Anda di halaman 1dari 12

Triage Non Trauma

Pelatihan TRIASE
EM nur Indonesia
NON TRAUMA/MEDICAL GUIDELINES

Triage 2
NYERI ABDOMEN
Kolik/terus menerus
Lokasi
Berhubungan dg makan
Disertai demam, muntah, kuning, hemel
Vaginal discharge ( wanita )
Perubahan defekasi
TTV
EKG pd epigastrik pain
P!/P2 bila shock/ severe pain
P3 bila hanya retensi urin/GE

Triage 3
PENURUNAN KESADARAN
Penyebab metabolik/obat, infeksi, sentral ( trauma/nontrauma ),
keracunan
TTV + ABCD
Sekunder survey, hati2 kemungkinan trauma
Harus bisa memastikan
- live threatening/reversible
- organic (sentral)/fungsional(metabolik)

Triage 4
SESAK NAFAS
Penyebab : jantung, Paru, sistim pembuluh darah, metabolik,
neurogenik, psikogenik
TTV, RR, tipe nafas, suara nafas ( sunyi-gawat)

Triage 5
NYERI DADA
Lokasi, durasi, radiasi, tipe, gejala yg menyertai, pencetus, risk factor
TTV, sesak, keringat dingin
EKG
Kirim keruang resusitasi

Triage 6
PENGKAJIAN TRIAGE
SOAP
SYSTEM

Triage 7
Tujuan
Untuk menguraikan pengkajian
sistem SOAP
Apakah SOAP itu ?
S = data subyektif
O = data obyektif
A = assess / penilaian
P = plan / perencanaan

Triage 8
S - Subyektif
Beri pertanyaan utk menemukan keluhan utama
Perawat triage sebagai detektif
Informasi minimal dan analisa gejala
Gunakan pertanyaan terbuka
Dapatkan suatu pernyataan ringkas

Triage 9
O - Obyektif
evaluasi fisik
data observasi penampilan pasien
data pengukuran tanda vital :
- suhu - pernapasan
- nadi - tekanan darah
- saturasi oksigen
data dari lokasi yang diperiksa

Triage 10
A - Assessment
Mengkaji dan mengevaluasi kumpulan data
subyektif dan obyektif

P - Plan
menegakkan prioritas & menempatkan
pasien sesuai kondisi
melakukan tes > lanjut jika perlu
intervensi spt O2, bidai, membalut

Triage 11
RINGKASAN
Melakukan sebuah proses triage yang sistematis
Mengumpulkan data subyektif dan obyektif yang cukup
Mengkaji berdasarkan pada keakutan pasien
Merencanakan intervensi yang sesuai
Dokumentasi yang lengkap

Triage 12

Anda mungkin juga menyukai