Anda di halaman 1dari 7

ANALISA FEASISBILITY PADA SISTEM

KELISTRIKAN PERTAMINA CEPU AKIBAT


PENAMBAHAN PLTS 1 MW
Dosen Pembimbing 1 :
Rifqi Robuza Rohman Dr. Eng. I Made Yulistya Negara, S.T., M.Sc
07111645000046 Dosen Pembimbing 2 :
Dimas Fajar Uman Putra, S.T., M.T.
Latar Belakang
1. 95% Pembangkit Listrik yang dimiliki Indonesia menggunakan energy fosil
yang semakin hari semakin berkurang jumlahnya. Selain itu, pembangkit listrik
energy fosil memiliki dampak lingkungan yang buruk. Contohnya adalah
pencemaran udara.
2. Indonesia harus membangun pembangkit listrik menggunakan energy
terbarukan (non fosil) sebelum energy fosil yang dimiliki habis.
3. Intensitas cahaya matahari di Indonesia cukup berlimpah. Pembangunan
Pembangkit Listrik bertenaga Matahari dapat menjadi solusi bagi Indonesia.
4. PT Pertamina EP Cepu berencana membangun PLTS menggunakan solar PV
5. Perlu adanya analisa kelayakan sistem yang dimiliki PT Pertamina EP Cepu
sebelum pembangunan PLTS ini.
Permasalahan
Menganalisa pengaruh penambahan PLTS sebesar 1MW terhadap sistem
yang terhubung dengan grid

Menganalisa daya yang dihasilkan solar PV.


Batasan Masalah
Analisa dilakukan menggunakan software. Software yang digunakan adalah ETAP,
PVsyst, dan Homer
Analisa finansial yang dilakukan pada tugas akhir ini seperti biaya konstruksi PLTS, biaya
operasi PLTS, dan nilai inflasi yang terjadi menggunakan asumsi berdasarkan standar
standar yang digunakan
Metodologi
Pengerjaaan Tugas akhir ini dilakukan dengan simulasi menggunakan software
ETAP, Homer energy, dan PVSyst. Software ETAP digunakan untuk
mensimulasikan sistem aliran daya, koordinasi proteksi, hubung singkat dan
kestabilan transient. Sedangkan untuk menentukan jumlah pembangkitan dari
Solar PV menggunakan software Homer energy dan PVSyst.
Daftar Pustaka
1. PertaminaCepu, P.T.E.P., Detailed Feasibility Study.
2. Kristianto, A.N., Studi Kelayakan Investasi Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) Di Pulau
Biaro Dengan Menggunakan Metode Real Option, in Fakultas Ekonomi. 2010, Universitas
Indonesia.
3. Lakpesdam, P.B.N.U., FEASIBILITY STUDY (FS) DAN DETAIL ENGINEERING DESIGN (DED) PLTS
DESA RAWASARI. 2016, Universitas Gadjah Mada.
4. Nugroho, A.W., Study Kelayakan Pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Pasang Surut di
Balikpapan, in Teknik Elektro. 2014, Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya,
Indonesia.
5. SAPUTRA, V.B., Analisa Gangguan Hubung Singkat Pada Sistem Tenaga Listrik Di KSO
Pertamina EP-GEO Cepu Indonesia Distrik 1 Kawengan Menggunakan Software Etap 12.6,
in Teknik Elektro. 2016, Universitas Muhammadiyah Surakarta.
6. Khoiriatis, A., ANALISA KESTABILAN TRANSIEN DAN MEKANISME PELEPASAN BEBAN AKIBAT
PENAMBAHAN PEMBANGKIT PADA SISTEM KELISTRIKAN NEW ISLAND TURSINA PT. PUPUK
KALIMANTAN TIMUR, in Teknik Elektro. 2017, Institut Teknologi Sepuluh Nopember: Surabaya.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai