Anda di halaman 1dari 4

Controling di ruang rawat

bedah pria
Kartu identitas diri

 Kecil tapi sangat bermanfaat


 Perawat paling tidak merasa takut jika melakukan
kesalahan
 Menyadarkan perawat untuk taat prosedur dan
bekerja secara benar
Daftar perawat jaga hari ini
 Harus ditulis setiap hari sesuai perawat atau bidang
yang jaga, bukan sesuai jadwal
 Memberi informasi kepastian siapa pemberi layanan
hari ini
Upaya pengendalian tindakan disiplin

 Ringan : berupa teguran lisan daru karu atau katim


 Sedang : berupa surat pernyataan karu atau katim
 Berat : berupa surat peringatan terakhir dari karu
atau katim
 Sangat berat : yaitu diberhentikan sementara dari
seluruh kegiatan sampai ditentukan melalui rapat
Tujuan controling

 Dapat mengetahui sejauh mana program sudah


dilakukan oleh staf
 Dapat mengetahui adanya penyimpangan pada
pemahaman staf dalam melaksanakan tugas-
tugasnya
 Dapat mengetahui apakah waktu dan sumber daya
lainya mencukupi kebutuhan dan telah
dimanfaatkan secara efisien
 Dengan fungsi pengendalian maka kesalahan dapat
diperbaiki dan diarahkan untuk mencapai tujuan

Anda mungkin juga menyukai