Anda di halaman 1dari 104

PENGANTAR TEKNOLOGI

INFORMASI

AMALI
TI STT PELITA BANGSA
PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI
Pengenalan Teknologi Informasi

TEKNOLOGI
BERASAL DARI BAHASA YUNANI YAITU :

TEKNOS & LOGOS

SUATU ALAT YANG DICIPTAKAN OLEH MANUSIA YANG DIGUNAKAN


UNTUK MEMUDAHKAN PEKERJAAN MANUSIA.

HASIL PERKEMBANGAN DARI ILMU PENGETAHUAN YANG ADA


Pengenalan Teknologi Informasi

Pengertian Teknologi Informasi (TI)


TI adalah istilah terhadap berbagai macam hal
dan kemampuan yang digunakan dalam
pembentukan, penyimpanan, dan
penyebaran informasi.
Pengenalan Teknologi Informasi
(cont.)
Perlunya Teknologi Informasi, karena:
Kompleksitas tugas manajemen
Pengaruh globalisasi
Perlunya response time cepat
Tekanan persaingan bisnis

Sistem Informasi
Pengertian : sistem yang menggunakan
Teknologi komputer untuk mengumpulkan,
memproses, menyimpan, menganalisis dan
menyebarkan informasi.
Pengenalan Teknologi Informasi
(cont.)
Sistem Informasi
Data : fakta mentah.
Informasi : data yang telah diorganisir sehingga memberi arti.
Pengetahuan :informasi yang diproses sehingga memberikan
pembelajaran, pemahaman untuk dapat diaplikasikan.

Sistem Informasi Berbasis Komputer atau Computer


Based Information System (CBIS)
Sistem Informasi yang menggunakan komputer dan
teknologi komunikasi untuk melakukan tugas-tugas
yang diinginkan.
Pengenalan Teknologi Informasi
(cont.)
Infrastruktur Informasi
Perangkat Keras (Hardware)
Perangkat Lunak (Software)

Jaringan dan Komunikasi

Basis Data (Database)

Information Management Personnel

Arsitektur Informasi
Perencanaan terhadap kebutuhan informasi
Pengenalan Teknologi Informasi
(cont.)

Kemampuan Sistem Informasi


Proses transaksi cepat dan akurat
Kapasitas penyimpanan besar dan akses cepat
Komunikasi cepat, dll.
Tujuan Teknologi Informasi
Memecahkan masalah, membuka kreativitas,
efektivitas dan efisiensi.
Prinsip Teknologi Informasi
High-Tech-High-Touch
Pengenalan Teknologi Informasi
(cont.)
Fungsi Teknologi Informasi
Menangkap (Capture), Mengolah (Processing),
Menghasilkan (Generating), Menyimpan (Storage),
Mencari Kembali (Retrieval), Melakukan Transmisi
(Transmission).
Keuntungan Teknologi Informasi
Speed, Consistency, Precision, Reliability
Teknologi Informasi dalam Berbagai Bidang
Akuntansi, Finance, Marketing, Produksi atau
Manajemen Produksi, Manajemen Sumber Daya
Manusia
KOMUNIKASI

Kata atau istilah komunikasi (dari bahasa


Inggris communication),secara etimologis atau
menurut asal katanya adalah dari bahasa Latin
communicatus, dan perkataan ini bersumber
pada kata communis Dalam kata communis ini
memiliki makna berbagi atau menjadi milik
bersama yaitu suatu usaha yang memiliki
tujuan untuk kebersamaan atau kesamaan
makna
KOMUNIKASI

Komunikasi secara terminologis merujuk


pada adanya proses penyampaian suatu
pernyataan oleh seseorang kepada orang
lain. Jadi dalam pengertian ini yang terlibat
dalam komunikasi adalah manusia.
Karena itu merujuk pada pengertian
Ruben dan Steward(1998:16) mengenai
komunikasi manusia yaitu:
KOMUNIKASI
Human communication is the process
through which individuals in relationships,
group, organizations and societies
respond to and create messages to adapt
to the environment and one another. Bahwa
komunikasi manusia adalah proses yang
melibatkan individu-individu dalam suatu
hubungan, kelompok, organisasi dan
masyarakat yang merespon dan
menciptakan pesan untuk beradaptasi
dengan lingkungan satu sama lain.
KOMUNIKASI

Untuk memahami pengertian komunikasi tersebut


sehingga dapat dilancarkan secara efektif dalam
Effendy(1994:10) bahwa para peminat
komunikasi sering kali mengutip paradigma yang
dikemukakan oleh Harold Lasswell dalam
karyanya, The Structure and Function of
Communication in Society. Lasswell mengatakan
bahwa cara yang baik untuk untuk menjelaskan
komunikasi ialah dengan menjawab pertanyaan
sebagai berikut: Who Says What In Which
Channel To Whom With What Effect?
KOMUNIKASI
Paradigma Lasswell di atas menunjukkan bahwa komunikasi
meliputi lima unsur sebagai jawaban dari pertanyaan yang diajukan
itu,yaitu:
Komunikator (siapa yang mengatakan?)
Pesan (mengatakan apa?)
Media (melalui saluran/ channel/media apa?)
Komunikan (kepada siapa?)
Efek (dengan dampak/efek apa?).
Jadi berdasarkan paradigma Lasswell tersebut, secara sederhana
proses komunikasi adalah pihak komunikator membentuk (encode)
pesan dan menyampaikannya melalui suatu saluran tertentu kepada
pihak penerima yang menimbulkan efek tertentu.
PENGANTAR
TEKNOLOGI INFORMASI
PENGANTAR
TEKNOLOGI INFORMASI QUIZ 1
TUGAS INDIVIDU
1. DARI PERKEMBANGAN TEKNOLOGI
INFORMASI YANG ADA MENGARAH PADA SISTEM KOMPUTER,
SEBUATKAN 3 CONTOHNYA ?
2. SEBUTKAN INSTITUSI/PROVAIDER YANG TERKAIT ?
3. JELASKAN KETIGA CONTOH TERSEBUT
DARI SEGI DATA HINGGA MENJADI
INFORMASI ?
4. JELASKAN KETERKAITANNYA DENGAN KOMUNIKASI SERTA
EFEKNYA?

INFORMATION : BISA MENGGUNAKAN MEDIA HP


SEARCH GOOGLE
PENGANTAR
TEKNOLOGI INFORMASI
DEFINISI TEKNOLOGI
DEFINISI INFORMASI
DEFINISI KOMUNIKASI
DEFINISI KOMPUTER

DATA INFORMASI
Komputer

KOMPUTER BERASAL DARI KATA :

JADI BERDASARKAN ASAL KATANYA KOMPUTER BISA DISEBUT


MESIN HITUNG
A World of Computers
What is computer literacy (digital literacy)?

Current knowledge and understanding


of computers and their uses
Computers are everywhere

p. 4-5 Fig. 1-1 Next


What Is a Computer?
How is a computer defined?

Electronic device operating under the control of


instructions stored in its own memory

Processes data into information


Accepts data Conveys meaning and is
Collection of useful to people
unprocessed items

Produces and stores results

p. 6 Next
What Is a Computer?
What is the information processing cycle?
Input
Process
Output
Storage
Communication

p. 6 Fig. 1-2 Next


KOMPUTER DAN
PENGOLAHAN INFORMASI

DEFINISI KOMPUTER
ALAT ELEKTRONIK YANG DAPAT MENERIMA
INPUT DATA DAN MENGOLAHNYA MENJADI SUATU INFORMASI
YANG DIINGINKAN,DENGAN MENGGUNAKAN SUATU PROGRAM
YANG TERSIMPAN DI MEMORINYA, SERTA DAPAT MENYIMPAN
PROGRAM DAN HASIL PENGOLAHANNYA, DIMANA BEKERJA
SECARA OTOMATIS
SEJARAH KOMPUTER
KOMPUTER GENERASI PERTAMA ( 1946-1959 )

CIRI-CIRINYA
KOMPONEN YANG PERGUNAKAN ADALAH TABUNG HAMPA
UDARA (VACUUM TUBE) UNTUK SIRKUITNYA
PROGRAM HANYA DAPAT DENGAN BAHASA MESIN CONTOH
ASSEMBLER
CEPAT PANAS
PROSESNYA KURANG CEPAT
SIMPANNYA KECIL
MEMBUTUHKAN DAYA LISTRIK YANG BESAR
ORIENTASINYA TERUTAMA PADA APLIKASI BISNIS

CONTOH : UNIVAC 1 ( UNIVERSAL AUTOMATIC COMPUTER),


SEAD, G 15, SWAC, UNIAC 1
SEJARAH KOMPUTER
KOMPUTER GENERASI KEDUA (1959- 1965)
CIRI-CIRINYA
KOMPONEN YANG DIPERGUNAKAN ADALAH
TRANSITOR
PROGRAM DIBUAT DENGAN BAHASA TINGKAT TINGGI
MENGGUNAKAN SIMPANAN LUAR MAGNETIC TAPE DAN
MAGNETIC DISK
YANG BERBENTUK REMOVABLE DISK
MEMBUTUHKAN DAYA LISTRIK LEBIH SEDIKIT
MEMPUNYAI KEMAMPUAN REAL-TIME DAN TIME-SHARING
UKURAN FISIK KOMPUTER LEBIH KECIL
PROSES OPERASI SUDAH CEPAT SAMPAI JUTAAN OPERASI
PERDETIK
KAPASITAS MEMORI UTAMANYA SUDAH LEBIH BESAR
CONTOH : IBM 1401, IBM 7090, ILLIAC-II
SEJARAH KOMPUTER
KOMPUTER GENERASI KETIGA (1965-1970)
CIRI-CIRINYA
KOMPONEN YANG DIPERGUNAKAN ADALAH IC
(INTEGRATRE CIRCUITS)
PENINGKATAN DARI SOFTWARENYA
LEBIH CEPAT DAN LEBIH TEPAT
UKURAN KECEPATAN SAMPAI DENGAN NANOSECONDS(MILIAR)
KAPASITAS MEMORI LEBIH BESAR
DAPAT MENYIMPAN RATUSAN JUTAAN KARAKTER
MEMBUTUHKAN DAYA LISTRIK YANG LEBIH HEMAT
MEMUNGKINKAN UNTUK MELAKUKAN MULTIPROCESSING DAN
MULTIPROGRAMMING
HARGA SEMAKIN MURAH DARI GENERASI SEBELUMNYA
KEMAMPUAN MELAKUKAN KOMUNIKASI DATA DARI SATU KOMPUTER
KE KOMPUTER LAIN MISALNYA ALAT KOMUNIKASI TELPON.
CONTOH : IBM 390
SEJARAH KOMPUTER
KOMPUTER GENERASI KEEMPAT (SEJAK 1970)

CIRI-CIRINYA
MENGGUNAKAN LSI (LARGE SCALE INTERGRATION)
ATAU BIPOLAR LARGE SCALE
INTEGRATION
DIKEMBANGKANNYA KOMPUTER MIKRO YANG
MENGGUNAKAN MICROPROCESSOR DAN
SEMICONDUKTOR YANG BERBENTUK CHIP UNTUK
INTERNAL MEMORY

CONTOH : BMC, IBM, APPLE


SEJARAH KOMPUTER
KOMPUTER GENERASI KELIMA

CIRI-CIRINYA
MENGGUNAKAN VLSI (VERY LARGE SCALE INTERGRATION)
DIKEMBANGKANNYA JOSEPH JUNCTION TEKNOLOGI YANG
MEMUNGKINKAN BISA MENGGANTIKAN CHIP YANG DAPAT
MEMPROSES TRILIYUNAN OPERASI PERDETIK YANG
DIPELOPORI OLEH JEPANG YANG DIKEMBANGKAN OLEH ICOT
(INSTITUT FOR NEW
COMPUTER TECHNOLOGY)

CONTOH : IBM ASCI WHITE


( KECEPATANNYA LEBIH DARI 1,3 TRILYUN )
HARDWARE

SOFTWARE

BRAINWARE
Pengertian Hardware

Pengertian Software

Pengertian Brainware
SIKLUS PENGOLAHAN DATA
SIKLUS PENGOLAHAN DATA (DATA PROCESSING CYCLE)

INPUT PROSES OUTPUT


SIKLUS PENGOLAHAN DATA YANG DIKEMBANGKAN

ORIGINATION INPUT PROCESING OUTPUT DISTRIBUTION

STORAGE
PENJELASAN DIAGRAM PENGEMBANGAN
PENGOLAHAN DATA

ORIGINATION
PROSES PENGUMPULAN DATA / PENCATATAN DATA KE
DOKUMEN DASAR.

INPUT
MEMASUKKAN DATA KEDALAM SISTEMKOMPUTER MELALUI
ALAT INPUT.

PROCESSING
PROSES PENGOLAHAN DATA YANG SUDAH DI INPUT KEDALAM
SISTEM KOMPUTER.
PENJELASAN DIAGRAM PENGEMBANGAN
PENGOLAHAN DATA

OUTPUT
MENGELUARKAN HASIL PROSES DARI PENGOLAHAN DATA BERUPA
INFORMASI.

DISTRIBUTION
MENDISTRIBUSIKAN HASIL PENGOLAHAN DATA KEPADA YANG
MEMBUTUHKAN INFORMASI.

STORAGE
PEREKAMAN HASIL KE SIMPANAN LUAR, UNTUK DIGUNAKAN SEBAGAI
INPUT PADA PROSES SELANJUTNYA.
Taksonomi Ringkas Komputer

Embedded System
Personal Computer
Workstation
Portable Computer
Handheld Device
Server
Mainframe dan
Supercomputer
Embedded System

Embedded system: Sebuah microprocessor yang


ditanam sebagai komponen sebuah sistem yang lebih
besar
Lebih dari 90% microprocessor tersembunyi dalam
peralatan elektronik dan rumah tangga biasa:
Thermostats, lampu lalu lintas, mobil, jam tangan, mainan, TV,
camcoder, oven
Segala yang menggunakan listrik adalah kandidat
untuk embedded system
Personal Computer

Personal computer: Dirancang untuk digunakan oleh


hanya 1 orang dalam 1 waktu
Alat untuk meningkatkan produktivitas, kreativitas, dan
komunikasi
Desktop computer memiliki beberapa komponen:
Tower (berisi microprocessor dan komponen lain)
Monitor, keyboard, mouse, speaker
Beberapa dirancang dalam casing yang menyatu dengan
monitor
Workstation

Workstation: Komputer desktop high-end dengan


kekuatan komputasi yang sangat besar
Digunakan untuk aplikasi interaktif yang membutuhkan
komputasi yang sangat intensif
Analisis data ilmiah skala besar
Batas yang membedakan workstation dengan
komputer desktop biasa semakin tidak jelas
Portable Computer

Laptop computerkadang-
kadang disebut sebagai
notebook computer
didesain untuk portabilitas
Netbook: berukuran sangat
kecil, sangat ringan,
kemampuan dasar
Handheld Device

Personal digital assistants


(PDAs)
Smart phones
menggabungkan telepon,
kamera, PDA, game,
music/video player
Tablet computers
menjembatani smart phone
dengan notebook/netbook PC. Smart phone
Server

Server: A Sebuah komputer yang menyediakan


layanan akses data, program, dll. kepada komputer
lain yang terkoneksi dalam jaringan

Semua komputer desktop bisa digunakan sebagai server, tapi


ada yang khusus didesain untuk kebutuhan ini
Server mempunyai processor yang lebih cepat, memory yang
lebih besar, dan koneksi jaringan yang lebih cepat
Sering dikelompokkan bersama untuk meningkatkan
kekuatan pemrosesannya
Mainframe

Mainframe: Komputer yang berukuran satu ruangan


Sebelum adanya komputer berukuran kecil
(microcomputer), umumnya pemrosesan komputer
dilakukan oleh komputer mainframe
Mainframe zaman sekarang digunakan oleh
organisasi besar, seperti airline dan bank
Komputer mainframe bisa berkomunikasi secara
simultan dengan beberapa user melalui timesharing
Supercomputer

Umumnya
supercomputer
dibangun dari ribuan
microprocessor
Menyediakan
kemampuan komputasi
paling cepat dan
dengan kekuatan paling
besar
TIGA KOMPONEN UTAMA
KOMPUTER
OUTPUT UNIT

SYSTEM UNIT

INPUT UNIT
Komputer dalam
Perspektif (cont.)
Hardware komputer
Komputer awal
menggunakan vacuum tube
(tabung hampa udara)
Tabung hampa udara
digantikan oleh transistor
Pertengahan 1960an,
komputer mulai
menggunakan integrated
circuitsilicon chip yang Perbandingan vacuum tube,
transistor, dan integrated
mengandung ratusan circuit
Komputer dalam
Perspektif (cont.)

Kelebihan integrated circuit


Handal: Lebih tidak mudah gagal
Ukuran: Chip yang mungil menggantikan papan yang besar
Kecepatan: Listrik berpindah dalam jarak yang lebih kecil
Efisiensi: Chip menggunakan listrik yang lebih sedikit dan
menghasilkan panas yang lebih sedikit
Biaya: Produksi masal membuat harga chip tidak mahal

8
4
5

Komponen Perangkat Keras Komputer

Input devices (piranti


masukan)
Output devices (piranti
Keluaran
Microprocessor (CPU)
Memory dan storage
device (piranti
penyimpanan)
Primary storage
Secondary storage
Peripherals
9/2/2013 KU1072/PTI-B
4
6

Data vs Informasi

Data
fakta, bilangan, karakter, simbol, gambar yang masih
mentah / tidak teroganisir / perlu diproses lebih lanjut
Informasi
data yang sudah diproses / diinterpretasi
komunikasi yang memiliki sebuah nilai yang dapat
dimengerti
apapun yang dapat dikomunikasikan

