Anda di halaman 1dari 9

TEKNOLOGI

PENGELOLAAN DAN
PENGOLAHAN LIMBAH

KELOMPOK I

Hardi Rahayu Saputra


Nurul Hidayah Pengolahan minyak goreng
Puji Ayu Lestari bekas menjadi sabun batang
Siti maisyaroh
Sumini

Dosen pembimbing : Hasmalina, M.Si


PENDAHULUAN

Banyaknya industri
kuliner di Indonesia,
khususnya Pekanbaru

Minyak goreng
bekas
Dampak Minyak Goreng Bekas

1.Bagi Kesehatan 2. Bagi Lingkungan


Minyak goreng yang digunakan Kandungan senyawa dengan
berulangkali pada suhu tinggi mengubah karakteristik sebagai limbah B3
hidrolis lemak menjadi asam lemak
bebas yang mudah teroksidasi sehingga membuat minyak jelantah
berakibat gangguan kesehatan yang berpotensi meracuni ekosistem,
berhubungan dengan metabolisme mengganggu keseimbangan
kolesterol, penyakit tekanan darah BOD (biological oxide demand)
tinggi, dan jantung.
Minyak bekas juga akan membentuk
dan COD (chemical oxide
akrolein yaitu senyawa yang demand) pada badan-badan
menimbulkan rasa gatal pada yang sangat berperan
tenggorokan dan menimbulkan batuk. menopang kehidupan biota
Minyak bekas juga bersifat karsinogen
sehingga bisa menimbulkan kanker.
TUJUAN

Mengetahui cara pengolahan minyak goreng bekas


menjadi sabun mandi
Minyak goreng bekas

Merupakan minyak sisa-sisa atau limbah yang berasal dari jenis-jenis


minyak goreng yang berasal dari berbagai sumber.

Pemurnian

hal ini dilakukan untuk menghilangkan rasa serta bau yang tidak enak,
warna yang kurang menarik dan memperpanjang daya simpan
sebebelum digunakan kembali.
Sabun

Merupakan sulfaktan yang digunakan dengan air untuk mencuci dan


membersihkan.

sifat=-sifat sabun

1. Basa
2. Menghasilkan buih atau busa
3. Membersihkan
Tabel 1. Syarat mutu sabun mandi

Uraian Sabun Padat Sabun Lunak


1. Kadar air (%) Maks. 15 >15
2. Jumlah asam lemak > 70 64-70
3. Alkali bebas
-dihitung sebagai NaOH (%) Maks. 0,1 Maks. 0,1
-dihitung sebagai KOH (%) maks. 0,14 maks. 0,14
4. Asam lemak bebas (%) < 2,5 < 2,5
5. Bilangan penyabunan 196-206 196-206

( Sumber : SNI 06-3532-1994 )


Metodologi

Alat Bahan

Timbangan analitik Minyak goreng bekas


Hot plate NaOH
Klem dan statif KOH
Oven Pewarna
pH meter Parfum
Alat-alat kaca Alkohol
Gliserin
aquadest
Parameter penelitian

Analisa asam
Uji
Analisa lemak
organoleptik
kadar air

Warna
Aroma
Bentuk

Anda mungkin juga menyukai