Anda di halaman 1dari 33

Dibagi menjadi :

a. Sistem syaraf pusat : yang terdiri dari : otak dan


medulla spinalis
b. Sistem syaraf perifer : terdiri dari
• Syaraf cranialis (12 pasang)
• Syaraf spinal
• Syaraf otonom
• Berasal dari neuro ektoderm. Mula-mula
membentuk neural plate  neural fold  neural
tube
• Ada neuro porus anterior  an encephaly
• Ada neuro porus posterior  spina bifida. Setelah
neuro porus anterior dan posterior menutup
terbentuk tiga gelembung otak : a. procencephalon
 telencephalon dan diencephalon,
b.mesencephalon  mesencephalon
c. Rhombencephalon 
• metencephalon  pons dan cerebellum
• myelencephalon  medulla oblongata
dan medulla spinalis
1. TELENCEPHALON
Terdiri dari : cortex cerebri dan centrum semi ovale
Cortex cerebri : mempunyai sulcus dan gyrus,
sulcus yang penting adalah fisura cerebri lateralis
dan sulcus centralis  membagi hemisphere cerebri
menjadi : 1. Lobus frontalis, 2. Lobus parietalis,
3.Lobus occipitalis, 4.Lobus temporalis, 5.Insula
Relei.
Medulla atau centrum semi ovale terdiri dari serat-
serat  corpus calosum.
Di dalam hemisphere didapatkan ruangan yang
disebut ventricle lateralis.
• Basal ganglia : nucleus caudatus, nucleus
lentiformis, claustrum dan nucleus amigdale
• otak dan medulla spinalis dibungkus oleh
meningens yang terdiri dari : duramater 
encephali dan spinalis
• duplikatur duramater terdiri dari falx cerebri, falx
cerebelli, tentorium cerebelli dan diafragma sellae.
2. Diencephalon
Terdiri dari : thalamus, metathalamus, epithalamus,
subthalamus dan hypothalamus.
3. Mesencephalon
Terdiri dari :
Pedunculus cerebri (ventral)
Corpora quadri gemina (posterior)
4. Pons
Terdapat fibrae transversalis  pedunculus cerebelli medius.
Pada pons keluar N.V. (trigeminus), N.VI (abducens), N.VII
(facialis) dan N.VIII (stato acusticus).
• Sulcus basilaris
5. Cerebellum
• Vermis
• Hemisphere
• Dihubungkan dengan brain stem melalui :
pedunculus cerebelli superior, medius dan inferior.
6. Medulla oblongata
* Bagian anterior : piramid, oliva  radix N.XII
(hypoglossus)  keluar pada sulcus anterior
lateralis
Radix N.IX (glosso pharyngeus), N.X (vagus) dan
N.XI (acessorius)  keluar pada sulcus posterior
lateralis
* Bagian posterior : funiculus posterior
7. Medulla spinalis
• Conus medullaris  setinggi discus intervertebralis lumbal
1 dan 2
• Filum terminale internum
• Cauda equina
• Nervus spinalis

Anda mungkin juga menyukai