Anda di halaman 1dari 71

DERMATO

VIROLOGI
KARAKTERISTIK
VIRUS

Hanya punya salah satu asam nukleat DNA atau


RNA, tidak pernah memiliki keduanya
Tidak dapat mengadakan replikasi diluar sel
hidup
STRUKTUR VIRUS VIRION

1. Kapsomers kapsid
2. Asam nukleat
3. Nukleokapsid
4. Peplomer
5. Envelop
6. Matriks protein
7. Kapsomers kapsid
8. Asam nukleat
9. Nukleokapsid
KLASIFIKASI VIRUS ~ jenis asam nukleat

Golongan virus DNA

1. Papova virus veruka, kondiloma akuminata


2. Pox virus moluskum kontagiosum, variola
3. Herpes virus varisela, herpes zoster, herpes simpleks
Golongan virus RNA

1. Rhabdo virus rabies


2. Toga virus rubella, yellow fever
3. Paramyxo virus morbilli
4. Human Immunodeficiency Virus (HIV) AIDS
IMUNITAS TUBUH TERHADAP VIRUS

1. Adanya barrier fisik & kimia


a. Lapisan keratin (kulit intak)
2. Imunitas alamiah
a. Interferon (IFN)
b. Sel Natural Killer (NK)
3. Imunitas akuisita (didapat)
a. Imunitas humoral (antibodi)
b. Imunitas selular (Cellular Mediated Immunity / CMI)
VARISELA
(CHICKEN POX / CACAR AIR)

Etiologi :
Virus Varisela Zoster
> anak
Penularan : melalui droplet (sal.pernapasan) &kontak
langsung
Penyebaran : lesi pada tubuh, wajah, kulit kepala &
ektremitas bagian proksimal ( sentrifugal )
PATOGENESIS VARISELA
Virus

Infeksi Traktus respiratorius bagian atas / orofaring

Fase multiplikasi I Multiplikasi virus setempat

Viremia primer Saluran limfe/ pembuluh darah

Fase multiplikasi II Virus dimakan sel-sel RES (replikasi virus >>)

Viremia sekunder Aliran darah Demam


Malaise

Kulit
Membrana mukosa
Seluruh tubuh
GAMBARAN KLINIS
Keluhan : gatal ringan berat, demam
UKK : makula eritema 2 3 mm, papul, vesikel (dinding
tipis dikelilingi halo eritematosa), pustula, erosi, krusta
hipo/hiperpigmentasi ( 2 minggu ) polimorf
Membrana mukosa : orofaring, palatum & tonsil
ulserasi (dangkal dan nyeri)
Telapak tangan & kaki dapat terkena
Varicella
PERJALANAN KLINIS

Masa inkubasi gejala prodromal lesi kulit


( 10 21 hr) ( 2 3 hr)

Menular sejak 1-2 hari sebelum timbul erupsi krusta (5 hr)


Prodromal : demam, malaise, mialgia, batuk, nyeri tenggorokan
KOMPLIKASI

Infeksi sekunder (t.u pd anak-anak)


Pneumonia varisela (dewasa)
VARIAN KLINIS

1. Sindroma varisela kongenital


2. Varisela neonatal
3. Varisela hemoragik
4. Varisela bulosa
DIAGNOSIS BANDING

Herpes zoster diseminata


Herpes simpleks diseminata
Impetigo

DIAGNOSIS

Pemeriksaan klinis
Tzank test
Kultur

Sel raksasa (datia) berinti banyak


PENGOBATAN

Varisela neonatal
asiklovir i.v.
Anak ( imunokompetens ) self limited
simtomatik : antihistamin, antipiretik, bedak, antibiotik topikal
Dewasa ( tanpa komplikasi )
antivirus oral herpes zoster
Dewasa ( immunocompromised & pneumonia varisela primer )
asiklovir i.v.
PENCEGAHAN
Vaksin varisela (Varilrix) KI : ibu hamil
Imunoterapi (Varicella Zoster Immune Globulin / VZIG)

PROGNOSIS
Sindroma varisela kongenital & neonatal berat & fatal
Anak-anak tanpa komplikasi, infeksi sekunder
Dewasa pneumonia varisela
berat (Immunocompromised )
HERPES ZOSTER

Erupsi vesikuler intraepidermal


disebabkan oleh reaktivasi virus
varisela zoster laten pada orang yang
telah menderita varisela
Respon imun terganggu, >> terjadi pada
usia > 40 th
PATOGENESIS

VVZ laten ganglion sensoris radix posterior


CMI

Multiplikasi (-) VVZ reaktivasi multiplikasi (+)


Zoster sine herpete ganglionitis aktif

Radikuloneuritis nekrosis neural

neuralgia

Meningitis Akhiran saraf sensoris di kulit


Mielitis segmental

erupsi
GAMBARAN KLINIS

Gejala prodromal (4 5 hari sebelum erupsi)


