Anda di halaman 1dari 14

Counter Selluler dan Warung Sembako

Disusun oleh :

Dani Dwi Prabowo
ME 2A
3.21.13.0.07
Profil Usaha

Nama Usaha : Zahra selluler
Nama Pemilik : Nur Khasanah
Alamat : Jenarsari 01/05 Gemuh, Kendal
Jenis Usaha : Counter selluler dan warung
sembako
Tahun Mulai : 2012.
Profil Pengusaha

Nama Pengusaha : Nur Khasanah
Gender : Perempuan
Usia : 34 tahun
Pendidikan terakhir : SMP
Latar belakang

Kewirausahaan (Entrepreneurship) adalah
proses mengidentifikasi, mengembangkan, dan
membawa visi ke dalam kehidupan. Visi
tersebut bisa berupa ide inovatif, peluang, cara
yang lebih baik dalam menjalankan sesuatu.
Hasil akhir dari proses tersebut adalah
penciptaan usaha baru yang dibentuk pada
kondisi risiko atau ketidakpastian
Sejarah Usaha

Tahun 2012, ibu Nur Khsanah atau yang sering disebut
mbak nur mengawali usahanya pertama kali yaitu
dengan mulai menjual pulsa selluler dengan niat coba
coba pada mulanya. Ternyata darisitulah mbak Nur
melihat peluang usaha untuk mengembangkan
ushanya menjadi counter selluler dengan modal awal
Rp. 200 ribu. Hingga saat ini telah memiliki juga usaha
sembako. Mbak Nur memberi nama ushanya dengan
nama Zahara Selluler
Gambar tempat usaha

Analisis Keuangan

Untuk penjualan pulsa
per hari Rp. 200.000 rb X 7 hari = Rp. 1400.000 rb
Keuntungan dalam 1 minggu
penjualan pembelian = Rp. 154.0000 - Rp. 1400.000
= Rp. 140.000
Untuk penjualan sembako


Biaya tetap (TFC)
-biaya sewa tempat = Rp. 50.000
-biaya pegawai = Rp. 20.000
= Rp. 70.000
Pendapatan 1 barang(RU) = Rp. 200.-
Banyaknya barang (Q) yang akan di jual..
RU X Q = TFC
200 X Q = 70.000
200 Q = 70.000
Q = 350
Apek biaya :

Biaya tetap + pembelian barang = Rp. 70.000 + Rp. 3.500.000
Total modal = Rp. 3.570.000

Penghasilan perbulan
Pengeluaran :
pembelian barang + gaji pegawai = Rp. 3.500.000 + Rp. 20.000
= Rp. 3.520.000
Pendapatan :
Penjualan barang = Q X RU + pembelian barang
= 350 x 200 + 3.500.000
Total pendapatan = Rp. 4.200.000
Laba :
Total pendapatan - total modal = Rp. 4.200.000 - Rp. 3.570.000
= Rp. 630.000
Pemasaran


Sasaran dari usaha ini adalah masyrakat atau warga
sekitar rumah, dengan masyrakat pembeli yang
mendominasi adalah pembeli pulsa. Akan tetapi
mbak nur juga melihat peluang dari banyaknya
pembeli pulsa di counternya itu denga sekaligus
menawarkan usaha sembakonya dengan harga yang
relatif lebih murah.
Hambatan dan Solusi


Hambatan :
1. Bayaknya persaingan dengan penjual sembako yang lainnya
di sekitar tempat usaha
2. Kurangnya modal untuk mengembangkan usaha yang ada
3. Tempat usaha yang belum memadahi untuk jumlah brang
yang banyak
Solusi :
1. Menambah inovasi usaha untuk mengurangi persaingan dari
kesamaan produk
2. melakukan pembukuan yang terperincih dari setiap
pemasukan dan pengeluaran
3. merenovasi tempat usaha agar lebih efisien dalam peletakan
barang usaha
Saran

Kepada siapapun yang ingin membuka usaha
jangan merasa pesimis dengan modal yang kecil
mulailah dari modal yang kecil dan kemauan yang
keras serta bermunajat kepada Allah
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai