Anda di halaman 1dari 27

TULANG

KERAS RAWAN
Compact bone Hyalin
TULANG KERAS
Banyak mengandung zat kapur / kalsium (Ca)
Sedikit zat perekat
Kaku dan keras
TULANG RAWAN
Banyak mengandung zat perekat
Sedikit zat kapur
Lentur dan lebih lunak
Contoh : daun telinga, cuping hidung, ujung-2
tulang
SENDI
MATI KAKU GERAK
Sinartrosis Amfiartrosis Diartrosis
Hub antar
Hub antar Hub antar
tulang yg
tulang yg tulang yg dpt
dapat
tidak dapat digerakkan
digerakkan
digerakkan scr bebas
scr terbatas
SENDI GERAK / DIARTROSIS
1. Sendi PELURU : antara lengan atas & bahu
antara gelang panggul
& paha
2. Sendi ENGSEL : siku, lutut
3. Sendi PUTAR : tulang leher
4. Sendi GESER : sendi pada tulang belakang
5. Sendi PELANA : sendi pada ibu jari
ALAT GERAK AKTIF
(OTOT / MUSCLE)
OTOT
Bagian tubuh yang dapat melakukan
pergerakan sendiri.
Otot memiliki kemampuan memendek
(berkontraksi) dan memanjang (berelaksasi)
CIRI OTOT :

BERKONTRAKSI BERELAKSASI

1. Membesar 1. Mengecil
2. Mengeras 2. Lunak
3. Memendek 3. Memanjang
Jenis otot
Otot polos

Otot lurik

Otot jantung
OTOT POLOS
Dibawah mikroskop tampak polos
Penyusun organ dalam tubuh
seperti: usus, saluran pernapasan,
saluran kencing.
Bekerja di luar kesadaran manusia.
Bentuk seperti gelendong, berinti
satu di tengah.
OTOT LURIK
Dibawah mikroskop tampak ada bagian terang
dan bagian gelap
Bekerjasama dengan tulang untuk melakukan
gerakan.
Dikendalikan di bawah perintah otak.
Berbentuk benang tidak bercabang,
berinti banyak di tepi.
OTOT JANTUNG
Dibawah mikroskop tampak seperti otot lurik,
tetapi bercabang dan intinya ditengah.
Menyusun organ jantung.
Tidak dikendalikan secara sadar.
Gambar otot jantung
KELAINAN TULANG : LORDOSIS
KELAINAN TULANG : SKOLIOSIS
KELAINAN TULANG : KIFOSIS
GANGGUAN SG : ARTHRITIS
KELAINAN TULANG :
OSTEOPOROSIS

Anda mungkin juga menyukai