9/2/2013 KU1072/PTI-B
4
7

Bit vs Byte

Bit: dari Binary digit


Unit terkecil dari informasi yang dapat diproses komputer
Memiliki 2 kemungkinan nilai: 0 / 1

Byte
Kumpulan 8 bit
Dapat merepresentasikan 256 pesan berbeda (256 = 28)

9/2/2013 KU1072/PTI-B
4
8

Bit sebagai Bilangan

Menyatakan semua bilangan dengan kombinasi 0


dan 1
Bilangan desimal dikonversi ke bilangan biner
Proses konversi tidak tampak dari user

9/2/2013 KU1072/PTI-B
4
9

Bit sebagai Kode

Kode merepresentasikan setiap huruf,


digit, dan karakter spesial
ASCII: paling banyak digunakan
Setiap karakter memiliki kode 8 bit yang
unik
256 kode unik dari 26 huruf, 10 digit, dan
beberapa karakter spesial
Awalnya dirancang hanya untuk karakter b.
Inggris
Unicode: mendukung lebih dari
100.000 karakter unik
Memungkinkan untuk merepresentasikan
karakter bahasa-bahasa dunia lainnya

9/2/2013 KU1072/PTI-B
5
0

Bits, Bytes, & Buzzwords

1 Byte = 8 bits = 1 karakter ASCII

9/2/2013 KU1072/PTI-B
Perangkat hardware komputer
Input, Proses, Output
Perangkat Keras Komputer
(Hardware)

Komponen Hardware
Central Processing Unit(CPU)
Media Penyimpanan atau Memory
Input Device (Peralatan Input)
Output Device (Peralatan Output)
Communication Device (Peralatan Komunikasi)
Perangkat Keras Komputer
(Hardware) (cont.)
Central Processing Unit (CPU)
Komponen CPU :
Control Unit
Arithmatic Logic Unit (ALU)
Perangkat Keras Komputer
(Hardware) (cont.)
Machine Cycle (Siklus Mesin)
Fetch
Decode
Execute
Store
Communication Device (Peralatan Komunikasi)
Faktor Penentu Kemampuan Prosesor:
System Clock
Bus Width
I/O Bus

Data Bus

Word Size
Perangkat Keras Komputer
(Hardware) (cont.)
Jenis Proses :
Serial Processing
Parallel Processing
SIMD (Single Instructin Multiple Data)
MIMD (Multiple Instructin Multiple Data)
Pipeline Processing
Tahapan Proses :
Pengambilan instruksi
Penerjamahan instruksi
Ekseskusi instruksi
Penulisan hasil instruksi
Perangkat Keras Komputer
(Hardware) (cont.)

Media Penyimpanan (Storage)


Primary Storage
RAM (Random Access Memory)
DRAM (Dynamic RAM)

SRAM (Static RAM)


Perangkat Keras Komputer
(Hardware) (cont.)
EDORAM (Extended Data Out RAM )
72 pin

SDRAM
168 pin
Perangkat Keras Komputer
(Hardware) (cont.)
ROM (Read Only Memory)
PROM

EPROM

EEPROM
Perangkat Keras Komputer
(Hardware) (cont.)
Circuit Board
SIMM (Single In-line Memory Module)
DIMM (Dual In-line Memory Module)
Perangkat Keras Komputer
(Hardware) (cont.)

Cache Memory (Flash RAM)

Video Memory (VRAM)

Video Memory Stick


Perangkat Keras Komputer
(Hardware) (cont.)
Flash Memory

Secondary Storage
Magnetic Storage
Magnetic tape
Perangkat Keras Komputer
(Hardware) (cont.)
Magnetic Disk
Hard Disk

Floppy Disk (Diskette)

Optical Storage
Representasi data dalam memori : binary digit
Perangkat Keras Komputer
(Hardware) (cont.)
Karakteristik Media Penyimpanan
Kecepatan

Volatility

Metode Akses
Serial Access
Random Access

Paralell Access

Portability
Capacity
Perangkat Keras Komputer
(Hardware) (cont.)
Hirarki media penyimpanan memori
berdasarkan karakteristiknya :
Perangkat Keras Komputer
(Hardware) (cont.)

Perbandingan Primary Storage dan


Secondary Storage :
Temporary vs Permanent
Hanya dapat menyimpan data jika komputer
nyala vs Dapat menyimpan data jika komputer
mati
Peralatan Input (Input Device)
Keyboard
Perangkat Keras Komputer
(Hardware) (cont.)
Pointing Device
Mouse

Trackball

Joystick
Perangkat Keras Komputer
(Hardware) (cont.)
Terminal

Dumb terminal
ATM
Point of SalesTerminal
Perangkat Keras Komputer
(Hardware) (cont.)
Optical Reading Device (scanner)
Barcode Reader

Handprint Reader

Image Scanner
Perangkat Keras Komputer
(Hardware) (cont.)
Peralatan Output (Output Device)
Visual Display (Monitor)

Printer
Impact Printer

: dot matrix printer

Non Impact Printer

: inkjet printer
Perangkat Keras Komputer
(Hardware) (cont.)
Plotters

Computer Output Microfilm (COM)

Audio Response Unit (ARU)

Voice Output Device dalam bentuk Flash Memory


Perangkat Keras Komputer
(Hardware) (cont.)
Peralatan Komunikasi (Communication Device)
Modem (Modulation Demodulation)
External vs Internal Modem
Smart Modem
Fax modem
Perangkat Lunak Komputer
(Software) (cont.)
Sistem Operasi
- Pengertian
- Fungsi
- Contoh sistem operasi
- Penjelasan
Perangkat Lunak Komputer
(Software) (cont.)
Sistem Perangkat Lunak
System Control Programs
System Support Program
System Utility Program
System Performance Monitor

System Security Monitor

Jenis Aplikasi Perangkat Lunak


Proprietary Application Software
Off the shelf Application Software
Perangkat Lunak Komputer
(Software) (cont.)
Permasalahan Software
Pemilihan dan Penilaian Software
Software Licensing
Software Upgrades
Open Systems
Open Source Software
Bahasa Pemrograman
Bahasa Mesin (Machine Language)
Bahasa Rakitan (Assembly Language)
Bahasa Prosedural (Procedural Language)
Bahasa tidak Prosedural / terprosedure
(Nonprocedural Language)
Perangkat Lunak Komputer
(Software) (cont.)

Bahasa Pemrograman Natural (Natural Language)


Bahasa Pemrograman Virtual
HTML (Hypertext Markup Language)
Extensible Markup Language (XML)
Componentware
Virtual Reality Modeling Object
Bahasa Pemrograman Object Oriented
Telekomunikasi dan Jaringan

Sistem Telekomunikasi
Perangkat Keras
Media Komunikasi
Jaringan Komunikasi
Perangkat Lunak Komunikasi
Penyedia Komunikasi Data
Protokol Komunikasi
Aplikasi Komunikasi
Dua Sisi Sistem Telekomunikasi
Pengirim Informasi (Tansmitter of Information)
Penerima Informasi (Receiver of Information)
Telekomunikasi dan Jaringan
(cont.)
Fungsi Sistem Telekomunikasi
Media Telekomunikasi
Sinyal Analog
Sinyal Digital
Prosesor Komunikasi (Communication
Processor)
Modem
Multiplexer
Front-end Processor
Telekomunikasi dan Jaringan
(cont.)
Channel dan Media Komunikasi
Media Kabel (Cable Media)
Twisted Pair Wire
Kabel Koaksial
Kabel Fiber optic

Radio Selular

Infra Red

Media Penyaringan (Broadcast Media)


Microwave Transmission

Satellite Transmission

Radio
Telekomunikasi dan Jaringan
(cont.)

Karakter Media Komunikasi


Kecepatan Pengiriman
Cara Pengiriman (Transmission Mode)
Asynchronous

Synchronous

Ketepatan Pengiriman (Transmission Accuracy)


Pengangkut dan Pelayanan Telekomunikasi
(Tellecomunication Carriers and Services)
Switched and Dedicated Lines

Wide-Area Telecomunication (WATS)

Telepon dan Layanan Hubungan Telepon (Telephone and


Dialing Services)
Telekomunikasi dan Jaringan
(cont.)

Layanan Yang Terintegrasi Jaringan


Digital (Integrated Services Digital Network / ISDN)
Jalur Langganan Digital (Digital Subscriber Line)
Jaringan
Jaringan Area Lokal (Local Area Network / LAN)
Wireless Local Area Networks (WLANs)

Teknologi Bluetooth

Private Branch Excanges (PBX)

Wide Area Networks


Value Added Networks

Virtual Private Networks (VPNs)


Telekomunikasi dan Jaringan
(cont.)
Sistem Operasi Jaringan
Perangkat Lunak Manajemen Jaringan
Protokol
Ethernet
TCP/IP
Komunikasi diantara Protocol
Tipe Transmisi Data
Packet Switching
Frame Relay
FDDI
ATM
dan lain-lain
Telekomunikasi dan Jaringan
(cont.)

Proses Terdistribusi
Terminal to Host processing
File Server Processing

Server Architecture and Processing


Distributed Presentation
Remote Presentation

Remote Data Management

Distributed Data Management

Pengolahan Peer-to-peer
Telekomunikasi dan Jaringan
(cont.)
Aplikasi Telekomunikasi
Pesan Elektronik
Videoconferencing
Pertukaran Data Elektronik (Electronic Data
Interchange / EDI)
Transfer Dana Elektronik (Electronic Fund Transfer/
EFT)
Facsimiles
Telecommuting
Distance Learning
Internet, Intranet, Ekstranet

Pengertian Internet
Jaringan komputer terbesar di dunia, kumpulan
jaringan-jaringan
Evolusi Internet
Infrastuktur dari Internet
Penggunaan Internet
Alamat di Internet
Akses Internet
Dial-up
Landline Broadband
DSL
Cable Modem
Wi-Fi
Satellite
Cell Phones
Internet, Intranet, Ekstranet
(cont.)
Layanan yang Disediakan oleh Internet :
Layanan Komunikasi
e-mail
USENET Newsgroup(Forums)
LISTSERV
Chatting
Instant Messaging
Telnet
Internet Telephony
Internet Fax
Streaming Audio dan Video
Real-time Audio dan Video
Internet, Intranet, Ekstranet
(cont.)

Layanan Perolehan Informasi


(Information Retrieval Services)
File Transfer Protocol (FTP)
Archie
Gophers
Veronica (Very Easy Rodent Oriental Netwide
Index to Computer)
Wide Area Information Server (WAIS)
Web Services
Internet, Intranet, Ekstranet
(cont.)
World Wide Web
Browser
Offline Browser
Mesin Pencari (Search Engine)
Push Technology
Penyaring Informasi
Clipping Services
Personalized Web Service
Web Authoring
Tantangan-tantangan Internet
Teknologi-Teknologi Baru
Peraturan Internet
Ekspansi Internet
Internet Privacy
Internet, Intranet, Ekstranet
(cont.)

Pengertian Intranet
Private Network
Keamanan Intranet
Public Key Security
Encryption
Digital Certificates

Firewall
Assured Pipeline
Internet, Intranet, Ekstranet
(cont.)

Pengertian Ekstranet
Tipe-tipe dari Ekstranet
Satu perusahaan
Ekstranet Industri

Joint Venture atau Mitra Bisnis

Portal Informasi Perusahaan


(Enterprise Information Portals)
Mobile Internet
Berkat tersedianya
microprocessor dalam jumlah
besar dan harga yang murah,
dunia saat ini dipenuhi oleh
berbagai variasi komputer,
masing-masing dengan tugas
yang spesifik
Penggunaan Komputer di
Indonesia

1956 Bank Indonesia mulai menggunakan UNIVAC


1004
1964 TNI angkatan darat di Bandung menggunakan
IBM System 1401
1967 ITB sebagai perguruan tinggi pertama yang
menggunakan komputer, yaitu IBM System 1401
1972 PUSILKOM UI mulai melakukan kegiatan
operasional komputasi di lingkungan kampus UI
Sumber: Sejarah Penggunaan ICT di Indonesia; http://www.teknologiinformasidankomunikasi.com/ict/sejarah-
pengguna-ict-indonesia/; akses 24 Agustus 2012
Penggunaan Komputer di Indonesia
(cont.)
1973 dan sampai awal tahun 1980-an terdapat beberapa
lembaga pemerintah menggunakan lebih dari 1 unit
komputer a.l. Pertamina, Bank Rakyat Indonesia (IBM
S/370), BNI 1946 (IBM S/370, S/32), BAPINDO (Q1), Pupuk
Sriwijaya (IBM S/370), PT Tambang Timah (NCR Century),
PT Semen Cibinong (IBM S/3), Asuransi Jiwasraya (IBM
S/370), PLN (IBM S/370, S/3, UNIVAC 90/30), Perumtel
(NCR), Garuda Indonesian Airways (IBM S/370), DKI Jaya
(IBM S/370), Pusat Reaktor Atom Bandung (PDP 11/34),
Pupuk Kujang (IBM 4331).
Sejak mulai maraknya penggunaan PC pada awal tahun 80-
an, maka selanjutnya semakin banyak perusahaan dan
personal di Indonesia yang menggunakan komputer dan
jumlahnya
12 menjadi tidak terhitung.
Sumber: Sejarah Penggunaan ICT di Indonesia; http://www.teknologiinformasidankomunikasi.com/ict/sejarah-
pengguna-ict-indonesia/; akses 24 Agustus 2012
Sistem Fungsional, Perusahaan dan
Interorganisasi
Karakteristik Sistem Informasi
Fungsional (Characteristics of
Functional Information Systems)
terdiri dari beberapa subsistem
sistem informasi dependen
sistem informasi fungsional berhubungan satu
sama lain
sistem informasi fungsional berhubungan dengan
lingkungan
Sistem Fungsional, Perusahaan dan
Interorganisasi (cont.)
Sistem Informasi Manajemen (SIM)
Pengertian
Hasil SIM :
Routine, Scheduled Reports
Ad-hoc/ Demand Reports

