Anda di halaman 1dari 34

STIKes SURYA GLOBAL YOGYAKARTA PRODI ILMU KEPERAWATAN

KEGAWATDARURATAN
PSIKIATRIK

ARDHIAN ID

STIKes SURYA GLOBAL YOGYAKARTA PRODI ILMU KEPERAWATAN


KEGAWAt Daruratan PSIKIATRIK

1. Kedaruratan psikiatrik adalah suatu gangguan akut pada pikiran,


perasaan, perilaku, atau hubungan sosial yang membutuhkan
suatu intervensi segera (Allen, Forster, Zealberg, & Currier, 2002).
2. Menurut Kaplan dan Sadock (1993) kedaruratan psikiatrik adalah
gangguan alam pikiran, perasaan atau perilaku yang
membutuhkan intervensi terapeutik segera.

PRINSIP DARI KEDARURATAN PSIKIATRI ADALAH KONDISI


DARURAT DAN TINDAKAN INTENSIF YANG SEGERA
Jagalah lisanMU .....
KRITERIA KEDARURATAN
1. Ancamana segera kehidupan, kesehatan, harta
benda dan lingkungan
2. Telah menyebabkan kehilangan kehidupan, gg.
Kesehatan, harta benda dan lingkungan
3. Cenderung meningkatan bahaya yang tinggi dan
segeta thd kehidupan, Kesehatan, harta benda dan
lingkungan

STIKes SURYA GLOBAL YOGYAKARTA PRODI ILMU KEPERAWATAN


PRINSIP TINDAKAN INTENSIF SEGERA

Penanganan kedaruratan dibagi dalam


a.fase intensif I (24 jam pertama)
b.fase intensif II (24-72 jam pertama)
c.sfase intensif III (72 jam-10 hari).

STIKes SURYA GLOBAL YOGYAKARTA


PRODI ILMU KEPERAWATAN
STIKes SURYA GLOBAL YOGYAKARTA PRODI ILMU KEPERAWATAN
FASE INTENSIF I

- fase 24 jam pertama pasien dirawat dengan observasi,


diagnosa, treatment dan evaluasi yang ketat.
- Berdasarkan hasil evaluasi pasien maka pasien memiliki
tiga kemungkinan yaitu
1. dipulangkan,
2. dilanjutkan ke fase intensif II, atau
3. dirujuk ke rumah sakit jiwa

STIKes SURYA GLOBAL YOGYAKARTA PRODI ILMU KEPERAWATAN


Fase intensif II
- Perawatan pasien dengan observasi kurang ketat
sampai dengan 72 jam.
- Berdasarkan hasil evaluasi maka pasien pada fase ini
memiliki empat kemungkinan yaitu
1. Dipulangkan
2. dipindahkan ke ruang fase intensif III
3. kembali ke ruang fase intensif I

STIKes SURYA GLOBAL YOGYAKARTA PRODI ILMU KEPERAWATAN


FASE INTENSIF III
- Pasien di kondisikan sudah mulai stabil, sehingga
observasi menjadi lebih berkurang dan tindakan-
tindakan keperawatan lebih diarahkan kepada
tindakan rehabilitasi.
- Fase ini berlangsung sampai dengan maksimal 10 hari.
Merujuk kepada hasil evaluasi maka :
1. Pasien pada fase ini dapat dipulangkan
2. Dirujuk ke rumah sakit jiwa atau unit psikiatri di rumah
sakit umum
3. Kembali ke ruang fase intensif I atau II.

STIKes SURYA GLOBAL YOGYAKARTA PRODI ILMU KEPERAWATAN


Metode pengukuran
1. Skala General Adaptive Function (GAF) skor 1 30 skala
GAF.
2. Dilakukan pengkajian setiap Shif
Kategori skor GAF adalah
a. Skor 21 30 : ?
b. Skor 11 20 : ?
c. Skor 1 10 : ?
FOKUS KEPERAWATAN ADALAH PADA RESPON, SEHINGGA
KATEGORI PASIEN DIBUAT DENGAN SKOR GENERAL ADAPTIVE
FUNCTION RESPONE (GAFR)

STIKes SURYA GLOBAL YOGYAKARTA PRODI ILMU KEPERAWATAN


Skor 21 30 perilaku dipengaruhi oleh waham atau halusinasi atau
gangguan serius pada komunikasi dan pertimbangan

Skor 11 20 Terdapat bahaya untuk melukai diri sendiri or orang lain


(usaha bunuh diri tanpa harapan yg jelas akn kematian, sering PK,
kegembiraan manik) ; gagal dalam melakukan perawatan diri yang
minimal; komunikasi yg inkoheren / membisu

Skor 1 10 Terdapat bahaya untuk melukai diri sendiri or orang lain


(usaha bunuh diri tanpa harapan yg jelas akn kematian, sering PK,
kegembiraan manik) ; gagal dalam melakukan perawatan diri yang
minimal; komunikasi yg inkoheren / membisu
STIKes SURYA GLOBAL YOGYAKARTA PRODI ILMU KEPERAWATAN
Klasifikasi Kegawatdaruratan Psikiatri
adalah:
1. Tidak berhubungan dengan kelainan organik : Seperti
gangguan emosional akut akibat dari antara lain;
kematian, perceraian, perpisaan , bencana alam,
pengasingan dan pemerkosaan.
2. Berhubungan dengan kelainan organik : akibat dari
trauma kapitis, stroke, ketergantungan obat, kelainan
metabolik, kondisi sensitivitas karena obat

STIKes SURYA GLOBAL YOGYAKARTA PRODI ILMU KEPERAWATAN


Penyebabnya Kegawatdaruratan
Psikiatri:
1. Tindak kekerasan
2. Perubahan perilaku
3. Gangguan penggunaan zat

STIKes SURYA GLOBAL YOGYAKARTA PRODI ILMU KEPERAWATAN


Kejadian kegawattan Psikiatri

BUNUH DIRI

PERILAKU KEKERASAN

GADUH/GELISAH

WITHDRAWAL

STIKes SURYA GLOBAL YOGYAKARTA PRODI ILMU KEPERAWATAN


hanya berkomunikasi.berbicaradan melakukan
pendekatan..dan terus berharap pasiennya akan
membaik tanpa tahu bagaimana sebenarnya
kemungkinan pasien dapat sembuh."
Pengobatan pda Gangguan Mental, meliputi :
a. Teori biologis ECT ?...., lobektomi, Psikofarmaka
b. Psikoterapeutik
c. Terapi modalitas

TERAPI BIOLOGIS (PSIKOFARMAKA)


1. PSIKOFARMAKA obat-obatan yang digunakan untuk klien
dengan gangguan mental.
2. GOL. Obat psikotropik Neuroleptika ? ....................
STIKes SURYA GLOBAL YOGYAKARTA PRODI ILMU KEPERAWATAN
KONSEP PSIKOFARMAKA

1. Psikofarmakologi adalah komponen kedua dari manajemen


psikoterapi
2. Perawat perlu memahami konsep umum psikofarmaka
3. neurotransmitter: dopamin, neuroepinefrin, serotonin dan
GABA (Gamma Amino Buteric Acid).
4. Perubahan kadar/konsentrasi neurotransmitter akan
menimbulkan kekacauan atau gangguan mental
5. Terapi psikofarmaka efektif untuk mengatur keseimbangan
neurotransmitter

STIKes SURYA GLOBAL YOGYAKARTA PRODI ILMU KEPERAWATAN


Dampak zat kimia masuk .....

- Extrapyramidal side efect (efek samping terhadap


ekstrapiramidal) terjadi akibat penggunaan obat
penghambat dopamin, agar didapat keseimbangan
antara dopamin dan asetilkolin.
- Anti cholinergic side efect (efek samping
antikolinergik) terjadi akibat penggunaan obat
penghambat acetilkolin

STIKes SURYA GLOBAL YOGYAKARTA PRODI ILMU KEPERAWATAN


PEMBAGIAN ..... ???