Nyeri radikuler, parestesi pada dermatom yg terkena
Sakit kepala, malaise, demam (1 2 hari sebelum erupsi)
UKK

makula papula eritematosa

12 24 jam vesikel di atas dasar kulit eritema

3 hari pustula

7 10 hari krusta ( menetap 2 3 minggu)


LOKASI
Lokasi & distribusi lesi hampir selalu unilateral, terbatas
pada area yg di inervasi oleh ganglion sensorik (dermatomal)
Lokasi :

Torakal (53 56%)


Trigeminal (10 15%)
Servikal (12 20%)
Lumbal (8 9 %)
Lumbosakral (2 4%)
Herpes zoster torakalis
VARIAN KLINIS

1. Penyakit intra okuler


Adanya vesikel di puncak hidung (tanda Hutchinson)
2. Sindroma Ramsay Hunt
Mengenai N. facialis & auditorius (N VII & N VIII)
Gejala : nyeri mandibula, faring, laring, telinga, tuli, tinitus, vertigo,
nausea, vomitus, nistagmus
Tanda : lesi di telinga luar, lubang telingan atau membran timpani,
paralisis fasialis

3. Herpes zoster diseminata


Kulit : >>> lesi di luar dermatom, lebih berat & luas (bula hemoragik)
Alat dalam : paru, hati, otak (>> komplikasi)
Herpes zoster opthalmika Herpes zoster diseminata
KOMPLIKASI
Infeksi sekunder

Jaringan parut

Mata : uveitis, keratitis, ulkus kornea buta

Alat dalam : pneumonia, ensefalitis (jarang)

Neurologis : neuralgia post herpetika ( NPH )


Neuralgia Post Herpetik

Nyeri menetap & bertahan 30 hari


pada dermatom yang terkena setelah
erupsi HZ menghilang
Dapat berlangsung s/d 6 bulan
Nyeri seperti terbakar, menetap, nyeri
tajam atau menusuk, hilang timbul
Faktor resiko:

Usia tua (>50-60 tahun)


Distribusi HZ didaerah trigeminal
(t.u oftalmik)
Neuralgia pre herpetik (prodromal)
Nyeri hebat pada HZ akut (saat erupsi
timbul)
HZ berlangsung lama
Diabetes, imunosupresi, dll
DIAGNOSIS BANDING
Herpes simpleks
Dermatitis kontak alergi
Pemfigus
Pemfigoid bulosa
Dermatitis herpetiformis

DIAGNOSIS

Gambaran klinis
Tzanck test : sel raksasa (datia berinti banyak)
Kultur
PENGOBATAN
Pada imunokompeten tanpa komplikasi maks 3 hari I
1. Kompres larutan Burowi 1:40, antihistamin & analgetik
2. Asiklovir oral 5 x 800 mg / hari selama 7 hari
3. Valasiklovir 3 x 1000 mg / hari selama 7 hari
4. Famsiklovir 3 x 250 mg / hari selama 7 hari

Pada immunocompromised & infeksi diseminata


Asiklovir i.v, perawatan RS, banyak minum

Simtomatik : analgetik

Pencegahan NPH : prednison > 50 th KI (-)


Pengobatan NPH : gabapentin
HERPES SIMPLEKS

Erupsi vesikuler intra epidermal


Etiologi : virus herpes simpleks (HSV)
Bersifat akut, self-limited, rekuren
TIPE
1. Virus herpes simpleks tipe I (HSV I)
herpes orolabialis
2. Virus herpes simpleks tipe II (HSV II)
herpes genitalis
PATOGENESIS
1. HS primer ditularkan melalui
kontak langsung
( masa inkubasi 1 minggu )
2. HS sekunder :
Setelah infeksi primer
HSV menuju ganglion radix dorsalis
menetap (masa laten / inaktif)
FAKTOR PENCETUS
Demam

Lelah
Stress
Menstruasi
Trauma fisik
Paparan sinar matahari
Dingin & angin
Makanan merangsang (alkohol, pedas)
GAMBARAN KLINIS
A. Primer ( 3 minggu)
Prodromal (1 2 hari)
demam, malaise, sakit kepala, limfadenopati
rasa nyeri / terbakar atau gatal
UKK
Vesikel berkelompok diatas dasar kulit yg
eritem pustul krusta
Rekurens
( 1 2 minggu)

o kambuh pada lokasi yg sama


(terbatas pd mukokutan)
> ringan & singkat
DISTRIBUSI

Infeksi orolabial :
bibir, mulut, sekitar hidung, jari tangan
Infeksi genital :
Pria-batang dan glans penis
Wanita-labium mayor, minor, serviks,
perianal


VARIAN KLINIK

1. Herpes simpleks pd penderita


immunocompromised
2. Herpes simpleks pd neonatal
3. Erupsi variselaformis kaposi
4. Herpes whitlow (pada jari tangan)
5. Herpes keratokonjungtivitis
6. Eritema multiforme bersama infeksi herpes
simpleks rekurens
7. Herpes simpleks ensefalitis
DIAGNOSIS BANDING
Lesi oral
Stomatitis aftosa
Pemfigus vulgaris
Impetigo
Dermatitis kontak