Exception Reports

Transaction Processing Information System


Proses:
Batch Processing

Online Processing
Sistem Fungsional, Perusahaan dan
Interorganisasi (cont.)

Beberapa Modul TPS:


Order Processing
The Ledger (Buku Besar)
Accounts Payable and Receivable
Inventory Management, Receiving and Shipping
of Goods
Payroll
Periodic Reports and Statements
Sistem Fungsional, Perusahaan dan
Interorganisasi (cont.)
Sistem Akuntansi dan Keuangan
Anggaran dan Perencanaan Keuangan (Financial Planning
and Budgeting)
Prediksi atau Ramalan Keuangan dan Ekonomi (Economic
dan Financial Forecasting)
Anggaran (Budgeting)

Manajemen Investasi (Investment Management)


Kontrol terhadap Keuangan (Financial Controls)
Budgetary Control

Auditing

Analisis Kesehatan Keuangan

Analisis Keuangan dan Pengawasan Biaya


Sistem Fungsional, Perusahaan dan
Interorganisasi (cont.)
Sistem Penjualan dan Pemasaran
(Marketing and Sales System)
Customer Service (Layanan Terhadap Pelanggan)
Analisis profil dan kegemaran pelanggan
Mass Cutomization
Targeted Advertising on the Web
Customer Inquiry Systems and Automated Help Desk
Telemarketing
Advertising and Reaching Customer
Proses Pemesanan
Layanan tehadap Pelanggan
Dukungan Penjalan
Manajemen Account
Sistem Fungsional, Perusahaan dan
Interorganisasi (cont.)

Distribution Channels Management


Marketing Management
Pricing of Product or Services
Salesperson Productivity

Product-Customer Profitability Analysis

Sales Analysis and Trends

Customer Relationship Management (CRM)


Sistem Fungsional, Perusahaan dan
Interorganisasi (cont.)

Sistem Manajemen Operasi dan Produksi


Manajemen Logistik dan Material
Perencanaan Produksi/Operasi(Planning
Production / Operations)
Rancangan Kerja dan Manufaktur yang otomatis
(Automated Design Work and Manufacturing)
Computer-aided Design (CAD)
Computer-aided Manufacturing
Computer-integrated Manufacturing (CIM)
Sistem Fungsional, Perusahaan dan
Interorganisasi (cont.)

Sistem Manajemen Sumber Daya Manusia


Perekrutan (Recruitment)

Pemeliharaan dan Pengembangan Sumber


Daya Manusia
Perencanaan dan Manajemen Sumber
Daya Manusia
Sistem Fungsional, Perusahaan dan
Interorganisasi (cont.)

Integrated Information Systems and


Enterprise Resource Planning
Menghubungkan sistem yang ada
Menggunakan perangkat lunak Supply Chain Management
Menggunakan Enterprise Resource Planning (ERP) dan
Aplikasi SAP
Sistem Informasi Global / Interorganisasi
Sistem Global (Global Systems)
Electronic Data Intechange (EDI)
Electronic Funds Transfer (EFT)
Ekstranet
Shared Database
Integrated Messaging
Implikasi Sosial dan Etika
(cont.)

Resiko potensial dari penggunaan


teknologi digital (cont.):
Penyalahgunaan informasi untuk
kepentingan politik dan ekonomi
Bahaya ketergantungan pada teknologi
kompleks
Munculnya teknologi biodigital

9/2
Computer Ethics

Know the rules and the law.


Dont assume that its okay if its legal.
Think scenarios.
When in doubt, talk it out.
Make yourself proud.
Remember the golden rule.
Take the long view.
Do your part.
History of the
Future
Teknologi hari ini memunculkan
berbagai kemungkinan masa
depan yang menggairahkan,
tetapi juga bukannya tanpa
masalah
Kita harus berhadapan banyak
pertanyaan sulit seiring
perkembangan teknologi
Pertumbuhan eksponensial dari
kekuatan komputasi
memungkinkan teknologi yang
45
dulu tampak sangat jauh akan
segera menjadi makanan sehari-

Anda mungkin juga menyukai