MENURUT RUSDI MASLIM :


1. Anti Psikotik
2. Anti parkinson
3. Anti depresan
4. Anti mania / lithium carbonate
5. Anti anxietas
6. Anti insomnia
7. Anti obsesi kompulsif
8. Anti panik

STIKes SURYA GLOBAL YOGYAKARTA PRODI ILMU KEPERAWATAN


ANTI PSIKOTIK (CPZ, HALDOL, SERENASE)
Mekanisme kerja: menahan kerja reseptor dopamin dalam otak (di
ganglia dan substansia nigra) pada sistem limbik dan sistem
ekstrapiramidal.
Efek farmakologi: sebagai penenang, menurunkan aktivitas motorik,
mengurangi insomnia, sangat efektif untuk mengatasi: delusi,
halusinasi, ilusi dan gangguan proses berpikir.
Indikasi pemberian: Pada semua jenis psikosa, beberapa untuk
gangguan maniak dan paranoid
Efek samping :
1. Parkinsonisme
Ekstrapira-
midal side 2. Reaksi distonia: kontraksi otot singkat atau bisa juga lama
effect 3. Akathisia Ditandai oleh perasaan subyektif dan obyektif dari
kegelisahan
4. Tardive dyskinesia terjadi setelah pengobatan jangka
panjang
STIKes SURYA GLOBAL YOGYAKARTA PRODI ILMU KEPERAWATAN
ANTI PARKINSON
Mekanisme kerja: meningkatkan reseptor dopamin, untuk
mengatasi gejala parkinsonisme akibat penggunaan obat
antipsikotik.
Efek samping: sakit kepala, mual, muntah dan hipotensi.
Jenis obat yang sering digunakan: levodova, tryhexifenidil
(THF).

STIKes SURYA GLOBAL YOGYAKARTA PRODI ILMU KEPERAWATAN


ANTI DEPRESAN /thimoleptika /psikik
energizer
GOLONGAN :
1. TRISIKLIK AMIITRIPTILIN DAN IMIPRAMIN
2. SSRI SENTRALIN, FLUVOXAMIN, FLUXETIN DAN
PAROXETIN
3. MAOI Moclobemide
4. ATYPICAL Mianserin, Trazodon dan Maprotilin

STIKes SURYA GLOBAL YOGYAKARTA PRODI ILMU KEPERAWATAN


MEKANISME KERJA
1. Trisiklik (TCA) memblokade reuptake dari noradrenalin dan
serotonin yang menuju neuron presinaps.
2. SSRI hanya memblokade reuptake dari serotonin
3. MAOI menghambat pengrusakan serotonin pada sinaps
4. Mianserin dan mirtazapin memblokade reseptor alfa 2
presinaps

mekanisme kerja dari antidepresan


melibatkan modulasi pre atau post sinaps atau disebut respon
elektrofisiologis
STIKes SURYA GLOBAL YOGYAKARTA PRODI ILMU KEPERAWATAN
CARA PENGGUNAAN
1. Umumnya bersifat oral, sebagian besar bisa diberikan
sekali sehari dan mengalami proses first-pass
metabolism di hepar.
2. Untuk sindroma depresi ringan dan sedang, pemilihan
obat sebaiknya mengikuti urutan:
a. Langkah 1 : golongan SSRI (Selective Serotonin
Reuptake Inhibitor)
b. Langkah 2 : golongan tetrasiklik (TCA)
c. Langkah 3 :golongan tetrasiklik, atypical, MAOI
(Mono Amin Oxydase Inhibitor) reversibel.

STIKes SURYA GLOBAL YOGYAKARTA PRODI ILMU KEPERAWATAN


INDIKASI :
penderita depresi dan kadang berguna juga pada
penderita ansietas fobia, obsesif-kompulsif, dan
mencegah kekambuhan depresi.
EFEK SAMPING :
1. Trisklik dan MAOI : antikolinergik(mulut kering, retensi
urin, penglihatan kabur, konstipasi, sinus takikardi) dan
antiadrenergik (perubahan EKG, hipotensi
2. SSRI : nausea, sakit kepala
3. MAOI : interaksi tiramin
pemberian telah mencapai dosis toksik timbul atropine
toxic syndromea
STIKes SURYA GLOBAL YOGYAKARTA PRODI ILMU KEPERAWATAN
ANTI MANIA mood modulators, mood
stabilizers dan antimanik
GOLONGAN :
1. LITIUM KARBONAT
2. HALOPERIDOL
3. KARBAMAZEPIN

CARA PENGGUNAAN :
1. Mania akut diberikan haloperidol IM atau tablet litium karbonat
2. Gangguan afektif bipolar dengan serangan episodik mania depresi diberi
litium karbonat sebagai obat profilaks.

