Anda di halaman 1dari 6

KURANG ENERGI PROTEIN

Disusun oleh :
NUR ADILLA

Pembimbing :
dr.Retno Murti Laila Sp.A

SMF ILMU KESEHATAN ANAK


FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS BATAM
RSUD EMBUNG FATIMAH KOTA BATAM
2017
PENDAHULUAN
Kekurangan Energi Protein atau Protein Energy Malnutrition
merupakan suatu penyakit gangguan gizi yang banyak terjadi di negara
berkembang seperti Indonesia, Afrika, Amerika Tengah, dan Amerika
Selatan. KEP sering terjadi pada anak-anak di bawah 5 tahun (balita), ibu
yang sedang mengandung atau menyusui.
Pada keadaan yang ringan kemungkinan tidak banyak tanda yang
dapat ditemukan, hal ini mungkin dapat dilihat dari berat badan yang
kurang, sedangkan gejala klinis lain tidak ditemukan.
DEFINISI
Kurang Energi Protein (KEP) adalah suatu penyakit yang
ditandai dengan kelainan patologi yang diakibatkan oleh
karena defisiensi protein saja atau defesiensi energi saja atau
protein dan energi baik secara kuantitatif atau kualitatif yang
biasanya sebagai akibat atau berhubungan dengan beberapa
faktor penyebab penyakit infeksi
EPIDEMIOLOGI
Riskesdas 2010 menunjukkan jumlah wilayah yang
memiliki persentase penderita gizi kurang dan buruk, sekitar 8
provinsi telah mencapai presentase kurang dari 15% .
Sementara 15 provinsi lainnya memiliki presentase lebih dari
20%. Secara umum, persentase penderita gizi buruk
mengalami penurunan dari 7,2 persen pada tahun 1989
menjadi 4,9 persen pada 2010. Dengan tren peningkatan
tersebut, angkanya dinilai sudah mendekati target yang
ditetapkan dalam MDGs 2015 yakni 3,6 persen
ETIOLOGI
 Peranan Diet
 Peranan Faktor sosial

Anda mungkin juga menyukai