Anda di halaman 1dari 22

CONTOH PENGELOLAAN CSR DI PERUSAHAAN MIGAS

(STUDI KASUS: PT PERTAMINA)

Oleh:
Hanny Djuanita
Edy Jamal Tuheteru
Prodi Teknik Pertambangan-FTKE
Universitas Trisakti

(Semester Gasal dan Genap 2014/2015)


REVIEW TENTANG CSR (1)

CSR tidak bisa terlepas dari konsep Pembangunan Berkelanjutan dengan


kata lain Konsep Pembangunan Berkelanjutan memberikan dampak
kepada perkembangan definisi, konsep, tujuan, dan ruang lingkup CSR
REVIEW TENTANG CSR (2)

CSR wajib pada perusahaan tertentu, yang diatur dalam lima Regulasi:
Keputusan Menteri BUMN Tentang Program Kemitraan Bina
Lingkungan (PKBL)
Undang-undang No. 40 tahun 2007 Tentang Perseroan Terbatas
Undang-undang No. 25 tahun 2007 Tentang Penanaman Modal
Undang-undang No. 22 tahun 2001 Tentang Minyak dan Gas Bumi
Guidance ISO 26000
REVIEW TENTANG CSR (3 dan 4)

Perusahaan dapat mengimplementasikan model CSR sesuai dengan


kemampuan yang dimilikinya

Komitment dan strategi CSR perlu berlandaskan Visi dan Misi


Perusahaan serta pengelolaan organisasi yang baik
REVIEW TENTANG CSR (5 dan 6)

CSR selayaknya dijalankan berdasarkan tahapan mulai dari assessment


hingga terminasi. Sebaiknya keseluruhan tahapan memuat unsur
partisipasi stakeholders

CSR merupakan salah satu cara perusahaan dalam mewujudkan


keberlanjutan bisnis
PERUSAHAAN MIGAS DAN PROGRAM CSR

PROGRAM CSR

INISIATIF SRATEGIK TEMA


1. Peningkatan Kualitas Cerdas Bersama Pertamina
Pendidikan
2. Pemberdayaan Kesehatan Sehat Bersama Pertamina
PT PERTAMINA Proses Proses Proses

3. Kelestarian Lingkungan Hijau Asri Bersama Pertamina

4. Peningkatan Infrastruktur Bersama Pertamina Peduli


dan Pertamina Peduli
Disaster
PARADIGMA BARU CSR

CSR di PT PERTAMINA

Lebih luas dibanding Harus menopang Bisnis


Community Development Unit Perusahaan

Bukanlah Corporate Adalah Investasi,


Philantrophy bukan Biaya
KETERKAITAN CSR SEBAGAI INVESTASI
PRAKTEK CSR PT PERTAMINA

PT PERTAMINA mempunyai dua kegiatan dalam rangka praktek CSR yaitu


Penyelenggaraan TJSL (Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan)
diatur oleh Undang-Undang Perusahaan Terbatas No. 40 Tahun 2007
dan Keputusan Menteri Negara Lingkungan Hidup No. 519 Tahun 2009
Penyelenggaraan PKBL (Program Kemitraan dan Bina Lingkungan)
di atur oleh Undang-Undang BUMN dan Peraturan Menteri Negara
BUMN Nomor 05 Tahun 2007
MODEL PENYELENGGARAAN CSR DAN PKBL PT PERTAMINA
CIRI CSR PT PERTAMINA

Sebelum 2008 Penerapan Paradigma Baru

Manfaat : Tidak berdampak Dirasakan masyarakat luas


Pelaksanaan : Dilakukan sendiri-sendiri Terintegrasi
Publikasi : Kurang Luas sehingga berdampak positif

Kepentingan : Jangka pendek Jangka panjang


Orientasi : Kepentingan sosial Sosial dan ekonomi bisnis

Monitoring : Kurang Audit program dengan pelaporan

Jenis Program : Bersifat charity Terencana dan terprogram

Loyalitas : Tidak teraudit Dimulai dan ditutup dengan survey


Prosedur : Belum ada SOP Mengacu pada SOP/TKO
KERANGKA STRATEGIS CSR PERTAMINA
Guna membentuk paradigma baru CSR di PERTAMINA, telah disusun suatu
Kerangka Strategi CSR
VISI, MISI, DAN, TUJUAN CSR PERTAMINA

Visi : Menuju Kehidupan Lebih Baik

Misi CSR :
1. Melaksanakan komitmen korporat atas Tanggung Jawab Sosial dan
Lingkungan (TJSL) yang akan memberikan nilai tambah kepada
semua pemangku kepentingan untuk mendukung pertumbuhan
perusahaan
2. Melaksanakan tanggung jawab korporat dan kepedulian sosial untuk
sebuah pembangunan masyarakat yang berkelanjutan (sustainable)

Tujuan CSR Pertamina:


1. Secara eksternal adalah membantu pemerintah Indonesia
memperbaiki Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Indonesia, melalui
pelaksanaan program-program yang membantu pencapaian target
pembangunan millenium atau Millenium Development Goal (MDGs)
2. Secara Internal adalah membangun hubungan yang harmonis dan
kondusif dengan semua pemangku kepentingan (stakeholder) untuk
mendukung pencapaian tujuan korporasi terutama dalam membangun
reputasi korporasi
GRAND STRATEGI UNTUK MENETAPKAN KRITERIA CSR
DASAR PROGRAM CSR PERTAMINA (MULAI 2011)

PROGRAM CSR PERTAMINA

MDGs ISO 26000 GRI G3


Sebagai acuan Sebagai acuan Sebagai acuan
Tujuan Program Tata Laksana Pelaporan Kinerja

1. Indikator MDGs pada tahap penyusunan tujuan program


Terdapat 22 indikator MDGs yang diacu oleh Pertamina untuk menyusun
tujuan-tujuan program CSR nya

2. ISO 26000 sebagai acuan tata laksana program


Sebagai tata laksana pengelolaan CSR Pertamina mengacu kepada
guidance yang tersedia pada ISO 26000

3 Global Reporting Initiatives (GRI) G3 pada tahap pelaporan


Sistem penyusunan pelaporan aksi CSR Pertamina mengacu kepada
GRI-G3 sebagai guidelines pelaporan CSR
INISIATIF STRATEGIK CSR PERTAMINA (MULAI 2011)

STRATEGIC INITIATIVES CSR TEMA


PERTAMINA

1. Peningkatan Kualitas Pendidikan Cerdas Bersama Pertamina

2. Pemberdayaan Kesehatan Sehat Bersama Pertamina

3. Pelestarian Lingkungan Hijau Asri Bersama Pertamina

4. Peningkatan Infrastruktur dan Pertamina Bersama Pertamina Peduli


Peduli Disaster
KEBIJAKAN CSR

Kebijakan Organisasi CSR Pertamina


Membentuk satu divisi khusus

Kebijakan Umum Anggaran


Mengubah porsi anggaran

Kebijakan Program
Menangani empat bidang program

Kebijakan Pelaksanaan
Dari Pelaksanaan sampai dengan Monitoring
dan Evaluasi
BERBAGAI PROGRAM CSR: BIDANG PENDIDIKAN

CSR bidang Pendidikan


Sebagai komitmen perusahaan untuk turut meningkatkan kesejahteraan
masyarakat melalui pendidikan dan untuk peningkatan akses komunitas
terhadap pendidikan di tanah air, CSR Pertamina bidang Pendidikan
melaksanakan sejumlah program CSR, antara lain meliputi:
1. Pertamina Scholarship (Beasiswa)
2. Pertamina Youth Program PYP (Edukasi Stakeholder Muda)
3. Pertamina Goes to Campus PGTC (Edukasi Kalangan Akademis)
4. Pertamina Competition (Olimpiade Sains Nasional Perguruan Tinggi
Indonesia/OSN-PTI)
5. Pertamina Peduli Pendidikan; Renovasi Sekolah, Pembangunan Gedung
Serbaguna, Seminar, dan Workshop Guru
BERBAGAI PROGRAM CSR: BIDANG KESEHATAN

CSR bidang Kesehatan


Program CSR Pertamina di bidang Kesehatan melingkupi 2 pilar utama yaitu:
Peningkatan Kualitas Layanan Kesehatan dan Peningkatan Akses Kesehatan
Masyarakat pada Pelayanan Kesehatan, antara lain:
1. Pertamina Sehati (Pertamina untuk Kesehatan Anak Tercinta dan Ibu)
2. Bright with Pertamina
3. Clino Gigi Sehat
4. Pertamina Peduli Kesehatan; bantuan incubator, bantuan operasi jantung
anak-anak kurang mampu, pemeriksaan Gula Darah Sewaktu Diabetes
Melitus (DM), Program Perinatologi, Bantuan Ambulance
BERBAGAI PROGRAM CSR: BIDANG LINGKUNGAN

CSR bidang Lingkungan


Program CSR Pertamina di bidang Lingkungan ditujukan sebagai komitmen
manajemen dalam rangka tanggung jawab perusahaan terhadap lingkungan
hidup dan pelestarian alam. Program CSR bidang Lingkungan mencakup
antara lain:
1. Green Planet (Reforestras/Reboisasi dan konservasi lingkungan)
2. Costal Clean UP
3. Sepeda untuk Sekolah
4. Green and Clean (Rehabilitasi taman kota dan program kebersihan kota)
5. Pertamina Peduli Lingkungan; Green Festival, Distribusi Bor Biopori, Uji
Emisi Gas Buang, Sarana Air Bersih
BERBAGAI PROGRAM CSR: INFRASTRUKTUR

CSR bidang Infrastruktur dan Bencana


CSR Pertamina juga fokus dalam pemberdayaan masyarakat melalui
peningkatan infrastruktur dan Program Pertamina Peduli Bencana Alam. Dalam
pembangunan infrastruktur dilakukan perbaikan terhadap sarana umum seperti
jalan, jembatan, rumah pintar, taman kota, MCK, dan sarana air bersih di sekitar
wilayah operasi Pertamina.

Sedangkan sebagai kepedulian terhadap masyarakat yang terkena musibah


bencana alam, CSR Pertamina melakukan sejumlah program peduli disaster.
Mulai dari kegiatan pra-bencana seperti pelatihan dan workshop, kegiatan
tanggap darurat, sampai dengan kegiatan pasca bencana yang meliputi antara
lain:
1. Pertamina Peduli Gempa Padang dan Kerinci
2. Pertamina Peduli Gempa Jabar
3. Pertamina Peduli Gempa Bima (Mataram)
4. Pertamina Peduli Situ Gintung
5. Pertamina Peduli Longsor Sumbar
6. Dan lain lain
BERBAGAI PROGRAM CSR:
CSR bidang Infrastruktur dan Bencana (lanjutan)

6. Pertamina Peduli Banjir Cepu

7. Pertamina Peduli Banjir Lamongan

8. Pertamina Peduli Banjir Palopo (Sulsel)

9. Pertamina Peduli Bencana Manokwari

10. Pertamina Peduli Bencana Sinabung

11. Pertamina Peduli Banjir Bandang Wasior

12. Pertamina Peduli Tsunami Mentawai

13. Pertamina Peduli Bencana Merapi

Anda mungkin juga menyukai