Anda di halaman 1dari 20

Seminar Komunikasi Bisnis

Muhammad Taufik A. Cakmar


Strategi mitsubishi dalam merebut pangsa
pasar Low Multi purpose vechicle (Low MPV)
Latar Belakang
PT. Krama Yudha Tigaberlian (KTB) merupakan agen tunggal
pemegang merek (ATPM) Mitsubishi di Indonesia yang berdiri pada tahun
1973 dengan 3 (tiga) pilar penjualan yaitu:
Light Commercial vecicle (LCV)
Light vecicle (LV)
Passenger car (PC)
KTB terus menawarkan produk untuk kebutuhan bisnis maupun
kendaraan pribadi sesuai dengan kebutuhan dan permintaan masyarakat
Indonesia.
Suksesnya pajero sport dalam menguasai pasar SUV di tanah air
merangsang Mitsubishi untuk melakukan ekspansi pasar di segmen Low
Multi Puspose Vechicle ( Low MPV) dengan memproduksi kendaraan yang
diberi nama Xpander karena segmen MPV menguasai 31% pasar
kendaraan dan masih menjadi idola masyarakat tanah air.

Next
Komunikasi bisnis adalah komunikasi yang digunakan dalam dunia bisnis,
mencakup berbagai macam bentuk komunikasi, baik komunikasi verbal
ataupun komunikasi non verbal untuk mencapai tujuan tertentu.
(Purwanto,2006:4).
Mitsubishi xpander adalah kendaran penumpang atau mobil di segmen low
MPV.yang di perkenalkan Mitsubishi pada ajang Indonesia Motor Show (IMS)
melalui xm concept pada awal juni 2013 dan diluncurkan secarah resmi pada
10 agustus 2017 dengan nama Xpander. Meluncur perdana di dunia di GIIAS
2017, Mitsubishi Xpander telah menjadi produk dengan jumlah pemesanan
terbanyak dari Mitsubishi dalam sebuah pameran. Hampir 1.700 unit Xpander
telah dipinang konsumen selama lima hari GIIAS 2017.
Mitsubishi meluncurkan Mitsubishi Xpander untuk melakukan expansi pasar di
segmen Low MPV sekaligus memberikan kendaraan yang sesuai dengan
kebutuhan masyarakat indonesia dengan menawarkan fitur yang berlimpah

Home
Rumusan masalah
Apakah Xpander mampu mendominasi pangsa pasar
Multi purpose vechicle (MPV) yang saat ini dikuasai
Toyota Avanza ?
Mampukah xpander bersaing dengan bebrapa
competitor yang sudah cukup lama berkecimpung di
segmen MPV ?
Apa kelebihan dan kekurangan Mitsubishi Xpander ?
Apakah Mitsubishi Xpander mampus menggeser posisi
Avanza sebagai leader market ?

Home
Maksut Dan Tujuan

Mengetahui daya saing Xpander di segmen MPV


Mengetahui kelebihan dan kekurangan dari
Mitsubishi Xpander

Home
Pembahasan
Komunikasi bisnis adalah komunikasi yang digunakan dalam
dunia bisnis, mencakup berbagai macam bentuk komunikasi, baik
komunikasi verbal ataupun komunikasi non verbal untuk mencapai
tujuan tertentu. (Purwanto,2006:4).
Mitsubishi xpander adalah kendaran penumpang atau mobil
di segmen low MPV. yang di perkenalkan Mitsubishi pada ajang
Indonesia Motor Show (IMS) melalui xm concept pada awal juni
2013 dan diluncurkan secarah resmi pada 10 agustus 2017 dengan
nama Xpander.
Xpander meluncur sebagai pilihan baru untuk segmen Low
MPV. Mitsubishi Xpander dengan harga mulai Rp 189,05 juta sampai
Rp 245,350 juta on the road.

Next
Dengan angka penjualan yang tinggi pihak karma
yudha tigaberlian (KTB) optimis Mitsubishi Xpander mampu
merebut sebagian besar pangsa pasar low multi purpose
vechicle (LMPV)
Pesaing Mitsubishi xpander adalah Toyota Avanza,
Honda mobilio, Suzuki APV, Nissan evalia, Daihatsu luxio,
Daihatsu grand max, Nissan evalia, Nissan grand livina, Susuki
ertiga, Daihatsu xenia, Toyota rush, Daihatsu terios, Daihatsu
xenia dan dan wuling confero s. Mitsubishi mengklaim bahwa
xpander akan mampu mengantikan posisi Toyota avanza
sebagai leader di segmen Low MPV.

Next
Perbandingan harga kendaraan
segmen Low MPV:

Mitsubishi xpander Rp.189jt - 245jt


Toyota Avanza Rp.184jt - 237jt
Daihatsu xenia Rp.155jt - 209jt
Daihatsu terios Rp.191jt 248jt
Toyota rush Rp.273 297jt
Nissan grand livina Rp.200jt 245jt
Nissan evalia Rp.177jt 221jt
Daihatsu luxio Rp.166jt 195jt
Honda mobilio Rp.189jt 245jt
Suzuki ertiga Rp.199jt 236jt
Suzuki APV Rp.179jt 231jt

Next
Fitur dan spesifikasi

1. Interior

2. Eksterior

3. Mesin

Home
Interior

Next
Next
Home
EksteriorEk

Next
Home
Mesin

Next
Suspensi

Home
Kesimpulan dan Saran
Kesimpulan:
Mitsubishi Xpander memberi segala kemudahan
konsumen indonesia sebagai sarana transportasi dalam
melakukan kegiatan sehari hari sampai melakukan kegiatan
bisnis. Mitsubishi Xpander merupakan mobil keluarga dengan
fitur keamanan dan fitur untuk menunjang keyamanan
terlengkap dikelasnya. Dengan fitur yang berlimpah, harga yang
cukup terjangkau, kualitas produk yang baik, dan performa yang
mumpuni Mitsubishi xpander tidak perlu diragukan lagi karena
semua produk Mitsubishi terkenal handal dan tangguh.

Next
Sabar:
Agar dapat merebut leader market
Mitsubishi perlu membuat service center dan
menyediakan sparepart Mitsubishi xpander
secara lengkap, mudah didapatkan sampai ke
daerah terpencil dengan harga yang terjangkau
karena Mitsubishi Xpander bersaing di segment
Low MPV.

Next
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai