Anda di halaman 1dari 2

C Reactive

Protein?

Morfologi C Reactive Protein Mekanisme Aktivasi Makrofag


CRP adalah anggota keluarga dari protein CRP merupakan marker inflamasi yang diproduksi dan dilepas
pentraksin, suatu protein pengikat kalsium oleh hati dibawah rangsangan sitokin-sitokin seperti IL-
dengan sifat pertahanan imunologis. 6,Interleukin 1 (IL-1), dan Tumor Necroting Factor α (TNF-α).
Molekul CRP terdiri dari 5-6 subunit
polipeptida non glikosilat yang identik,
terdiri dari 206 residu asam amino, dan
berikatan satu sama lain secara non
kovalen, membentuk satu molekul
berbentuk cakram (disc) dengan berat
molekul 110 – 140 kDa, setiap unit
mempunyai berat molekul 23 kDa.

Fungsi C Reaktiv Protein


1. Mengikat C-polisakarida (CPS). Morfologi C Reactive Protein
2. Meningkatkan aktivitas dan motilitas CRP adalah anggota keluarga dari protein pentraksin, suatu
sel protein pengikat kalsium dengan sifat pertahaan imunologis.
3. Mengaktifkan komplemen Molekul CRP terdiri dari 5-6 subunit polipeptida non glikosilat
yang identik, terdiri dari 206 residu asam amino, dan berikatan
4. Mempunyai daya ikat selektif
satu sama lain secara non kovalen, membentuk satu molekul
5. Mengenal residu fosforilkolin dari C-Reactive
berbentuk cakram Protein
(disc) pada berat
dengan Penderita Jantung
molekul – 140 kDa,
110Koroner
fosfolipid, setiap unit mempunyai berat molekul 23 kDa.
6. Mengikat dan mendetoksikasi bahan Untuk mengklarifikasi apakah CRP adalah peserta
toksin observasi atau peserta aktif dalam aterogenesis, sebuah
penelitian di tahun 2008 membandingkan orang-orang
dengan berbagai varian CRP genetik. Mereka dengan CRP
tinggi karena variasi genetik tidak memiliki peningkatan
Karakteristik C Reactive Protein risiko penyakit kardiovaskular dibandingkan dengan CRP
• Mengikat pola kalsium normal atau rendah. Sebuah studi yang diterbitkan pada
• Marker inflamasi sitokin CRP dalam plasma tahun 2011 menunjukkan bahwa CRP dikaitkan dengan
diproduksi oleh sel hepatosit hati tanggapan lipid terhadap diet rendah lemak dan lemak tak
• Molekul CRP terdiri dari subunit polipeptida jenuh ganda
• Konsentrasi serum meningkat diatas 5mg/L
•CRP bekerja sebagai opsonin
• Perbedaan Kadar C-Reactive Protein pada Demam
Akut karena Infeksi Dengue dan Demam Tifoid

• Sebanyak 188 subjek diikutsertakan pada penelitian ini,


terdiri dari 102 pasien dengue dan 86 pasien demam
tifoid. Median (RIK) CRP pada infeksi dengue 11,65
(16) mg/L dan pada demam tifoid 53 (75) mg/L.
Terdapat perbedaan median CRP yang bermakna antara
infeksi dengue dan demam tifoid (p <0,001). Pada titik
potong persentil 99%, didapatkan hasil kadar CRP
infeksi dengue sebesar 45,91 mg/L dan kadar CRP
demam tifoid pada level persentil 1% sebesar 8 mg/L.

Anda mungkin juga menyukai