdayaan adalah kegiatan membantu klien untuk memperoleh daya guna


mengambil keputusan dan menentukan tindakan yang akan dilakukan, terkait dengan
diri mereka termasuk mengurangi hambatan pribadi dan sosial dalam melakukan
tindakan melalui peningkatan kemampuan dan rasa percaya diri untuk menggunakan
daya yang dimiliki dengan mentransfer daya dari lingkungannya (payne, 1997: 266
dalam buku modern social work theory).
Indikator Pemberdayaan

Kebebasan mobilitas

Kemampuan membeli komoditas kecil

Kemampuan membeli komoditas besar

Terlibat dalam pembuatan keputusan-


keputusan rumah tangga

Kebebasan relative dan dominan keluarga

Kesadaran hukum dan politik

Keterlibatan dalam kampanye dan protes-


protes

Jaminan ekonomi dan kontribusi terhadap


keluarga
Strategi Pemberdayaan
Matra Mezzo
Matra mezzo lebih menekankan
proses pemberdayaan pada
sekelompok klien. Dalam matra
mezzo pemberdayaan dilakukan
dengan menggunakan kelompok
sebagai media intervensi.
Pendidikan, pelatihan, dan
dinamika kelompok adalah
beberapa cara yang sering
digunakan dalam meningkatkan
kesadaran, pengetahuan,
keterampilan dan sikap-sikap
dari klien yang diberdayakan
agar memiliki kemampuan untuk
memecahkan permasalahan
yang dihadapinya.
PEMECAHAN KASUS
4R

Reduce
Meminimalisir dari penggunaan benda-benda sekali pakai.

Reuse
Memanfaatkan sampah yang dari sesuatu yang tidak berharga menjadi sesuatu yang bernilai jual.
Dengan menggunakan kembali benda-benda yang tidak terpakai.

Recycle
Dengan mendaur ulang sampah, benda-benda yang tidak terpakai akan dapat dipakai lagi setelah
melalui proses.

Replace
Mengganti penggunaan barang menjadi yang lebih ramah lingkungan.
KONSEP DAN STRATEGI
PEMBERDAYAAN MASYARAKAT
DALAM PENGEMBANGAN
MASYARAKAT
Strategi Matra Mezzo

Anda mungkin juga menyukai