Lesi genital
Sifilis
Chancroid
LGV
Granuloma inguinal
DASAR DIAGNOSIS

Infeksi rekurens oral atau genital


Pemeriksaan Tzanck sel raksasa (datia) berinti banyak
Kultur
PENGOBATAN
Topikal
Salep asiklovir
Salep / solutio idoksuridin & salep vidarabin
Isoprofil alkohol

Sistemik
A. Primer
Simtomatik : analgetik
Antivirus :
Asiklovir 5 x 200 mg/hari selama 7 hari
Valasiklovir 2 x 500 mg/hari selama 7 hari
Famsiklovir 3 x 250 mg/hari selama 7 hari
B. Rekurens

Lesi ringan : simptomatik atau topikal saja


Lesi berat antivirus :

asiklovir 5 x 200 mg/hari selama 5 hari


valasiklovir 2 x 500 mg/hari selama 5 hari
famsiklovir 3 x 250 mg/hari selama 5 hari
PROGNOSIS

Sering kambuh
Dapat terjadi penyebaran penyakit
Kebutaan
Fatal
VERUKA

Lesi intraepidermal
Etiologi : papovavirus/ papilomavirus st.
korneum
Semua usia >> anak-anak/ dewasa muda
Penyebaran : kontak/ autoinokulasi
penularan tdk langsung
BENTUK KLINIS

1. Veruka vulgaris
2. Veruka filiformis/ digitata
3. Veruka plantaris
4. Veruka plana
5. Veruka akuminata (kondiloma akuminata)
Veruka vulgaris

Papul/ nodul batas tegas, berskuama, warna abu/


coklat/ spt kulit, permukaan verukosa/ ireguler,
soliter/ berkelompok

Lokasi : seluruh tubuh tu ekstremitas ekstensor

Diagnosis banding : keratosis seboroik


Veruka filiformis/ digitata

Varian veruka vulgaris

Berupa penonjolan lunak, tipis spt benang/


bertangkai

Lokasi : wajah (kelopak mata, hidung) leher

Diagnosis banding : skin tag


Veruka filiformis
Veruka plantaris

Papul/ nodul/ plakat keratotik, soliter/ multipel, tdk


tampak garis kulit, nyeri di lateral lesi

Lokasi : telapak kaki tekanan

Diagnosis banding : kalus, klavus


Veruka plantaris
Veruka plana

Papul/ plakat diskret kecoklatan, sedikit menonjol,


permukaan licin, rata, multipel

Lokasi : wajah, lengan

Diagnosis banding : keratosis seboroik


Veruka plana
Veruka akuminata

Sinonim: kondiloma akuminata

Vegetasi bertangkai, warna spt daging, permukaan


tdk rata/ berjonjot

Lokasi : lipatan genitalia perianal, vulva, penis

Diagnosis banding : kondiloma lata


Kondiloma akuminata
PENGOBATAN

Bahan keratolitik
As.salisilat 40 %, TCA 80-90%
Bedah
Elektrokauter dg kuretase
Bedah beku
Bedah laser CO2
Lain2 : podofilin, bleomisin, interferon
MOLUSKUM KONTAGIOSUM

Etiologi : Pox virus

>>anak-anak wajah, tubuh, ekstremitas


Orang muda aktif seksual perigenital & perianal

Penyebaran : autoinokulasi resolusi spontan

Gambaran klinis : papul padat bentuk kubah dg


cekungan ditengah (delle)
Moluskum kontagiosum
DIAGNOSIS BANDING

Veruka
Varisela
folikulitis
Akne
Milia
Milia
Akne Folikulitis
PENGOBATAN

Mengeluarkan massa yg mengandung badan


moluskum :
ekstraktor komedo, jarum suntik, kuret
Bedah beku :
CO2, N2
VARIOLA
(SMALLPOX / CACAR)

Etiologi : pox virus variola mayor &


minor
Infeksi akut, keadaan umum buruk
sangat menular
Monomorf perifer tubuh (sentripetal)
GAMBARAN KLINIS

Inkubasi 10-14 hari

4 stadium :
Prodromal 2-3 hari
Makulopapuler/ erupsi
Vesikopustulosa/ supurasi
Resolusi 2 minggu
Krustasi deskrustasi rekonvalensi
BENTUK KLINIS

Hemoragik
Varioloid
Variola Minor

KOMPLIKASI

Bronkopneumonia, keratitis, panoftalmia,


orkitis, osteomielitis, dll.
PENCEGAHAN
vaksinasi

PENATALAKSANAAN
Karantina istirahat
Obat simtomatik
analgetik, antipiretik
Infeksi sekunder : antibiotika
Pertimbangkan : isoprenosin, interferon

Anda mungkin juga menyukai