STIKes SURYA GLOBAL YOGYAKARTA PRODI ILMU KEPERAWATAN


Mekanisme Kerja :
Efek antimania lithium disebabkan oleh kemampuannya
mengurangi dopaminereseptor supersensitivitydan
meningkatkan cholinergic muscarinic activity serta
menghambat cyclic AMP (adenosine monophospat).
Efek samping :
Gejala efek samping pada pengobatan jangka lama:
1. mulut kering, haus, gastrointestinal distress (mual, muntah, diare
feses lunak),
2. kelemahan otot, poliuria, tremor halus (fine tremor, lebih nyta pada
pasien usia lanjut dan penggunaan bersamaan dengan
neuroleptika dan antidepresan)
3. Tidak ada efek sedasi dan gangguan akstrapiramidal

STIKes SURYA GLOBAL YOGYAKARTA PRODI ILMU KEPERAWATAN


Anti ansietas psikoleptik,transquilizer minor dan anksioliktik
Golongan :
1. Diazepam
2. Klordiazepoksoid
3. Lorazepam
4. Clobazam
5. Brumazepin
Mekanisme Kerja :
Sindrom ansietas disebabkan hiperaktivitas dari system limbic yang terdiri
dari dopaminergic, nonadrenergic, seretonnergic yang dikendalikan oleh
GABA ergic yang merupakan suatu inhibitory neurotransmitter.
Obat antiansietas (benzodiazepine) yang bereaksi dengan reseptornya
yang akan meng-inforce the inhibitory action of GABA neuron, sehingga
hiperaktivitas tersebut mereda.
STIKes SURYA GLOBAL YOGYAKARTA PRODI ILMU KEPERAWATAN
Efek samping :
1. Sedasi ( rasa mengantuk, kewaspadaan berkurang, kinerka
psikomotor menurun, kemampuan kognitif melemah)
2. Relaksasi otot ( rasa lemas, cepat lelah dan lain-lain)
3. Potensi menimbulkan ketergntungan lebih rendah dari narkotika
4. Potensi ketergantungan obat disebabkan oleh efek obat yang
masih dapat dipertahankan setelah dosis trerakhir berlangsung
sangat singkat.
5. Penghentian obat secara mendadak, akan menimbulkan
gejala putus obat, pasien menjadi iritabel, bingung, gelisah,
insomania, tremor, palpitasi, keringhat dingin, konvulsi.

STIKes SURYA GLOBAL YOGYAKARTA PRODI ILMU KEPERAWATAN


ANTI INSOMNIA Hipnotik,
Somnifacient/hipnotika.
1. Acuan Fenobarbital
2. Golongan :
a. Nitrazepam
b. Triazolam
c. Estazolam
d. Chloral hydrate
3. Mekanisme Kerja bekrja pada reseptor BZ1 di susunan
saraf pusat yang menjadi perantara untuk proses tidur.
STIKes SURYA GLOBAL YOGYAKARTA PRODI ILMU KEPERAWATAN
Efek samping :
1. Supresi SSP pada saat tidur
2. Rebound Phenomen
3. Disinhibiting efect yang menyebabkan perilaku
penyerangan dan ganas pada penggunaan
golongan benzodiazepine dalam waktu yang
lama.

STIKes SURYA GLOBAL YOGYAKARTA PRODI ILMU KEPERAWATAN


Anti Panik ?????.........

STIKes SURYA GLOBAL YOGYAKARTA PRODI ILMU KEPERAWATAN


Obat anti Obsesif-Kompulsif
A. Obat anti obsesi kompulsi dapat digolongkan menjadi :
1. Obat anti obsesi kompulsi trisiklik, contoh klomipramin
2. Obat anti obsesi kompulsi SSRJ, contoh sentralin,
paroksin, flovokamin, fluoksetin

B. Mekanisme kerja
Menghambat re-uptake neurotransmitter serotonin
sehingga gejala mereda.

STIKes SURYA GLOBAL YOGYAKARTA PRODI ILMU KEPERAWATAN


Peran perawat ... Ngapain????

1. Pengumpula data sebelum pengobatan


2. Melaksanakan prinsip pengobatan psikofarmaka
3. Melaksanakan program berkelanjutan dan sistem
rujukan
4. Menyesuaikan dengan terapi non farmakologi
5. Turut serta dalam pengembangan psikofarmaka
(research)

STIKes SURYA GLOBAL YOGYAKARTA PRODI ILMU KEPERAWATAN


STIKes SURYA GLOBAL YOGYAKARTA PRODI ILMU KEPERAWATAN

Anda mungkin juga menyukai